Anda di halaman 1dari 9

KONSEP DASAR

EKOWISATA
UNIVERSITAS CIPUTRA
SURABAYA 2020
Model Ekowisata
Milenial
Pendahuluan
#17
Indonesia sebagai negara Back to Nature Ekowisata terkait dengan konsep
megabiodiversity nomor 17 di pelestarian hutan dan penduduk lokal.
dunia (MEP, 2010) (expansion of life)

Ekowisata merupakan suatu perpaduan Ekowisata merupakan suatu bentuk


dari berbagai minat yang tumbuh dari wisata yang sangat erat dengan
keprihatinan terhadap lingkungan, prinsip konservasi
ekonomi dan sosial
Pengertian Ekowisata
• Ekowisata adalah suatu bentuk wisata • Ecotourism Society (1990): Ekowisata adalah
yang bertanggungjawab terhadap suatu bentuk perjalanan wisata ke area alami
kelestarian area yang masih alami yang dilakukan dengan tujuan mengkonservasi
(natural area), memberi manfaat secara lingkungan dan melestarikan kehidupan dan
ekonomi dan mempertahankan keutuhan kesejahteraan penduduk setempat
budaya bagi masyarakat setempath
(Chocrane, 2002)

• Ekowisata adalah bentuk baru dari • Australian Department of Tourism (Black, 1999):
perjalanan bertanggungjawab ke area Ekowisata adalah wisata berbasis pada alam
alami dan berpetualang yang dapat dengan mengikutkan aspek pendidikan dan
menciptakan industri pariwisata interpretasi terhadap lingkungan alami dan
(Eplerwood, 1999). budaya masyarakat dengan pengelolaan
kelestarian ekologis.
1. Memberikan pengalaman dan pendidikan kepada
wisatawan guna meningkatkan apresiasi
wisatawan atas objek yang dikunjungi.
Elemen 2. Memperkecil dampak negatif yang bisa

Ekowisata merusak karakter lingkungan dan


budaya setempat.
3. Melibatkan masyarakat dalam
pengelolaan dan pelaksanaannya.

4. Memberikan keuntungan ekonomi


bagi masyarakat lokal.

5. Dapat terus bertahan dan


berkelanjutan.
 Ekowisata merupakan bentuk wisata yang dikelola
dengan pendekatan konservasi
 Ekowisata = pengelolaan alam dan budaya
Pendekatan masyarakat yang menjamin kelestarian dan
kesejahteraan
Pengelolaan Ekowisata Konservasi
 = merupakan upaya menjaga
kelangsungan pemanfaatan sumber daya alam
untuk waktu kini dan masa mendatang
Prinsip Ekowisata
1. Mencegah dan menanggulangi dampak dari 5. Penghasilan masyarakat.
aktivitas wisatawan terhadap alam dan budaya 6. Menjaga keharmonisan dengan alam.
pencegahan dan penanggulangan disesuaikan 7. Daya dukung lingkungan.
dengan sifat dan karakter alam dan budaya 8. Peluang penghasilan pada porsi yang besar
setempat. terhadap negara.
2. Pendidikan konservasi lingkungan.
3. Pendapatan langsung untuk kawasan.
4. Partisipasi masyarakat dalam perencanaan.
Seusai mengikuti perjalanan virtual ke TCEC Serangan, peserta
diharapkan:
Mengisi post survey
Mengunggah di akun Instagram & facebook masing-masing dengan
ketentuan hashtag:
#EkowisataMilenial
#PenelitianUniversitasCiputra
#UGCEkowisata
#EkowisataIndonesia

Anda mungkin juga menyukai