Anda di halaman 1dari 8

Energi Terbarukan

dari Proses
Elektrolisis
Oleh :
Santi Purwiningsih
(201810500041)
Energi
Terbarukan dari
Elektrolisis

Jens Martensson
❑ Sudut pandang bidang keilmuan(Point
of View)
❑ Pemanfaatan Air Laut untuk Energi
Terbarukan
❑ Solusi kekurangan sumber daya listrik
masyarakat
❑ Peran/kontribusi akademis

2
Point of View
Dengan menggunakan sel
elektrolisis(Elektrokimia) kita

Jens Martensson
dapat membuat energi
terbarukan dengan pengelolaan
sumber daya(Geografi).

3
Pemanfaatan Air Laut untuk Energi
Terbarukan
Pemanfaatan air laut sebagai sumber energi listrik belum
termanfaatkan dengan secara maksimal. Adanya listrik dari air laut
merupakan solusi yang potensial dan murah bagi kebutuhan listrik

Jens Martensson
penerangan masyarakat sekitar pantai dimana listrik PLN sulit
diakses. Energi dari air laut dapat diperoleh melalui ayunan
gelombang air, dan metode elektrokimia.
Metode Elektrokimia ini dilakukan dengan memanfaatkan
proses reduksi-oksidasi, yaitu elektroda negatif (anoda) akan
mengalami reaksi oksidasi sehingga elektron pada permukaan
anoda akan terlepas dan dibawa oleh ion elektrolit menuju
elektroda positif (katoda)

4
Manfaat untuk Masyarakat
Mengatasi minimnya ketersediaan Memenuhi kebutuhan listrik
energi tak terbarukan masyarakat
• Seiring dengan semakin • Adanya listrik dari air laut
langkanya ketersediaan sumber merupakan solusi yang

Jens Martensson
energi fosil (minyak bumi, gas potensial dan terjangkau bagi
alam, dan batubara) yang kebutuhan listrik penerangan
bersifat tak terbarukan, maka masyarakat sekitar pantai
perekonomian dunia mulai dimana listrik PLN sulit diakses.
bergeser ke arah perekonomian
energi.

5
Solusi untuk
kekurangan
sumber daya
listrik

Jens Martensson
Akumulator Elektrolit Air
Laut dengan Penambahan
Sodium Bicarbonate
(NaHCO3) sebagai Sumber
Energi Alternatif

6
Peran Akademisi
• Akademisi sangat berperan penting untuk pengelolaaan sumber
daya manusia. Disini mahasiswa akan diberikan suatu konsep yang
bisa diterapkan di masyarakat.
• Akademisi membuat rancangan untuk menghubungkan ilmu sains

Jens Martensson
dan ilmu sosial yang dapat digunakan untuk meningkatkan
produktivitas masyarakat.
• Memberikan penyuluhan terhadap masyarakat untuk
menggunakan sumber daya alam yang ada untuk menghemat
serta mengganti sumber energi yang tidak dapat diperbaharui
dengan sumber energi terbarukan.

7
Thank
You

Anda mungkin juga menyukai