Anda di halaman 1dari 7

PORIFERA

Kelompok 1

1.IN’AM JAUHAR (13)


2.LIA AMANDA PUTRI (16)
3.M.SYAHRUL HILAL (23)
4.SYAM CHAQUL TANSA TRISNA (31)
5.VIONA WULAN SARI (32)
1.CIRI CIRI PORIFERA

 Bentuk tubuhnya menyerupai vas atau jambangan


 Tubuhnya terdiri dari dua lapis (dipoblastik)
 Habitatnya di perairan
 Di antara lapisan luar dan lapisan dalam terdapat sel amoebosit dan spikula
 Memiliki rongga tubuh yang di sebut spongocoel
 Perkembangbiakan berlangsung secara kawin dan degan pembentukan tunas
2.KLASIFIKASI PORIFERA

Porifera di kelompokan berdasarkan tipe saluran air dan jenis zat penyusun rangka.Filum
porifera terbagi dalam tiga kelas:
1. kelas caicarea
Rangka tubuh tersusun dari zat kalsium karboni(caco₃)memiliki ukuran tubuh kecil dan hidup di
laut yang dangkal.contoh:clathina blanca & sycon gelatinosum.
2.kelas hexacellida
Rangka tubuh tersusun dari zat silikat dan memiliki spikula berduri enam.contoh : euptectellia.
3.kelas demospongiae
Rangka tubuh tersusun dari serabut spongin(zat tanduk).contoh:euspongia oficinalis &
spongillacateli.
3.PERKEMBANGAN PORIFERA
Porifera bereproduksi secara aseksual ataupun seksual.reproduksi aseksual dilakukan dengan
membentuk tunas pada tubuh induk.reproduksi secara seksual dilakukan dengan pembuahan sel
telur oleh sel sperma secara internal.
Peranan porifera dalam kehidupan manusia sebagai spons mandi dan alat gosok,zat kimia yang di
keluarkanya memiliki potensi obat penyakit kanker.sebagai sarana kamuflase bagi beberapa hewan
laut,sebagai hiasan aquarium,sebagai alat penggosok untuk mandi dan pencuci,porifera yang di
jadikan obat kontrasepsi(KB).sebagai campuran bahan industri(kosmetik).

Anda mungkin juga menyukai