Anda di halaman 1dari 8

PERTOLONGAN PERTAMA

PADA TERSEDAK
(CHOKING)

dr. Lisa Nilamsari


TERSEDAK
• Penyebab :
1. Muntah
2. Benda asing: - makanan
- mainan
3. Pembengkakan (reaksi alergi)
4. Spasme (air masuk saluran napas
tiba-tiba)
TERSEDAK
• Tanda-tanda:
1. Tidak bisa bernapas
2. Tidak bisa berbicara
3. Menjadi kebiruan

-- HEIMLICH MANUEVER


HEIMLICH MANUEVER
Letakkan kepalan tangan di atas pusar
Berikan tekanan ke atas sebanyak 5x
HEIMLICH MANUEVER PADA
BAYI
• Posisikan bayi telungkup di atas pangkuan
• Posisi kepala ke arah bawah
• Berikan 5x pukulan di punggung dengan
telapak tangan
• Posisi bayi terlentang
• Berikan 5x dorongan pada tulang dada
dengan menggunakan 2 ujung jari
HEIMLICH MANUEVER PADA
BAYI
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai