Anda di halaman 1dari 21

Pemanfaatan Biji Cemp

edak
Menjadi Donat
Kelompok 4
Christhoper m / 6
Reeta rania pramudi / 19
Stephanie florencia / 25
Latar Belakang
• Di Indonesia terdapat banyak limbah, contohnya li
mbah pabrik, limbah organik, limbah anorganik, d
ll. Masyarakat Indonesia belum dapat mengolah lim
bah – limbah tersebut sehingga limbah – limbah
tersebut hanya di buang saja dan tidak di manfaat
kan. Karena banyaknya limbah yang tidak dimanfaat
kan , peneliti akan memanfaatkan salah satu jenis
limbah yang memiliki jumlah paling banyak yaitu l
imbah organik. Limbah organik yang digunakan adal
ah biji-bijian lebih tepatnya biji cempedak. Biji
cempedak tersebut akan dijadikan tepung lalu tepu
ng tersebut akan dijadi buat menjadi donat.
MENGAPA BIJI CEMPEDAK ?
Mencegah Depresi
Menyehatkan sel tubuh
Menjaga metabolisme tubuh
Meningkatkan fungsi imun tubuh
Sumber tenaga
Meningkatkan fungsi imun tubuh
Rumusan masalah
• Apakah biji cempedak dapat di jadikan tep
ung terigu ?
• Apakah tepung terigu hasil olahan biji ce
mpedak sama dengan tepung terigu biasa?
• Bagaimana cara mengolah biji cempedak men
jadi tepung terigu ?
• Apakah tepung biji cempedak dapat di olah
menjadi donat ?
Tujuan Penelitian
• Untuk mengetahui apakah biji cemped
ak dapat dijadikan tepung terigu.
• Untuk mengetahui apakah tepung teri
gu hasil olahan biji cempedak sama d
engan tepung terigu biasa
• Untuk mengetahui bagaimana cara m
engolah biji cempedak menjadi tepun
g terigu
• Untuk mengetahui apakah tepung biji
cempedak dapat diolah menjadi donat
Manfaat penelitian
• Menambah pengetahuan tentang pengolah
an dan mendaur ulang limbah organik
• Menambah pengetahuan tentang pengolah
an limbah biji cempedak
• Mengajak masyarakat untuk ikut serta ber
kontribusi dalam mengurangi limbah organi
k
• Memberitahukan kepada masyarakat bah
wa setiap limbah dapat diolah menjadi pro
duk yang berguna.
Jenis Penelitian
Eksperimen

• Peneliti melakukan eksperimen yaitu memb


uat tepung dari biji cempedak , tepung terse
but akan di jadikan donat.
Kajian Pustaka

• Kami menggunakan refrensi dari internet tentang c


ara pembuatan tepung dari biji cempedak.
• Kami juga menggunakan refrensi dari penelitian ora
ng lain yang memiliki tema "Pembuatan Tepung dar
i Biji Cempedek".
Populasi Penelitian

•Biji cempedak
Sampel Penelitian

•Biji cempedak dari 3 buah


cempedak
Variabel Penelitian

• Variabel Bebas : Jumlah biji cempedak,


• Variabel Terikat : Rasa, Tekstur aroma
• Variabel Kontrol : Jenis cempedak, Tempat
pembelian cempedak, Lama penjemuran
• Waktu Penelitian
Januari – Februari 2018
• Tempat Penelitian
Dapur LPMK SMA ST
Angela
Alat dan Bahan
No Alat Jumlah
1. Panci 1
2. Pisau 3
3. Oven 1
4. Blender 1
5. Ayakan 1

No Bahan Jumlah
1. Biji Cempedak Biji
cempedak
dari 3 buah
cempedak.
2. Arang Batok Kelapa secukupnya
Bahan membuat donat

No Bahan donat jumlah


1. air mineral 200cc
2. ragi instan ½
bungkus
/ 11
gram
3. tepung ½ kg
4. gula pasir 4 sdm
5. mentega 3 sdm
6. susu bubuk/susu 3 sdm
kental
7. telur 2 butir
8. garam 2 sdt
Langkah Kerja

BIJI CEMPEDAK

DIBERSIHKAN

BIJI CEMPEDAK YANG BERSIH

DIREBUS DALAM PANCI.

MASUKAN ARANG BATOK KELAPA SAAT BIJI MASIH

DIREBUS.

BIJI CEMPEDAK YANG SUDAH DI


REBUS

KUPASLAH KULIT BIJI CEMPEDAK DENGAN PISAU.


KUMPULKAN INTI BIJI CEMPEDAK YANG

BERWANA PUTIH
BIJI CEMPEDAK YANG SUDAH DI
KUPAS MENJADI INTINYA

MASUKAN BIJI CEMPEDAK KE OVEN AGAR KERING

BIJI CEMPEDAK YANG SUDAH


KERING

HALUSKAN BIJI CEMPEDAK YANG TELAH KERING

MENGGUNAKAN BLENDER SAMPAI HALUS

TEPUNG BIJI CEMPEDAK

AYAKLAH TEPUNG UNTUK MEMISAHKAN TEPUNG

YANG HALUS DAN YANG MASIH KASAR


TEPUNG YANG MASIH KASAR TEPUNG YANG SUDAH HALUS

(SUDAH JADI)

MASUKAN LAGI KE

DALAM BLENDER

AGAR HALUS TAMBAHKAN

TEPUNG YANG SUDAH HALUS

(SUDAH JADI
Pembuatan Donat

RAGI DAN AIR


DUA BUAH BUTIR TELUR , GARAM , GULA , SUSU
, MENTEGA , TEPUNG TERIGU (YANG SUDAH (DICAMPUR)
DIAYAK)

ADUK SAMPAI RATA

CAMPURKAN

ADONAN YANG SUDAH JADI

ULENI SAMPAI KALIS

DIAMKAN DALAM WADAH TERTUTUP


SAMPAI KIRA – KIRA 20 MENIT SAMPAI
ADONAN BISA MENGEMBANG
ADONAN

BULATKAN ADONAN LALU DIAMKAN


SELAMA 20 MENIT SAMPAI ADONAN
MENGEMBANG

ADONAN YANG SUDAH MENGEMBANG

BERI BOLONGAN DI TENGAHNYA DAN


GORENG DENGAN MINYAK DAN API
SEDANG SAMPAI BEWARNA
KECOKLATAN.

DONAT YANG SUDAH DI GORENG

TUNGGU SAMPAI DINGIN DAN TABURI


DENGAN GULA HALUS

DONAT YANG SUDAH JADI


THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai