Anda di halaman 1dari 20

PEDOMAN

PENGUSULAN DAN SELEKSI ADMINISTRASI


BAKAL CALON KEPALA SEKOLAH SMA, SMK, DAN SLB NEGERI
DINAS PENDIDIKAN PROVINSI JAWA BARAT
TAHUN 2020

BIDANG GURU DAN TENAGA KEPENDIDIKAN


DINAS PENDIDIKAN
PEMERINTAH DAERAH PROVINSI JAWA BARAT
TAHUN 2020
DASAR HUKUM
1. UU No 20 Tahun 2003
2. UU No 14 Tahun 2005
3. UU No 5 Tahun 2014
4. UU No 23 Tahun 2014-UU No 9 Tahun 2015
5. PP No 39 Tahun 2000
6. PP No 9 Tahun 2003
7. PP No 19 Tahun 2005-PP No 13 Tahun 2015
8. PP No 74 Tahun 2008-PP No 19 Tahun 2017
9. PP No 17 Tahun 2010-PP No 66 Tahun 2010
10.PP No 18 Tahun 2016
11.PP No 11 Tahun 2017-PP No 17 Tahun 2020
12.Permendiknas No.13 Tahun 2007
13.Permendikbud No 6 Tahun 2018
14.Permendikbud No 15 Tahun 2018
15.Perka BKN No 35 Tahun 2011
16.Perdirjen GTK No 26017/B.B1.3/HK/2018
17.Perda Prov Jabar No 5 Tahun 2017
18.Pergub Jabar No 13 Tahun 2019
19.Pergub Jabar Nomor 53 Tahun 2020
Tujuan penyusunan pedoman
ini adalah sebagai acuan bagi
Dinas Pendidikan Provinsi,
Cabang Dinas Pendidikan
Wilayah I sd. XIII, dan Satuan
TUJUAN Pendidikan SMA, SMK, dan
SLB serta pihak terkait
PEDOMAN lainnya dalam melaksanakan
proses rekrutmen calon
kepala sekolah, khususnya
dalam pengusulan dan
pelaksanaan Seleksi
Administrasi Bakal Calon
Kepala Sekolah Tahun 2020.
PENATAAN KEPALA SEKOLAH

Rekrutmen/ Pemindahan/
Pengangkatan Penempatan Karier Promosi Pemberhentian
Penyiapan Mutasi

Tim
Pengusulan Pertimbangan Periodisasi Jabatan Pengembangan Pengusulan Dinas
Pengangkatan per 4 tahun Fungsional Profesi Pendidikan
Bakal Calon KS
Jabatan

Seleksi Peningkatan Pejabat


BCKS

Administrasi Satuan Peningkatan Karir


Pembina
(Pengawas
Pendidikan Kompetensi sekolah atau Kepegawaian
jabatan lain)
Seleksi Substansi

Penilaian Pemindahan ke
satuan
Diklat Calon KS Kinerja pendidikan lain
CKS

Lulus Diklat
Calon KS

Calon KS yang
Sudah Memiliki
STTPP
KEWENANGAN DINAS
PENDIDIKAN/PEMDA PROVINSI

Salah satu kegiatan dalam penataan


kepala sekolah adalah rekrutmen atau
penyiapan kepala sekolah.
REKRUTMEN Rekrutmen/penyiapan kebutuhan
KEPALA kepala sekolah dilaksanakan melalui
SEKOLAH tahapan: pengusulan BCKS, seleksi
administrasi, seleksi substansi, diklat
calon kepala sekolah (CKS) dan CKS
yang memiliki STTPP
VERIFIKASI
KELENGKAPAN BERKAS
SELEKSI ADMINISTRASI ADMINISTRASI BCKS
VERIFIKASI
PEMBERKASAN DAN
PENSKORAN BERKAS
ADMINISTRASI SELEKSI
BCKS PENSKORAN BERKAS
ADMINISTRASI SELEKSI
BCKS
SELEKSI ADMINISTRASI

VOTE GURU POTENSIAL PS, KS,


ASESMEN GURU, ORANG TUA, KOMITE, DAN
SISWA
KOMPREHSNSIF KHAS PSA DAN KOMPETENSI PERILAKU
JAWA BARAT (PERGUB PENILAIAN ASESMEN
NO 53 TAHUN 2020) KOMPREHENSIF KHAS JAWA
BARAT OLEH ASESOR
sistem
LINIMASA/TIMELINE
CABDISDIKWIL

Pengumuman Kepada Kepala Sekolah Pembentukan Panitia dan Tim Seleksi


Seleksi Administrasi BCKS Jawa Barat Administrasi BCKS (Helpdesk/2,
Verifikator/9, Asesor/4, dan Validator/1)

10 NOVEMBER 2020
PANITIA DAN TIM SELEKSI ADMINISTRASI
BCKS TIAP CABDISDIKWIL
• Validator (Kepala Cabang Dinas Pendidikan Wilayah) = 1 orang
• Helpdesk = 2 orang
• Verifikator = 9 orang
• Asesor (4 orang terdiri atas Asesor Internal Cabdisdikwil = 4 orang
2 orang dan Asesor Eksternal Cabdisdikwil/Psikolog 2 orang)

JUMLAH PANITIA DAN TIM SELEKSI = 16 Orang


JUMLAH FORMASI PESERTA SELEKSI
ADMINISTRASI BCKS TAHUN 2020-2021

No BCKS/Satuan Pendidikan Formasi


1 SMA 177
2 SMK 87
3 SLB 16
Jumlah 280
PERSYARATAN BCKS SMA, SMK, DAN SLB SEBAGAI BERIKUT:
1. memiliki kualifikasi akademik paling rendah sarjara (Sl) atau diploma empat (D-IV) dari
perguruan tinggi dan program studi yang terakreditasi paling rendah B;
2. memiliki sertifikat pendidik;
3. memiliki pangkat paling rendah penata, golongan ruang lll/c;
4. pengalaman mengajar paling singkat 6 (enam) tahun menurut jenis dan jenjang sekolah
masing-masing*);
5. memiliki hasil Penilaian Prestasi Kerja (PPK) Guru dengan sebutan paling rendah 'BAIK'
selama 2 (dua) tahun terakhir;
6. memiliki pengalaman manajerial paling singkat 2 (dua) tahun;
7. sehat jasmani, rohani, dan bebas narkotika, psikotropika, dan zat adiktif (NAPZA)
berdasarkan surat keterangan Dokter dari rumah sakit milik Pemerintah;
8. tidak pernah dikenakan hukuman disiplin sedang dan/atau berat sesuai ketentuan peraturan
perundang-undangan;
9. tidak sedang menjadi tersangka atau tidak pernah menjadi terpidana.
10.Usia paling tinggi 56 (lima puluh enam) tahun pada 31 Desember 2021 atau
kelahiran 31 Desember 1965
(Perdirjen GTK No 26017/B.B1.3/HK/2018 dan Pergub No 53 Tahun
2020)
*) Pengalaman manajerial yakni yang bersangkutan telah menduduki jabatan sebagai: a. wakil kepala
sekolah; b. ketua program keahlian sekolah; c. kepala perpustakaan sekolah; d. kepala laboratorium sekolah;
e. kepala bengkel sekolah; f. kepala unit produksi sekolah; atau g. jabatan Iain yang setara dengan
pengalaman manajerial sesuai ketentuan peraturan perundang-undangan. Secara rinci pengalaman
manajerial untuk setiap satuan pendidikan SMA/SMK/SLB sebagai berikut:
a. SMA
1) Wakil Kepala Sekolah;
2) Koordinator PKB;
3) Ketua MGMP/MGBK/MGTIK Tingkat Provinsi
4) Kepala Perpustakaan/Kepala Laboratorium
5) Pengalaman manajerial lain yang relevan (Guru Penggerak)
b. SMK
6) Wakil Kepala Sekolah
7) Koordinator PKB
8) Ketua MGMP/MGBK/MGTIK Tingkat Provinsi
9) Ketua Program/ Kompetensi Keahlian
10) Kepala Perpustakaan/Kepala Laboratorium/ Kepala Bengkel
11) Ketua Lembaga Setifikasi Profesi (LSP)
12) Ketua Bursa Kerja Khusus (BKK)
13) Ketua Pokja PSG; dan
14) Pengalaman manajerial lain yang relevan (Guru Pengerak)
c. SLB
15) Wakil Kepala Sekolah;
16) Koordinator Penilaian Kinerja Guru (PKG);
17) Ketua Program Kebutuhan Khusus;
18) Ketua MGMP/MGBK/MGTIK (KKG)
19) Kepala Perpustakaan/Kepala Laboratorium; dan
20) Pengalaman manajerial lain yang relevan (Contoh: Kepala SLB Pusat Sumber/Resource Centre sesuai
dengan Pergub No 72 Tahun 2013 tentang Pedoman Penyelenggaraan Pendidikan Inklusif)
PENYIAPAN BERKAS BCKS (PERDIRJEN GTK NO 26017/B.B1.3/HK/2018)
Berkas usulan BCKS disiapkan oleh Guru yang mendaftar sebagai BCKS. Persyaratan administrasi di
atas didukung dengan dokumen administratif sebagai berikut:
1. Daftar Riwayat Hidup
2. Pas foto terbaru ukuran 3 x 4 sebanyak 4lembar.
3. a. Fotokopi SK CPNS dan SK PNS yang telah dilegalisasi.
b. Fotokopi SK Guru Negeri yang Dipekerjakan/Dengan Kesepakatan Kerja (MoU) di
SMA/SMK/SLB Swasta/Yayasan yang telah dilegalisasi oleh Kepala SMA/SMK/SLB
Induk.
4. Fotokopi SK Pangkat terakhir yang telahdilegalisasi.
5. Fotokopi ijazah pendidikan tertinggi yang telahdilegalisasi.
6. Fotokopi Sertifikat Pendidik yang telahdilegalisasi.
7. Fotokopi bukti kepemilikanNUPTK.
8. Fotokopi KTP.
9. Fotokopi Penilaian Kinerja dua tahunterakhir.
10. FotokopiPenilaian Prestasi Kerja (PPK) dua tahunterakhir
11. Surat keterangan melaksanakan tugas mengajar dari kepala SMA/SMK/SLB.
12. Surat Keterangan sehat jasmani, rohani, dan bebas NAPZA yang dikeluarkan oleh rumah sakit
Pemerintah.
13. Surat Keterangan tidak pernah dikenakan hukuman disiplin sedang dan/atau berat sesuai
ketentuan peraturan perundang-undangan;
14. Fotokopi surat keputusan atau surat keterangan terkait pengalaman manajerial dengan tugas
yang relevan dengan fungsi sekolah.
15. Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK) dari kepolisian setempat.
16. Rekomendasi Kepala Sekolah (Khusus Proses dan waktu penyerahan rekomendasi disesuaikan
dengan linimasa yaitu 26 sd 27 November 2020)
17. Rekomendasi Pengawas Sekolah (Khusus Proses dan Penyerahan rekomendasi disesuaikan
dengan linimasa yaitu tanggal 26 sd 27 November 2020)
18. Rekomendasi Kepala Sekolah bagi PNS Guru pada sekolah yang diselenggarakan oleh
pemerintah daerah dan rekomendasi dari pimpinan penyelenggara satuan pendidikan yang
diselenggarakan oleh masyarakat bagi Guru bukan PNS dari satuan pendidikan yang
diselenggarakan oleh masyarakat. (Khusus Proses dan waktu penyerahan rekomendasi
disesuaikan dengan linimasa yaitu 26 sd 27 November 2020)
19. Fotokopi Sertifikat Kejuaraan Guru Berprestasi (SMA dan SMK) dan
Berprestasi/Berdedikasi/Kreatif (SLB) (bagi yang memiliki) atau prestasi Iainnya yang telah
dilegalisasi sekolah; dan
20. Bukti prestasi lainnya yang telah dilegalisasi Kepala Sekolah.
21. Video Profil (CV)
Pada Perdirjen GTK Nomor NO 26017/B.B1.3/HK/2018 Pemerintah Daerah/Dinas Pendidikan boleh menambah
dokumen/berkas administrasi. Sesuai Pergub Nomor 53 Tahun 2020 maka ditambah dengan Asesmen Komprehensif Khas Jawa Barat.
SELEKSI KELENGKAPAN
PEMBERKASAN
ADMINISTRASI BCKS

ASESMEN
KOMPREHSNSIF KHAS
JAWA BARAT
Asesmen Komprehensif Khas Jawa Barat dalam seleksi
ASESMEN administrasi BCK SMA, SMK, dan SLB dilakukan sesuai
KOMPREHENSIF dengan Peraturan Gubernur Jawa Barat Nomor 53 Tahun 2020
tentang Pola Karier Jabatan Fungsional Guru dan Pengawas
KHAS JAWA
Sekolah. Pada Pasal 9 ayat (1) huruf f dijelaskan bahwa:
BARAT “Pejabat fungsional guru dapat diberi tugas sebagai kepala
sekolah apabila memenuhi persyaratan sebagai berikut: …
memiliki Asesmen Komprehensif Khas Jawa Barat sesuai
ketentuan peraturan perundang-undangan.”
Problem Solving Ability 3 jam dan
Kompetensi Perilaku 4 jam

Vote Guru Potensial oleh Pengawas


Asesmen Sekolah, Kepala Sekolah, Guru,
Komprehensif Komite Sekolah, Orang Tua dan Siswa
Jawa Barat

Penilaian Asesmen Komprehnsif Khas Jawa


Barat oleh Asesor
LINIMASA/TIMELINE

4 6 9 11
SELEKSI ADMINISTRASI
(VERIFIKASI DAN PENSKORAN
PERSYARATAN BCKS)
DENGAN SISTEM
GURU UPLOAD PERSYARATAN BCKS JADI 560 BCKS PENILAIAN ASESMEN
MELALUI APLIKASI SICAKAP KOMPREHENSIF KHAS JAWA
https://kinerja.jabarprov.go.id/login
BARAT JADI 280 BCKS
280 GURU BCKS SMA, SMK, DAN SLB
MENGIKUTI SELEKSI SUBSTANSI
YANG DISELENGGARAKAN OLEH
12 LP2KS PADA TANGGAL 11 SD 15
JANUARI 2021

BCKS SMA, SMA, DAN SLB


YANG LOLOS

MENGIKUTI DIKLAT CKS OLEH


LP2KSPS ATAU LPD YANG
DITUNJUK PADA TAHUN 2021
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai