Anda di halaman 1dari 4

MATERI DARING TIK

KELAS IX

MENGAKSES INTERNET
PENGERTIAN WEB
BROWSER
Web browser adalah perangkat lunak atau
software yang digunakan untuk mencari,
mengakses dan menampilkan halaman web,
terutama situs-situs web dan konten lain
internet.
Beberapa Web Browser yang biasa digunakan
Mozilla
firefox
Google Chrome adalah salah satu software web browser yang sangat
terkenal dan banyak digunakan. Untuk menjalankan Google Chrome tidak
berbeda dengan software lain.
Adapun langkah-langkah mengaktifkan atau memanggil Google Chrome
adalah klik Start, pilih Program, kemudian pilih Google Chrome.
TUGAS
Sebutkan kelebihan-kelebihan dari
web browser yang kalian kenal!
Presentasikan dalam bentuk video!

Anda mungkin juga menyukai