Anda di halaman 1dari 18

AIR

KAMU PASTI SERING


MENJALANI
AKTIFITAS SEPERTI GAMBAR
DI
SAMPING, BERLARI. APA SAJA
YANG KAMU RASAKAN
SETELAH
SELESAI BERLARI, BERJALAN
DLL ? TULIS JAWABAN
DI SINI
CAPEK, BERNAFAS LEBIH CEPAT ATAU TERENGAH-ENGAH, PANAS,
BERKERINGAT DAN
HAUS ? MENGAPA DEMIKIAN?
INGIN

WHY ????
RUMUS
MOLEKULNYA

JARINGAN YANG
METABOLISMENYA PALING
AKTIF MENGANDUNG AIR
TEBANYAK
60% DARI BB 55% DARI BB
NYA NYA
ASUPAN AIR INDIVIDU TERGANTUNG DARI
TINGKAT CAIRAN TUBUH, TINGKAT
AKTIFITAS, LINGKUNGAN, DAN POLA
MAKANNYA.

• KEBUTUHAN CAIRAN TIAP INDIVIDU AKAN SANGAT


BERVARIASI, TERGANTUNG PADA AKTIVITAS FISIK, KELOMPOK
UMUR, BERAT BADAN, IKLIM ATAU SUHU (EKOLOGI) SERTA
DIET (KONSUMSI PANGAN).
KELEBIHAN AIR DAPAT
MENYEBABKAN
TERJADINYA KEENCERAN
PADA DARAH DISEBABKAN
KRN KONSENTRASI
ELEKTROLIT DLM SESL-SEL
MENURUN SEHINGGA
TERJADI PEMBENGKAKAN
PADA SEL-SEL TUBUH
AIR MINUM BERSIH DAN SEHAT
1. JERNIH DAN TDK BERWARNA, BERBAU,
BERASA (SECARA FISIK)
2. TDK MENGANDUNG ZAT YG
MEMBAHAYAKAN KESEHATAN SPT
MENGANDUNG ZAT TEMBAGA,
SENG,ALCOHOL,RACU DLL (SECARA
KIMIAWI)
3. TDK MENGANDUNG BENIH-BENIH
PENYAKIT SPT KUMAN DAN BAKTERI
4. CUKUP MENGANDUNG MINERAL
DIBUTUHKAN TUBUH
JADILAH SEPERTI AIR
PUTIH SEDERHANA TAPI
SANGAT BERARTI

Anda mungkin juga menyukai