Anda di halaman 1dari 16

PROSEDUR PELAYANAN

DI POLIKLINIK RAWAT
JALAN
RUMAH SAKIT
DI ERA NEW NORMAL
DALAM PENERAPAN NEW NORMALPADA PELAYANAN
DI RUMAH SAKIT, MAKA AKAN DIBERLAKUKAN
JADWAL REGULER SEPERTI SEMULA YAITU:

 PELAYANAN POLIKLINIK (POLIKLINIK GIGI DAN MULUT) DIBUKA


SETIAP HARI SEPERTI HARI-HARI BIASANYA, MULAI TANGGAL
17/6/2020 DAN AKAN DIEVALUASI SETIAP DUA MINGGU DENGAN
TERUS MELENGKAPI SARANA DAN PRASARANA SERTA PERBAIKAN
PERATURAN
• KETENTUAN JAM PELAYANAN :
– PENDAFTARAN DIBUKA JAM 08.00 WIB (SENIN-SABTU) KECUALI
HARI LIBUR
– PELAYANAN POLIKLINIK PALING LAMBAT JAM 09.00 WIB
– APABILA PETUGAS BERHALANGAN, YANG BERSANGKUTAN
TERLEBIH DAHULU MENCARI PENGGANTINYA.
– PELAYANAN BERAKHIR JAM 13.00 WIB
PELAKSANAAN PELAYANAN MENERAPKAN PENCEGAHAN
PENULARAN COVID-19 MENGACU PADA STANDAR
PENCEGAHAN DAN PENGENDALIAN INFEKSI (PPI) DAN
PROTOKOL KESEHATAN

A. SATPAM POLIKLINIK
– MELAKUKAN SKINING PASIEN DI PINTU MASUK POLIKLINIK
– MEMASTIKAN PASIEN /PENGUNJUNG MELAKUKAN CUCI TANGAN YANG
BENAR MENGGUNAKAN SABUN DAN HAND SANITIZER
– MEMASTIKAN PASIEN/PENGUNJUNG MEMAKAI MASKER
– MELAKUKAN PENGUKURAN SUHU TUBUH
– MELAKUKAN PEMBATASAN PENGUNJUNG YANG MASUK
– MENGARAHKAN PASIEN KE POLI COVID-19 APABILA SUHU TUBUH TINGGI
>38°C ATAU ADA TANDA-TANDA BATUK PILEK
– PENDAMBING PASIEN MAKSIMAL 1 ORANG
– MEMASTIKAN TIDAK TERJADI PENUMPUKAN DI RUANG TUNGGU/LOBI
UTAMA
– MENGATUR JARAK ANTAR PASIEN/PENGUNJUNG DI MEJA DEPAN ADMISI
B. PETUGAS PENDAFTARAN

– MELAKUKAN PROSES PENDAFTARAN


– MEMASTIKAN PASIEN MEMAKAI MASKER
– MENGATUR JARAK PASIEN ATAU PENGUNJUNG DI MEJA
DEPAN ADMISI

C. PETUGAS POLIKLINIK (GIGI DAN MULUT)


– PETUGAS TERAPIS GIGI DAN MULUT MEMAKAI BAJU
STANDAR A.P.D LENGKAP LEVEL-2 KARENA YANG MENERIMA
PASIEN PERTAMA KALI ADALAH T.G.M
– PETUGAS T.G.M / DOKTER MEMAKAI BAJU STANDAR A.P.D
LEVEL-3 UNTUK PELAYANAN TINDAKAN YANG MENIMBULKAN
AEROSOL .
LANJUTAN

– PETUGAS MENGGANTI BAJU A.P.D DITEMPAT YANG TELAH


DISIAPKAN
– SELALU MENERAPKAN SOCIAL DISTANCING DAN
KEWASPADAAN ISOLASI
– PETUGAS MELAYANI PASIEN TEPAT WAKTU SESUAI
INDIKASI TINDAKAN AGAR TIDAK TERJADI PENUMPUKAN
PASIEN DAN LAMA PELAYANAN
– PELAYANAN SATU ORANG DOKTER MELAYANI MAKSIMAL 3
JAM
CONTOH FORMULIR DETEKSI DINI CORONA VIRUS
DISEASE (COVID-19)
CONTOH FORMULIR DETEKSI DINI CORONA VIRUS
DISEASE (COVID-19)
• CONTOH FORMULIR DETEKSI
DINI CORONA VIRUS DISEASE
(COVID-19)
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai