Anda di halaman 1dari 3

PENDEKATAN PENILAIAN

PAP DAN PAN


PENDEKATAN ACUAN PATOKAN
(PAP)
Pendekatan ini lebih menitikberatkan pada apa yang
dapat dilakukan oleh peserta didik.
Peserta didik tidak dibandingkan dengan teman
sekelasnya, melainkan dengan kriteria atau patokan
tertentu
Adapun kriterianya dapat berupa : (a) tingkat
pengalaman belajar tertentu, (b) kompetensi dasar yang
telah ditetapkan sebelumnya. Misalnya : 75% atau 80%
Bagi peserta didik yang kemampuannya di bawah kriteria
yang telah ditetapkan dinyatakan tidak berhasil dan harus
mendapatkan remedial
Tujuan penilaian acuan patokan adalah untuk
mengukur secara pasti tujuan atau kompetensi yang
ditetapkan sebagai kriteria keberhasilannya
Penilaian acuan patokan sangat bermanfaat dalam
upaya meningkatkan kualitas hasil belajar
Dalam PAP batas lulus (passing grade) setiap skor
dibandingkan dengan skor ideal.

Anda mungkin juga menyukai