Anda di halaman 1dari 13

Pemeriksaan gigi jenazah

• upaya identifikasi
identitas jenazah
• Tahan terhadap
temperatur tinggi
• Metode akurat dan
mudah dilakukan

Tandaju, C.F., Siwu, J., Hutagalung, B.S.P. 2017. Gambaran Pemeriksaan Gigi untuk Identifikasi
Korban Meninggal di Bagian Kedokteran Forensik dan Medikolegal RSUP Prof. Dr. R.D. Kandou
Manado tahun 2010 – 2015. Jakarta: jurnal e-GiGi Volume 5 Nomor 1.
Hidung dan Mulut
Hidung Mulut
• Fraktur : palpasi • Tanda – tanda kekakuan
peningkatan range of • Karakteristik gigi geligi
motion dari hidung • Caries disekitar gigi
• Residu obat – obat pada • kasus kejahatan seksual :
nares hidung Apusan cairan dinding
• Kerusakan lapisan mukosa mulut
pada hidung : Menghirup • Kasus pencekikan : adanya
obat - obatan perlukaan pada dinding
mulut

Dix, J.2000. Color Atlas Of Forensic Pathology. London: CRC Press, p.24,31
Gambar 4. Hidung dan mulut yang mengeluarkan busa

Dix, J.2000. Color Atlas Of Forensic Pathology. London: CRC Press, p.24,31
Genitalia
• Pada Genitalia Laki – • Pada genitalia
laki perempuan
– Tanda telah dilakukan – Vulva dan vagina : tanda
sirkumsisi – tanda cedera atau
– Skrotum dan testis : luka penyakit
ataupun tanda – tanda – Rambut dan cairan
tumor disekitarnya
– Tanda – tanda kejahatan
seksual : pengambilan
spesimen

Wagner, SA.2017.Color Atlas of The Autopsy.Florida: CRC Press. P 79 - 81


Gambar 25. Genital laki-laki dan perempuan

Wagner, SA.2017.Color Atlas of The Autopsy.Florida: CRC Press. P 79 - 81


Anus
• Tanda – tanda ulserasi
dan kejahatan seksual
• Adanya tanda – tanda
tumor
• Tanda – tanda
peradangan : penyakit
radang usus

Wagner, SA.2017.Color Atlas of The Autopsy.Florida: CRC Press. P 79 - 81


Pemeriksaan luka – luka kulit dan
deskripsi luka
Abrasi
• Epidermis atau selaput
lendir
• Akibat benturan benda
tumpul dan kasar
• Umumnya tidak ada
perdarahan
• Terjadi akibat adanya
tekanan dan gerakan
antara objek dan kulit

Wagner, SA.2017.Color Atlas of The Autopsy.Florida: CRC Press. P 79 - 81


Laserasi
• Robek atau terbelahnya
kulit, mukosa, otot, atau
organ internal
• Adanya jembatan
jaringan

Wagner, SA.2017.Color Atlas of The Autopsy.Florida: CRC Press. P 79 - 81


Memar
• Ekstravasasi darah ke
jaringan
• Akibat rusaknya
pembuluh darah kecil
• Integritas kulit ataupun
struktur organ tidak
terganggu

Wagner, SA.2017.Color Atlas of The Autopsy.Florida: CRC Press. P 79 - 81


Luka iris
• Dibuat oleh benda
tajam
• Panjang > kedalaman
luka
• Tepi luka tajam
• Tidak ditemukan
jembatan jaringan

Wagner, SA.2017.Color Atlas of The Autopsy.Florida: CRC Press. P 79 - 81


Luka tusuk
• Kedalaman luka >
panjangnya
• Sudut luka dapat berupa
tumpul atau tajam
• Pisau bermata satu :
satu sudut tumpul dan
satu sudut tajam
• Pisau bermata dua : Dua
sudut yang tajam

Wagner, SA.2017.Color Atlas of The Autopsy.Florida: CRC Press. P 79 - 81


Luka Tembak
• Lontaran proyektil
dengan energi kinetik
yang besar
• Cartridge peluru : berisi
mesiu : memberikan
gambaran keliim tato
maupun jelaga pada
kulit

Wagner, SA.2017.Color Atlas of The Autopsy.Florida: CRC Press. P 79 - 81

Anda mungkin juga menyukai