Anda di halaman 1dari 5

OmnimbusLaw &

Vaksin Covid19
Team Kontra
Definisi OmnimbusLaw

Omnibus law adalah suatu rancangan undang-


undang (bill) yang mencakup lebih dari satu
aspek yang digabung menjadi satu undang-
undang. Dengan tujuan utama yaitu untuk
menyederhanakan segala bentuk kendala
regulasi.
 UU Ciptaker
 UU Perpajakan

MM.DD.20XX
Polemik Pada Beberapa Pasal
UU Ciptaker

 Dibuat dalam waktu yang sikngkat


3 ADD A FOOTER  Tidak melihat situasi dan kondisi saat MM.DD.20XX

pengesahan
Gelombang Demonstrasi Besar
Demo penolakan pengesahan omnibus law UU
Cipta Kerja (Ciptaker) terjadi di seluruh penjuru
Indonesia. Mahasiswa hingga buruh turun ke jalan.
Beberapa aksi unjuk rasa berakhir ricuh. Sejumlah
fasilitas publik dirusak massa.

Demo Jadi Sarang Penularan Corona


Banyak Warga dan mahasiswa yang ikut
untuk turun aksi dijalan sehingga
menyebabkan penumpukan massa yang
tidak terkendali sehingga sangat sulit untuk Memunculkan Claster baru?
menjalankan protokol kesehatan Ekonomi>Kesehatan
Apa Uregency untuk mengesahkan
4 ADD A FOOTER
Omnimbus Law di Tengah Pandemi?!!
MM.DD.20XX
Vaksin Covid19 Presiden Jokowi
"Saya meyakini insyaallah kita nanti di bulan Januari lah kita
Pendapat MUI Soal Pemakaian Vaksin dalam sudah mulai ...[menunjukkan gestur menyuntik] ... suntik
Keadaan Darurat vaksin. Biar keadaannya masuk pada kondisi yang normal
Majelis Ulama Indonesia memastikan bahwa kembali," kata Jokowi, Jumat (28/8).
vaksin Covid-19 yang nantinya beredar di Jokowi mengatakan vaksin Covid-19 tengah menjadi rebutan
masyarakat sudah melewati berbagai tahapan negara-negara. Karenanya, Jokowi sudah mengutus Menteri
BUMN Erick Thohir melakukan kunjungan ke Uni Emirat Arab
pemeriksaan dan audit sehingga masyarakat tak (UEA) dan juga ke China untuk memastikan vaksin Covid-19.
perlu mengkhawatirkan soal kehalalan dari
vaksin tersebut.
Jika pun dalam prosesnya ditemukan bahwa ada
bahan tertentu yang menyebabkan statusnya WHO
belum halal, maka dalam situasi darurat Dalam prosedur normal, tahap pengujian vaksin membutuhkan waktu
masyarakat boleh menggunakannya. berbulan-bulan hingga bertahun-tahun untuk memverifikasi hingga
kandidat vaksin dinyatakan aman dan efektif.
Artinya kandidat vaksin harus melewati proses dan prosedur panjang
hingga dinyatakan aman dan ampuh untuk mengobati suatu penyakit.
Namun, peningkatan kasus Covid-19 yang cepat menimbulkan desakan
5 ADD A FOOTER kebutuhan vaksin sesegera mungkin. MM.DD.20XX

Anda mungkin juga menyukai