Anda di halaman 1dari 13

Yogi Oktopianto

16309875

yogie_ocxta@yahoo.com

Green Construction
‘Rain Garden’
Pembahasan
Definisi :
a) Definisi Rain Garden
b) Manfaat Rain Rain Garden adalah Sebuah kebun atau
Garden.
taman berupa cekungan yang
c) Sistem kerja Rain
garden.
mengumpulkan air hujan dan limpasan
d) Merancang Rain stormwater yang dirancang untuk
Garden
menangkap dan menyaring limpasan air
hujan dengan media perentara berupa
tanaman.
( http://www.raingardennetwork.com/ )
GAMBAR 1 2
RAIN GARDEN

1. Pipa air hujan

2. Air hujan dari atap

3. Sistem drainase

4. Taman 3 4
a) Rain Garden digali 4 sampai 8 inci
b) Yang harus diperhatikan pada sebuah
kebun adalah keseimbangan volume air,
kondisi tanah, dan ruang yang tersedia.
c) Perkiraan ukuran kebun adalah
berdasarkan jenis tanah dilokasi
bangunan.
d) Kebun tidak boleh menahan air lebih
dari beberapa hari, harus kering dalam
waktu empat jam, dan biasanya
dirancang kering dalam 2 jam setelah
hujan.
e) Rain Garden tidak perlu keahlian teknis
untuk menginstal dan dapat diinstal
tanpa izin atau peralatan berat.
Tanah liat
1/3 ukuran atap

Kandungan
lempung tinggi
Lebih besar

Ukuran
kebun

Tanah
berpasir
Lebih kecil

http://www.squidoo.com/rain-garden
Manfaat a) Mengurangi jumlah polutan
Rain Garden b) Meningkatkan kualitas air
c) Rain Gardens menarik Margasatwa
d) Rain Gardens mengelola Stormwater
e) Membantu meringankan banjir.
f) Untuk menurunkan dampak limpasan
permukaan tanah
Jenis Tanaman
Tanaman yang dipakai adalah tanaman
asli yang bisa bertahan hidup pada
kondisi basah dan kering. Tanaman
vegetasi lahan basah, seperti
a) Bunga liar,
b) Teki tahunan,
c) Pakis,
d) Semak
e) Dan pohon kecil yang dapat
mengambil kelebihan air.
Jenis Bunga Cente

Jenis Teki Pohon Pohon Kecil

Jenis Pakis Semak


Sistem Kerja

AIR
TAMAN
HUJAN

INFILTRASI

Sistem
Air
Publik AIR
TANAH
DAS
Sitem drainase
Rain Garden
Merancang Rain Garden
Cari lokasi

Mengukur drainase kawasan

Membuat desain

Pilih tanaman

Lay out taman

Galian kebun

Siapkan tanah

Tanaman bunga-bunga dan rumput

Mulsa kebun

Air dan mengatur downspouts


Rain Garden Rain Garden diciptakan untuk meniru
daerah retensi air alami yang terjadi
secara alami sebelum pembangunan
suatu daerah.

‘’ Rain Garden adalah salah satu


pilihan yang tepat karena rendah
teknologi, murah, berkelanjutan dan
estetika yang indah’’
Sumber
http://www.ci.kirkland.wa.us/depart/Pub
lic_Works/Storm___Surface_Water/For
bes_House_Rain_Garden.htm

Thank You http://www.landcareresearch.co.nz/rese


arch/built/liudd/rain_gardens.asp

http://www.lowimpactdevelopment.org/r
aingarden_design/whatisaraingarden.ht
m

http://www.raingardennetwork.com/

http://www.raingardennetwork.com/why
plantraingarden.htm

http://www.squidoo.com/rain-garden

Anda mungkin juga menyukai