Anda di halaman 1dari 28

REKONSILIASI OBAT

dan RPO
Dewanto M. Farm., Apt
MELIPUTI

• Pengkajian dan pelayanan Resep


• Penelusuran riwayat penggunaan Obat
• Rekonsiliasi Obat
• Pelayanan Informasi Obat (PIO)
• Konseling
• Visite
• Pemantauan Terapi Obat
• Monitoring Efek Samping Obat (MESO)
• Evaluasi Penggunaan Obat (EPO)
• Dispensing sediaan steril
• Pemantauan Kadar Obat dalam Darah (PKOD)
REKONSILIASI OBAT
Membandingkan

Instruksi pengobatan
Intruksi pengobatan yang akan/sedang di
sebelumnya jalani

• Dari luar RS
• Antar unit dalam RS tersebut
Kapan dilakukan Rekonsiliasi ?

• Rekonsiliasi obat dilakukan saat transfer point :

1. Admission (saat pasien masuk RS), Dari luar RS


(rujukan, Poliklinik, swamedikasi)
2. Intra hospital transfer, antar unit perawatan
3. Discharge from the hospital, saat keluar RS
SIAPA YANG MELAKUKAN?

Tenaga kesehatan yang menerima


pasien pertama kali
• Dokter
• Apoteker
• Perawat
• Tenaga Teknis Kefarmasian
TUJUAN

a. Memastikan informasi yang akurat tentang Obat


yang digunakan pasien.

b. Mengidentifikasi ketidaksesuaian akibat tidak


terdokumentasi dan tidak terbacanya instruksi dokter.

c. Mencegah terjadinya kesalahan Obat (medication


error) seperti Obat tidak diberikan, duplikasi,
kesalahan dosis atau interaksi Obat.
TAHAPAN

• Pengumpulan data

• Membandingkan/komparasi

• Konfirmasi bila ada ketidaksesuaian

• Komunikasi
Bagaimana pengumpulan data
nya?

• Data : Riwayat Penggunaan Obat (RPO)


• Proses untuk mendapatkan informasi mengenai seluruh
Obat/Sediaan Farmasi lain yang pernah dan sedang
digunakan, termasuk kepatuhan dan alergi.
• Waktu ? 3 bln
Sumber ??

• Pasien
• Kartu/list obat pasien (jika punya)
• Obat yang di bawa dari rumah
• Keluarga Pasien
• Rekam Medis
• Dokter/ Farmasis pasien
Data yang harus didapatkan ?

• Nama Obat (termasuk Obat non Resep dan Herbal),


dosis, bentuk sediaan, frekuensi penggunaan, indikasi
dan lama penggunaan Obat
• Reaksi Obat yang tidak dikehendaki (ROTD)
termasuk riwayat alergi
• Kepatuhan terhadap regimen penggunaan Obat
(jumlah Obat yang tersisa)
• Informasi lain : interaksi, kepemahaman pasien
Lanjutan…

• Khusus untuk data alergi dan efek samping Obat harus


dicatat :
• Tanggal kejadian,
• Obat yang menyebabkan terjadinya reaksi alergi dan efek
samping
• Efek yang terjadi
• Tingkat keparahan
2. Komparasi

• Membandingkan data Obat yang pernah, sedang


dan akan digunakan
• Ketidakcocokan : terjadi bila ada Obat yang
hilang, berbeda, ditambahkan atau diganti tanpa
ada penjelasan yang didokumentasikan pada
rekam medik pasien

• Bisa disengaja/ tidak


3. Konfirmasi

• Konfirmasi ke dokter kurang dari 24 jam, apabila ada


ketidakcocokan yang berpotensi terjadi ME
• Apoteker harus tahu :
• Perbedaan tersebut disengaja atau tidak disengaja
• Mendokumentasikan alasan penghentian, penundaan, atau
pengganti
• Memberikan tanda tangan, tanggal, dan waktu dilakukannya
rekonsilliasi Obat
4. Komunikasi

• Melakukan komunikasi dengan pasien dan/atau


keluarga pasien atau perawat mengenai perubahan
terapi yang terjadi.

• Apoteker bertanggung jawab terhadap informasi


Obat yang diberikan.
FORM
Form IGD
Form CPPT
Juknis
ITEM ISIAN CARA PENGISIAN PETUGAS YANG
MENGISI

IDENTITAS PASIEN
Nama Diisi sesuai dengan nama pasien pada kartu
identitas pasien (KTP/SIM dll)

No. RM Diisi sesuai dengan nomor rekam medis

Tanggal lahir/Umur Diisi sesuai tanggal lahir atau umur pada


identitas pasien
1. Dokter
2. Perawat
Berat Badan Diisi sesuai dengan berat badan pasien dalam
3. Apoteker
kilogram
4. TTK (Tenaga
REKONSILIASI OBAT

Dari….. Diisi sesuai asal dan tanggal pasien sebelum masuk ke


tgl……. ruang perawatan atau ruang gawat darurat

Ke….. Diisi sesuai ruang perawatan atau ruang gawat darurat dan
tgl……. tanggal pasien ketika dirawat saat ini

1. Dokter
2. Perawat
No Nomor urut obat yang di bawa oleh pasien
3. Apoteker
4. TTK
Nama Obat, Diisi sesuai dengan Nama Obat, Bentuk Sedi-aan &
(Tenaga
Bentuk Kekuatan (termasuk Jamu, Supplemen, OTC, dll) yang
Teknis
Sediaan….. diminum atau dibawa pasien saat masuk gawat darurat
Kefar-
atau saat pindah ruangan
masian)

Jml Obat Diisi sesuai dengan jumlah obat yang diminum atau dibawa
REKONSILIASI OBAT

Aturan Pakai Diisi sesuai dengan aturan pakai obat yang diminum atau
dibawa pasien saat masuk gawat darurat atau saat pindah
ruangan

Dilanjutkan Pilihan “ya” dipilih jika obat tersebut dilanjutkan saat


pada saat pasien dirawat, sesuai dengan instruksi Dokter yang
rawat inap? merawat
Pilihan “tidak” dipilih jika obat tersebut tidak dilanjutkan 1. Dokter
saat pasien dirawat, sesuai dengan instruksi Dokter yang 2. Perawat
merawat 3. Apoteker
4. TTK
(Tenaga
Dilanjutkan Pilihan “ya” dipilih jika obat tersebut dilanjutkan saat Teknis
pada saat pasien pulang, sesuai dengan instruksi Dokter yang Kefar-
pulang? merawat masian)
Pilihan “tidak” dipilih jika obat tersebut tidak dilanjutkan
saat pasien pulang, sesuai dengan instruksi Dokter yang
merawat
SERAH TERIMA OBAT MILIK PASIEN

Obat sudah Diisi dengan tanggal penyerahan obat milik


diserahkan kepada pasien kepada petugas perawat/farmasi untuk
perawat /farmasi kemudian disimpan di farmasi dan paraf oleh
tanggal ...... petugas yang menerima obat tersebut
Paraf…..

1. Dokter
2. Perawat
Obat sudah Diisi dengan tanggal penyerahan obat milik
3. Apoteker
diserahkan kepada pasien yang disimpan oleh petugas farmasi
4. TTK (Tenaga
pasien kepada pasien untuk kemudian dibawa pulang
Teknis Kefar-
tanggal .............. dan paraf oleh petugas yang memberi obat
masian)
Paraf….
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai