Anda di halaman 1dari 11

ASUHAN KEPERAWATAN PADA IBU

POST NATAL CARE (PNC)

Nama : Fauzia Alamri


NIM : C03119014

NERS X

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH GORONTALO


T.A 2020
PENGKAJIAN
 DATA UMUM
 Inisial pasien : N.I Inisil suani: P.D
 Usia : 23 tahun Usia : 25 tahun
 Status perkawinan : menikah Status perkawinan: menikah
 Pekerjaan: IRT Pekerjaan: wiraswasta
 Pendidikan terakhir : SMA Pendidikan terakhir : S1

NO TAHUN TIPE PENOLO J.K KEADAA MASALAH BB


PERSALIN NG N BAYI KEHAMILAN
AN
1. 2020 SPONTAN BIDAN LAKI SEHAT HIPOTENSI 2800g
- r
LAKI
Pengalaman Menyusui : klien mengatakan setelah hari ke 4 klien baru bisa
memberikan ASI kepada si bayi, yang sebelumnya
di berikan Sufor. Hal ini dikarenakan ASI klien
belum bisa keluar
Riwayat kehamilan saat ini : klien mengatakan sebelum klien hamil dia
memiliki riwayat keputihan berlebih, sehingga klien
mengunakan program kehamilan untuk hamil, dan
selama masa kehamilan klien memiliki masalah
kesehatan Hipotensi.
Beberapa kali pemeriksaan : klien mengatakan selama hamil klien rutin
memeriksa kandungan setiap bulan yang di lakukan
sejak pertama kehamilan.
Masalah kehamilan : klien mengatakan selama masa kehamilan klien
mengalami masalah darah rendah atau hipotensi.
Riwayat persalinan : klien mengatakan persalinan yang dilakukan secara
spontan/ normal yang di bantu oleh bidan.
Jenis persalinan : klien mengatakan jenis persalinan normal/ spontan yang
dilakukan pada tanggal 26 maret 2020, jam 04.00
pagi
Jenis kelamin bayi : laki-laki, BB 2800gr , PB 47cm, A/S : 7, perdarahan
normal sekitar 500cc
Masalah dalam persalinan : klien mengatakan selama persalinan klien tidak
memiliki masalah.
Riwayat Genokologi : klien mengatakan sebelumnya klien memiliki riwayat
keputihan berlebih
Masalah Genokologi : keputihan berlebih
Riwayat KB : klien mengatakan belum menggunakan KB
DATA UMUM OBSETRIK :
Status obsetrik H ; 0, P ;1, A ; 0
Bayi rawat gabung, dengan keadaan umum baik, kesadaran compos mentis,
BB = 60KG, TB= 158CM
Tanda-tanda Vital : saat hamil 90/70mmhg, setelah partus 110/70mmHg
Frekuensi nadi ; 88x/menit, frekuensi nafas 20x/menit, suhu badan 36,7C
PEMFIS : DADA
Payudara : payudara besarnya tidak simetris antara kiri dan kanan, ASI lebih
banyak keluar dari sebelah kanan di banding sebelah kiri,
Putting susu : berwarna kecoklatan, putting menonjol, sedikit lebih besar,
Penyaluran ASI : klien mengatakan ASI dapat di berikan setelah hari ke 4
persalinan, di karenakan setelah proses persalinan selama 3
hari ASI tidk dapat keluar sehingga si anank di berikan
SUFOR terlebih dahulu.
Masalah Khusus : kurangnya perawatan payudara pada ibu saat hamil,
sehingga mengakibatkan ASI sulit keluar.
Involusi uteri : sudah normal di karenakan klien bersalin sudah hampir 6 bulan
yang lalu.
Fundus uteri : sudah kembali normal, kontraksi sudah tidak ada, posisi sudah
normal.
Perineum RUPTUR / REDDA
R : kemerahan ( ya)
E : Bengkak (ya)
E : Echimosis ( ya)
D : discharge ( darah ) terjadi perubahan bentuk
A : aproximate (ya)

Eliminasi : klien mengatakan mengalami konstipasi pada 10 hari pasca


persalian. Klien susah BAB.
Istirahat dan Kenyamanan :
Klien mengatakan sulit untuk tidur apalagi pada malam hari, sering terjaga, sulit tidur di
rasakan pada hari menjelang persalinan sampai saat ini. Pola kebiasaan tidur saat hamil
menjelang persalinan 2-4 jam sehari dengan frekuensi tidur 2x sehari. Sedangkan untuk
pola tidur saat ini klien mengatakan masih kurang paling lama 3-5 jam sehari tetapi
sering terjaga.
Keluhan : klien mengatakan kurang tidur.
Keadaan mental : adaptasi psikologi/penerimaan bayi

Klien mengatakan di hari pertama pasca perlainan klien masih mengalami ketergantungan
dalam mngurus si anak, setelah beberapa hari klien mulai belajar secara mandiri untuk
mengasuh walaupun masih di bantu oleh keluarga dan suami, untuk saat ini klien sudah
bisa menerima tanggung jawabnya sebagai seorang ibu dan untuk kehadiran anak ini
sangat di harapakan karena ini merupakan anak pertama klien.
Perencanaan pulang
Memberikan penjelasan tentang program diit selama di rumah,
hal ini berpengaruh terhadap kesehatan ibu dan pengeluaran
ASI.
Tidak di anjurkan untuk melakukan aktivitas berat selama di
rumah
Melakukuan perawatn payudara
Selalu mengkontrol kondisi bayi
Melakukan imunisasi secara lengkap
Instirahat yang cukup
Merencanakan penggunaaan alat kontrasepsi.
Pathway

Anda mungkin juga menyukai