Anda di halaman 1dari 17

GEOPOLITIK DAN WAWASAN

NUSANTARA

Oleh:
1. Andri Hayu Kirani 202100143
2. Abdullah Asy’ari 202100157
3. Misbakhun Najib 202200288
PENGERTIAN GEOPOLITIK

Geopolitik adalah ilmu penyelenggaraan negara yang setiap


kebijakannya dikaitkan dengan masalah-masalah geografi
wilayah atau tempat tinggal suatu bangsa.
• Istilah geopolitik dikenalkan oleh Frederich Ratzel dengan
istilah ilmu bumi politik (political geography), dan Rudolf
Kjellen dengan sebutan geographical politic (geopolitik)
• Geopolitik secara etimologi berasal dari kata: Geo (bahasa
Yunani) yang artinya bumi yang menjadi wilayah hidup, dan
Politik dari kata polis yang berarti kesatuan masyarakat yang
berdiri sendiri atau negara dan teia yang berarti urusan
(politik) bermakna kepentingan umum warga negara suatu
bangsa.
TEORI-TEORI GEOPOLITIK

1. Teori Geopolitik “Frederich Ratzel”


2. Bahwa Negara itu seperti organisme hidup. Negara identik dengan
ruang yang ditempati oleh sekelompok masyarakat.
3. 2. Teori Geopolitik “Rudolf Kjellen”
Negara adalah satuan politik yang menyeluruh serta sebagai satuan
biologis yang memiliki intelektual. Dengan kekuatannya, ia mampu
mengeksploitasi negara “primitif” agar negaranya dapat swasembada.
3. Teori Geopolitik “Karl Haushofer”
Untuk menjadi jaya, suatu bangsa harus mampu menguasai benua-
benua di dunia. Ia berpendapat bahwa pada hakekatnya dunia dapat
dibagi atas empat kawasan benua (Pan Region) dan dipimpin oleh
negara unggul.
4. Teori Geopolitik “Alfred Thayer Mahan”
Bahwa konsepsi geopolitik dapat dibentuk dengan
memperhatikan serta mempertahankan sumber daya laut,
termasuk akses kelaut.

5. Teori Geopolitik “Guilio Douhet dan William Mitchel”


Kedua orang ini mencita-citakan berdinya Angkatan Udara.
Dalam teorinya, disebutkan bahwa kekuatan udara mampu
beroperasi hingga belakang lawan, serta kemenangan akhir
ditentukan oleh kekuatan udara.
PENGERTIAN WAWASAN NUSANTARA

1). Pengertian secara Etimologis.


Wawasan Nusantara berasal dari kata Wawasan dan
Nusantara.
(1). Wawasan.
Berasal dari kata Wawas, yang berarti melihat atau
memandang. Dengan mendapat akhiran “an” berarti cara
melihat, atau cara memandang. Jadi Wawasan dapat diartikan
cara melihat atau cara memandang.
(2). Nusantara.
Berasal dari kata Nusa dan Antara Nusa = Berarti pulau,
kesatuan, atau Kepulauan. Antara= Menunjukkan letak antar
dua unsur Jadi Nusantara adalah kesatuan atau kepulauan
yang terletak dua Benua yaitu benua Asia dan Australia
Hindia dan Pasifik. Antara dan dua Samudera 2
2) Pengertian Wawasan Nusantara Secara umum
Wawasan nusantara adalah cara pandang dan sikap
bangsa Indonesia mengenai diri dan lingkungannya
yang serba beragam dan bernilai strategis dengan
mengutamakan persatuan dan kesatuan wilayah dan
tetap menghargai serta menghormati kebhinekaan
dalam setiap aspek kehidupan nasional untuk
mencapai tujuan nasional.
K EDU D U KA N D A N F U N G S I WAWA SA N N U SAN TA RA

1. Kedudukan
a. Wawasan nusantara sebagai wawasan nasional bangsa Indonesia
b. Wawasan nusantara dalam paradigma nasional dapat dilihat dari stratifikasinya
sebagai berikut:
• Pancasila sebagai falsafah, ideologi bangsa dan dasar negara berkedudukan
sebagai landasan idiil.
• Undang undang dasar 1945 sebagai landasan konstitusi negara, berkedudukan
sebagai landasan konstitusional,
• Wawasan nusantara sebagai visi nasional, berkedudukan sebagai landasan
visional. Ketahanan nasional sebagai konsepsi nasional atau sebagai kebijaksanaan
nasional, berkedudukan sebagai landasan operasional.
• Ketahanan nasional sebagai konsepsi nasional atau sebagai
kebijaksanaan nasional, berkedudukan sebagai landasan
operasional.
2.Fungsi Wawasan Nusantara
• Wawasan nusantara sebagai konsepsi ketahanan nasional,
yaitu wawasan nusantara dijadikan konsep dalam
pembangunan nasional, pertahanan keamanan, dan
kewilayahan.
• Wawasan nusantara sebagai wawasan pembangunan
mempunyai cakupan kesatuan politik, kesatuan ekonomi,
kesatuan sosial dan ekonomi, kesatuan sosial dan politik,
dan kesatuan pertahanan dan keamanan.
• Wawasan nusantara sebagai wawasan pertahanan dan keamanan
negara merupakan pandangan geopolitik Indonesia dalam lingkup
tanah air Indonesia sebagai satu kesatuan yang meliputi seluruh
wilayah dan segenap kekuatan negara.

• Wawasan nusantara sebagai wawasan kewilayahan, sehingga berfungsi


dalam pembatasan negara, agar tidak terjadi sengketa dengan negara
tetangga.
FAKTOR FAKTOR YANG MEMPENGARUHI WAWASAN
NUSANTARA

1) Wilayah (geografi
a. Asas Kepulauan ( Archipelagic Principle )
Kata ‘archipelago’ dan ‘archipelagic’ berasal dari kata Italia ‘archipelagos’.Akar
katanya adalah ‘archi’ berarti terpenting, terutama, dan pelagos berarti laut atau
wilayah lautan. Jadi, archipelagic dapat diartikan sebagai lautan terpenting.
b. Kepulauan Indonesia.
c. Konsepsi tentang wilayah
Contoh : Negara kepulauan, laut teritorial perairan pedalaman, ZEE, landas kontinen
d. Karakteristik Wilayah Nusantara
2) Geopolitik dan Geostrategi
3) Perkembangan Wilayah Indonesia dan Dasar Hukumnya
UNSUR-UNSUR DASAR WAWASAN
NUSANTARA

1. Wadah wawasan Nusantara


2. isi wawasan Nusantara
3. tata laku Wawasan Nusantara
4.implementasi wawasan Nusantara sbg pancaran
Pancasila dan pembangunan nasional
SASARAN IMPLEMENTASI WAWASAN
NUSANTARA DALAM KEHIDUPAN NASIONAL

• Implementasi wawasan nusantara dalam kehidupan


politik: akan menciptakan iklim penyelenggara
negara yang sehat dan dinamis
• Implementasi wawasan nusantara dalam
kehidupan ekonomi: akan menciptakan tatanan
ekonomi yang adil dan merata
• Implementasi wawasan nusantara dalam kehidupan
sosial budaya, akan menciptakan rasa menghargai
keBhinekaan
• Implementasi wawasan nusantara dalam kehidupan
hankam, akan membentuk sikap bela negara
PERANAN WAWASAN NUSANTARA

Mewujudkan serta memelihara persatuan dan


kesatuan, yang serasi dan selaras pada segenap
aspek kehidupan nasional.
• Menumbuhkan rasa tanggung jawab atau
pamanfaatan lingkungannya.
• Menegakkan kekuasaan guna melindungi
kepentingan nasional.
• Merentang hubungan Internasional dalam upaya
ikut menegakkan perdamaian.
ASAS WAWASAN NUSANTARA

Kepentingan yang sama


• Keadilan
• Kejujuran
• Solidaritas
• Kerja sama
• Kesetiaan
LANDASAN WAWASAN NUSANTARA
DILIHAT DARI STRATIFISKASINYA

• Landasan Idiil
• Landasan Konstitusional
• Landasan Visional.
• Landasan Operasional
KONSEP PEMAHAMAN WAWASAN NUSANTARA

Ada dua konsep dasar tentang pemahaman wawasan nusantara. Pertama disebut
dengan Trigatra, kedua Pancagatra.
1. Trigatra
• Geografis
• Demografis
• Strategis
2. Pancagatra
• Ideologi
• Politik
• Ekonomi
• Sosial budaya
• Pertahanan dan keamanan
• Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai