Anda di halaman 1dari 9

TEMA 4 : KELUARGAKU

SUBTEMA 2 : KEGIATAN
KELUARGAKU
MATERI : GERAK DASAR BERLARI
Tujuan pembelajaran
Siswa mampu menjelaskan cara berlari dengan benar
Siswa mampu mempraktikan prosedur gerak berlari
dengan baik dan percaya diri
Apakah yang dimaksud dengan gerak dasar
berlari
Yaitu gerakan langkah kaki dengan kecepatan
Gerak dasar adalah Suatu pola gerakan yang
mendasari suatu gerak sederhana hingga yang paling
komplek/sulit.
Gerak dasar pada manusia adalah jalan,lari,lompat
dan melempar
Manfaat dan tujuan gerak berlari
Melatih kekuatan dan kelenturan otot kaki
Manjaga stamina dan kesehatan organ tubuh
Tentunya masih banyak sekali hal positif dari kegiatan
gerak berlari
Variasi permainan gerak berlari
1. Lari pelan dan lari cepat
Lari pelan atau santai biasa dikenal dengan istilah
joging
Sedang untuk lari cepat biasa disebut dengan lari sprint
Dari keduanya bisa dibuat variasi lagi tergantung
bagaimana permainannya.

perbedaan pada gambar :


Variasi permainan gerak berlari
2. Lari menyamping dan berbelok-belok
Lari menyamping biasa dilakukan dengan cara
bergerak kekiri dan kanan sedangkan lari berbelok
biasa disebut dengan lari zig-zag yaitu gerakan lari
melewati rintangan.
Variasi permainan gerak berlari
3. lari lompat rintangan dan lari langkah kuda
Dilakukan dengan melewati rintangan dengan cara
melompatinya pada saat posisi berlari mirip kaki kuda
melangkah

Itu tadi beberapa contoh dari gerak variasi berlari selanjutnya


kita akan berlatih tentang gerak berlari satu arah
Gerakan berlari satu arah
Sekarang kita akan berlatih permainan yang sederhana
tentang gerakan berlari satu arah sesuai pada gambar
yang tertera.
Bagaimana caranya :
 posisi badan agak condong kedepan
 Pandangan mata lurus kedepan
 Gerakan tangan dan kaki sesuai saat berlari
 Arah lurus sesuai jalur yaang tersedia
sekian materi hari ini
Jangan bosan untuk selalu belajar dan berolahraga
Patuh dan hormat pada kedua orang tua dan guru
Tekun ibadah solat dan ngaji

Anda mungkin juga menyukai