Anda di halaman 1dari 26

KONVENSI NASKAH

PENULISAN ILMIAH

TIM MKWU
BAHASA INDONESIA

1
HAKIKAT PENULISAN ILMIAH

Penulisan ilmiah merupakan penulisan ilmu


pengetahuan yang menyajikan fakta dan ditulis
menurut metodologi penulisan yang baik dan
benar. (Supartono, 1999:6)

2
HAKIKAT KARYA TULIS ILMIAH

Karya Tulis Ilmiah adalah tulisan yang memuat


gagasan sebagai hasil eksplorasi pemikiran dan/atau
hasil penelitian melalui prosedur ilmiah yang
disampaikan dengan argumentasi dan dasar-dasar
teori, sehingga dapat dipertanggungjawabkan secara
akademik. (Nugrahani, 2010:VIII)

3
CIRI-CIRI KARYA TULIS ILMIAH

1. Dari segi isi, menyajikan pengetahuan


berupa gagasan dalam pemecahan suatu
masalah
2. Pengetahuan yang didasarkan fakta
3. Mengandung kebenaran objektif
4. Menggunakan bahasa baku
5. Adanya sistematika penulisan

4
Ingin tahu

Kritis
(Nugrahani,
2010:3) Terbuka

Objektif

Rela Menghargai
Orang Lain

Berani
Mempertahankan
Kebenaran

Membayangkan
ke Depan
MANFAAT KARYA TULIS ILMIAH
(Nugrahani,
2010:8)
1. Mengenali potensi kita
2. Mengembangkan gagasan
3. Menguasai informasi/materi
4. Mengorganisasikan gagasan secara
sistematis
5. Memecahkan masalah
6. Mendorong aktif
7. Berpikir dan berbahasa tertib

6
Asas-asas
dalam Karya Tulis Ilmiah

1. Kejelasan (konkret/mudah
dipahami)
2. Ketepatan (akurat/cermat)
3. Keringkasan (tidak bertele-
tele)

7
• Memiliki kemampuan nalar yang baik untuk menganalisis dan
memecahkan persoalan yang dihadapi
• Menguasai kemampuan analisis bidang ilmunya untuk memecahkan
objek garapan secara kritis
• Mengetahui, menguasai, dan menggunakan konversi-konversi
pernaskahan yang berlaku, sehingga dapat menyajikan tulisannya
dalam bentuk dan perwajahan yang asri.
EMPIRIS

OBJEKTIVITAS

INDUKTIF DAN
DEDUKTIF

RASIONAL
Pendahuluan

Isi

Penutup
KARYA TULIS ILMIAH
PENDIDIKAN

KARYA TULIS ILMIAH


PENELITIAN

KARYA TULIS
ILMIAH KARYA TULIS ILMIAH
KETERAMPILAN

11
PAPER

SKRIPSI
KARYA ILMIAH
PENDIDIKAN
TESIS

DISERTASI

KARYA ILMIAH Textbook


PANDUAN
Handbook
KARYA TULIS
ILMIAH Handout
PENDIDIKAN

Diktat

Modul

12
KARYA TULIS
ILMIAH
PENELITIAN

MAKALAH

LAPORAN

JURNAL

13
KARYA TULIS
ILMIAH
KETERAMPILA
N

ARTIKEL

RESENSI

ESAI

14
Makalah adalah karya ilmiah yang
berisi uraian dari topik yang
membahas suatu permasalahan
yang akan disampaikan dalam forum
akdemik. Makalah ini berdasarkan
hasil penelitian atau pemikiran murni
dari penulisnya dalam membahas
permasalahan yang dijadikan
topik/dibicarakan.

15
Makalah dikatakan baik apabila memperhatikan hal-hal
berikut:

1. Ketepatan dalam menentukan topik/judul


2. Empiris-Objektif
3. Kejelasan dan ketepatan isi
4. Mengarah untuk menyelesaikan dan menjawab
masalah
5. Menggunakan bahasa yang baku
6. Ditulis berdasarkan sistematika kebakuan makalah
7. Berpikir dan berbahasa tertib
8. Menggunakan sumber pustaka
16
Tema adalah gagasan sentral atau ide pokok sebuah
karangan, seperti ekonomi, sosial, politik, kebudayaan,
pendidikan, dan lain-lain. Menarik

Nilai Urgensi
TEMA YANG BAIK
Aktual

Minat
Keilmuan

Terjangkau

17
Topik adalah pokok kajian/pembicaraan yang dapat diturunkan atau
diambil dari tema atau subtema sesuai dengan karangan/tulisan yang
akan digarap.

Contoh:
1. Bidang Sosial : Sistem dan Pranata Sosial
2. Bidang Ekonomi : Strategi Bisnis Nasional
3. Bidang Kebudayaan : Pergeseran Nilai Budaya
4. Bidang Pendidikan : Pembelajaran Berdasarkan KTSP

18
Dikuasai

Menarik
TOPIK YANG BAIK
Tidak luas dan
tidak sempit

Data objektif

Prinsip ilmiah

Sumber
Pustaka

19
Judul adalah kepala karangan yang dapat ditetapkan sendiri yang
sesuai dengan topik yang dibahas.
Dalam Bentuk Frase

Relevan dengan Isi


JUDUL YANG
BAIK
Mengandung Kata Kunci

Kata denotatif

Jelas dan Tepat

20
1. BUDAYA KADEMIK MAHASISWA
2. PEMBELAJARAN EFEKTIF

1. PENGEMBANGAN BUDAYA KADEMIK MAHASISWA DI


PERGURUAN TINGGI
2. PENINGKATAN HASIL BELAJAR MELALUI METODE
INKUIRI

21
Sistematika penulisan ilmiah
HALAMAN JUDUL
HALAMAN PERSETUJUAN
HALAMAN PENGESAHAN
HALAMAN PERSEMBAHAN
KATA PENGANTAR
DAFTAR ISI
DAFTAR GAMBAR DAN TABEL

22
BAGIAN ISI:

BAB I PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
B. Rumusan Masalah
C. Tujuan Penelitian
D. Manfaat Penelitian

BAB II KAJIAN TEORETIS


E. Deskripsi Teori
F. Penelitian yang Relevan
G. Kerangka Berpikir

23
BAB III METODOLOGI PENELITIAN
A. Tempat dan Waktu Penelitian
B. Metode Penelitian
C. Objek Penelitian
D. Teknik Pengumpulan Data
E. Teknik Analisis Data
BAB IV HASIL PENELITIAN DAN PEMBAHASAN
F. Deskripsi Data
G. Hasil Penelitian
H. Pembahasan/Interpretasi
BAB V PENUTUP
I. Simpulan
J. Saran
DAFTAR PUSTAKA
LAMPIRAN

24
Petunjuk Pengerjaan!!!

1. Buatlah Kelompok masing-masing terdiri atas 4-5 orang!

2. Tugas tersebut dikerjakan di kertas A4 dengan font Times New Roman dan ukuran 12!

3. Tugas tersebut dibuat berdasarkan hasil diskusi kelompok bukan dari data lain
atau google!

4. Tugas dikirim ke surel dosen melalui ketua kelas!

5. Judul harus disetujui oleh dosen masing-masing sebelum dilanjutkan


menjadi karya tulis ilmiah!

Tugas

Buatlah 3 judul secara kelompok sesuai dengan tema bidang ilmu yang
ditekuni di program studi masing-masing!

25

Anda mungkin juga menyukai