Anda di halaman 1dari 55

SESAK DAN DEMAM

KELAS A KASUS V
KELOMPOK 3 COVID19

Moh. Reza Firsandi 841419103


Ferdy setiawan 841419046
Fenty Riyanti Panu 841419021
Regita Ibrahim 841419025
Wisnawati Pilo 841419026
Ismiyati R. Ismail 841419037
Wina A. Rasyid 841419014
Rizka Badriyah Akbarwat 841419023
Siskawati Mahmud 841419045
Pramesti R. Hiyango 841419041
Miftahul jannah daud 841419034
Rifani Febriani Boroma 841418111
Nurmala Pakaya 841417100
SKENARIO 5

Seorang laki-laki usia 49 tahun datang ke RS dengan keluhan sesak nafas. Keluhan
dirasakan sejak 1 minggu yang lalu, pasien juga mengatakan merasakan sakit kepala
demam dan badan lemas. Pemeriksaan fisik didapatkan bunyi ronchi +/+ basah kasar
seluruh lapang paru, wheezing +/+, sputum +. TD 110/80 mmHg, frekuensi nadi 98
kali/menit, frekuensi napas 28 kali/menit, Suhu 38 oC , akral hangat, CRT <3detik. Pasien
juga mengatakan cemas memikirkan nasib anak dan istrinya di rumah. Hasil pemeriksaan
Laboratorium Hb 12,2 gr/dl, Hematokrit 35,7%, Leukosit 11.000, trombosit 223.000UL,
neutrofil 84,7%, Lymphosit 7,0%, (NLR = 12,1), AGD :pH 7,47, pCO2 32 mmHg, HCO3
24 mmol/l, saturasi O2 96%, GDS 117mg/dl. Hasil Rontgen Pneumonia, Hasil Rapid
IgG reaktif.
Klasifikasi istilah – istilah penting

1. Sesak nafas
Dispnea adalah gejala pertama yang dirasakan oleh pasien akibat terganggunya pertukaran oksigen dan karbon dioksida dalam alveoli yang berisi
cairan. Dispnea akan semakin parah apabila melakukan aktivitas yang berat seperti naik tangga dan mengangkat beban yang berat. (Bradero at
el,2008).
2. Sakit kepala
Nyeri kepala adalah rasa nyeri atau rasa tidak mengenakkan pada seluruh daerah kepala dengan batas bawah dari dagu sampai kedaerah belakang
kepala ( daerah oksipital dan sebahagian daerah tengkuk) (Sjahrir, 2008).
3. Demam
Demam adalah suatu keadaan terjadinya peningkatan suhu tubuh diatas 37,5 o C, sedangkan keadaan hiperpireksia atau hipertermi (demam tinggi)
adalah kenaikan suhu tubuh sampai 41oC atau lebih (Fauzi, 2014).
4. Lemas
Lemas atau asthenia adalah kondisi yang terjadi ketika kekuatan tubuh berkurang, sehingga harus mengeluarkan tenaga ekstra untuk bergerak
(MedicineNet,2016).
5. Ronkhi
Ronkhi merupakan jenis suara yang bersifat kontiniu, pith rendah, mirip seperti wheeze. Tetapi dalam ronchi jalan udara lebih besar, atau sering
disebut coarse ratling sound. Suara ini menunjukkan halangan pada saluran udara yang lebih besar oleh sekresi. (Ramadhan, M,Z, 2012)
6. Wheezing
Suara mengi (Wheezing) merupakan suara nafas seperti music yang terjadi karena adanya penyempitan jalan udara atau tersumbat sebagian.
Obstruksi seringkali terjadi sebagai akibat adanya sekresi atau edema. Bunyi yang sama juga terdengar pada asma dan banyak proses yang
berkaitan dengan bronkokostriksi. Mengi dapat dihilangkan dengan membatukannya (Brunner & Suddarath, 2013).
Klasifikasi istilah – istilah penting

7. Sputum
Sputum adalah lendir dan materi lainnya yang dibawa dari paru paru, bronkus, dan trakea yang mungkin dibatukkan dan dimuntahkan atau ditelan.
Kata “sputum” yang dipinjam langsung dari bahasa latin “meludah” disebut juga dahak (Kamus Kesehatan, 2017).
8. Tekanan darah
Tekanan Darah (TD) adalah ukuran seberapa kuatnya jantung memompa darah ke seluruh tubuh. Agar kinerja tubuh maksimal, maka diperlukan
tekanan darah yang normal. Normalnya tekanan darah adalah sebagai berikut: normalnya tekanan darah 90/60 mmHg hingga 120/80 mmHg
(Dermawan 2012).
9. Nadi
Denyut nadi adala suatu gelombang yang teraba pada arteri bila darah di pompa keluar jantung. Denyut ini mudah diraba di suatu tempat dimana
ada arteri melintas. Nilai normal nadi manusia rata-rata berdenyut sekitar 60-100x/menit. Orang yang biasa berolahraga, seperti para atlit biasanya
memiliki denyut jantung normal yang lebih rendah yaitu sekitar 40x/menmit (Sandi, 2016).
10. Napas 
Pernafasan: proses ganda yaitu terjadinya pertukaran gas didalam jaringan pernafasan dalam yang terjadi didalam paru-paru disebut pernafasan
luar. Pada pernafasan melalui paru-paru atau respirasi eksternal oksigen dihisap melalui batang tenggorokan atau trakeal dan pipa bronchial
kealveoli dan erat hubungannya dengan kapiler pulmonalis atau keluar masuknya udara kedalaam dan keluar paru. Normalnya 12-24x/menit dan
suara nafas normal adalah vesikuler. (Koes, Irianto, 2012).
11. Suhu
Suhu Tubuh merupakan keseimbangan antara produksi panas dan kehilangan panas (MarieB dan Hoehn dalam McCallum: 2012). Jika tingkat
panas yang dihasilkan setara dengan tingkat panas yang hilang, suhu tubuh inti akan stabil (Tortora dan Derrickson dalam McCallum: 2012).
Klasifikasi istilah – istilah penting

12. Akral hangat


Akral adalah ujung ekstremitas. Ekstremitas adalah tangan dan kaki. Ujung tangan dan kaki adalah jari. Maka ujung jari itu adalah akral. Akral
hangat adalah uung jari yang terasa hangat (Dudgale,2009)
13. CRT
CRT atau Capillary Refill Time adalah test yang dilakukan cepat pada daerah dasar kuku untuk memomonitor dehidrasi dan jumlah aliran darah ke
jaringan (perfusi).
14. Cemas
Kecemasan adalah suatu perasaan yang sifatnya umum, dimana seseorang merasa ketakutan atau kehilangan kepercayaan diri yang tidak jelas asal
maupun wujudnya (Sutardjo Wiramihardja, 2005).
15. Hemoglobin
Hemoglobin adalah protein yang kaya akan zat besi. Memiliki afinitas (daya gabung) terhadap oksigen dan dengan oksigen itu membentuk
oxihemoglobin di dalam sel darah merah. Dengan melalui fungsi ini maka oksigen dibawa dari paru paru kejaringan jaringan (Evelyn,2009).
16. Hematokrit
Hemotokrit adalah jumlah sel darah merah dalam darah sehingga dengan melakukan hemotokrit maka akan di dapatkan hasil perbandigan jumlah
sel darah merah (eritrosit) terhadap volume darah dalam satuan persen.sel darah merah memiliki peran vital karena bertugas untuk mengangkut
oksigen dan nutrisi ke berbagai lokasi tubuh.
17. Leukosit
Leukosit atau sel darah putih di produksi oleh sum-sum tulang belakang dan di edarkan keseluruh tubuh melalui aliran darah. Leukosit merupakan
bagian penting dari sistem kekebalan tubuh yang berfungsi untuk menghasilkan antibodi yang dapat melawan virus,jamur,,bakteri,dan parasit
penyebab penyakit yang masuk ke dalam tubuh (Chiu,2017).
Klasifikasi istilah – istilah penting
18. Trombosit
Treombosit merupakan sel darah yang berperan dalam proses pembekuan darah, dengan cara saling menempel untuk membentuk bekuan darah.
19. Neutrofil
Neutrofil adalah salah satu bagian dari sel darah putih yang merupakan sel spesialis fagositik dan berungsi sebagai pertahanan pertama tubuh
terhadap invasi suatu benda asing (Sherwood,2001)
20. Lymphosit
Limfosit adalah salah satu jenis sel darah putih yang ada dalam peredaran darah. Sel darah putih berfungsi membantu melindungi tubuh terhadap
penyakit dan melawan infeksi (Hinchilif, 1999).
21. AGD
Analisa gas darah (AGD) adalah prosedur pemeriksaan medis yang bertujuan untuk mengukur jumlah oksigen dan karbon diaoksida dalam darah.
AGD juga dapat digunakan untuk menentukan tingkat keasaman atau pH darah.
22. Saturasi O2
Saturasi Oksigen adalah presentasi hemoglobin yang berkaitan dengan oksigen dalam arteri, saturasi oksigen normal adalah antara 95-100%
(Hidayat,2007)
23. GDS
Gula Darah Sewaktu (GDS) adalah suatu pemeriksaan gula darah yang dilakukan setiap waktu tanpa tidak harus memperhatikan makanan terakhir
yang dimakan (Depkes,2008).
24. Pneumonia
Pneumonia adalah peradangan paru-paru yang disebabkan oleh infeksi. Infeksi menyebabkan peradangan pada kantong-kantong udara (alveoli) di
salah satu atau kedua paru paru (Htun, et al,2019).
25. IgG
Ketika antigen seperti kuman, virus, atau zat kimia tertentu masuk ke dalam tubuh, sel sel darah putih akan mengikat antigen tersebut dan
membentuk antibody IgE untuk melawannya (Brandt,2019).
Kata/Problem kunci

1.Sesak nafas
2.Demam
3.Sputum+
4.Pneumonia
5.Hasil rapid IgG reaktif
Mind Map dan Lembar ceklist
Jawaban Pertanyaan Penting

Pertanyaan Penting 1. Karena seseorang bisa saja mengalami demam 38,5oC dan
benar benar tidak sehat, namun orang orang lainnya dapat
memiliki suhu 41oC tetapi tidak terlihat sakit. Demam
1. Mengapa pasien covid adalah gejala suatu penyakit bukan penyakit itu sendiri.
mengalami demam? Dalam istilah yang paling dasar, ini adalah respon
2. Mengapa pemeriksaan rapid test perandangan tubuh kita terhadap serangan asing, seperti
merupakan pemeriksaan yang Covid19.
harus dilakukan pada pasien 2. Karena diagnosis pada tahap ini dapat dikonfirmasi
Covid? menggunakan PCR, tes serum untuk SARS-Cov-2 IgG dan
3. Bagaimana membedakan orang IgM bersama dengan foto toraks umlah darah lengkap dan
yang terkena Covid19 dan Flu tes fungsi hati. Tes darah lengkap dapat meningkatkan
biasa. Karena dilihat dari limfopenia dan neutrofilia tanpa kelainan yang signifikan
gejalanya yang hamper sama? lainnya
3. Covid19 dan Flu biasa merupakan penyakit yang hampir
sama yaitu sama – sama menyerang sistem respirasi. Dan
memiliki gejala yang hampir sama tetapi pada orang yang
terkena penyakit covid19 memiliki tanda dan gejala yaitu
sesak napas
Pembelajaran selanjutnya

1. Dari kasus terdapat tanda dan gejala yang hampir sama dengan penyakit
pernapasan lainnya. Oleh karena itu,mahasiswa harus bisa menambah
pengetahuan serta referensi yang tepat agar saat pengambilan diagnose
keperawatan dapat mengambil diagnose dengan tepat.
2. Setelah pembelajaran ini mahasiswa dapat mengetahui bagaimana cara
memnentukan diagnose berdasarkan kasus yang telah diberikan.

Informasi tambahan

1. The Pathogenesis Characteristics and Symptom of Covid-19 in the Context


of Establishing a Nursing Diagnosis. Sukmana, 2020. Jurnal Kesehatan
Pasak Bumi Kalimantan, Vol 3 No 1
2. Implikasi Menejemen Keperawatan dalam Penangan Pasien Corona Virus
Disease-19 (Covid-19):Literatur Review. Astuti, 2020. Jurnal Of Clinical
Medicine. Vol 7 (1)
Klarifikasi Informasi Tambahan

1. Covid-19 merupakan penyakit yang menyebabkan darurat kesehatan global. Pada 20 Mei 2020, kasus terkonfirmasi di dunia
4.9 juta lebih dengan kematian lebih dari 326 ribu((JHU, 2020) atau mortality rate 15,2%. Data meningkat dari jumlah
sebelumnya pada awal Maret 2020 hanya sebesar 3,4% (Sukmana, Aminuddin, & Nopriyanto, 2020). Kasus terkonfirmasi di
Indonesia sebesar 19.189 dan meninggal 1.242(BNPB, 2020) atau mortality rate 15,45%. Konsep patogenesis diperlukan
sebagai salah satu upaya memberikan pemahaman dalam penanganan Covid-19 sehingga mortality dapat dikendalikan.
Patogenesis Covid-19 disebabkan oleh SARS-CoV2 atau 2019-nCoV, merupakan genus β corona virus(Liu et al., 2020)
(Gandhi, Lynch, & del Rio, 2020). Virus ini ditularkan penderita melalui droplet atau partikel aerosol yang masuk ke saluran
napas melalui aktivitas batuk, menyanyi(Wei et al., 2020), prosedur nebulizer atau intubasi(Patients, Taylor, Lindsay, &
Halcox, 2020). Covid-19 merupakan penyakit yang menyebabkan darurat kesehatan global, diakibatkan oleh SAR-CoV2 dan
ditularkan melalui droplet. Virus melekat pada sel inang berikatan kuat dengan ACE2 menimbulkan reaksi inflamasi yang
berlebihan (Cytokine Storm). Masa inkubasi 1-14 hari, menimbulkan tanda dan gejala respiratory syndrome, demam,
lekopenia, trombositopenia dan pada kondisi berat multi organ failure yang berakhir kematian

2. Covid-19 merupakan virus yang dapat bermutasi membentuk susunan genetik baru. Awal mula virus ini
hanya mampu menempel pada hewan saja. Tetapi karena virus ini mampu bermutasi dan merubah
susunan dirinya sehingga memiliki penghantar yang mampu menempel 2 pada manusia. Penanganan
yang memadai pada pasien Covid-19 sangat diperlukan guna kesembuhan dan mengurangi penyebaran
penyakit tersebut.
Analisa dan sintesis data

Berdasarkan gejala yang dialami oleh klien pada kasus


diatas maka dapat ditetapkan bahwa diferenssial
diagnose utama adalah GANGGUAN PERTUKARAN GAS.
Pathway
Pathway
Pathway
Tabel PES
Tabel PES
Tabel PES
Tabel PES
Diagnosa Keperawatan
Diagnosa Keperawatan
Diagnosa Keperawatan
Diagnosa Keperawatan
Diagnosa Keperawatan
Diagnosa Keperawatan
Diagnosa Keperawatan
Diagnosa Keperawatan
Diagnosa Keperawatan
Diagnosa Keperawatan
Diagnosa Keperawatan
Diagnosa Keperawatan
Diagnosa Keperawatan
Diagnosa Keperawatan
Intervensi Keperawatan
Intervensi Keperawatan
Intervensi Keperawatan
Intervensi Keperawatan
Intervensi Keperawatan
Intervensi Keperawatan
Intervensi Keperawatan
Intervensi Keperawatan
Intervensi Keperawatan
Intervensi Keperawatan
Implementasi/ Evaluasi Keperawatan
Implementasi/ Evaluasi Keperawatan
Implementasi/ Evaluasi Keperawatan
Implementasi/ Evaluasi Keperawatan
Implementasi/ Evaluasi Keperawatan
Implementasi/ Evaluasi Keperawatan
Implementasi/ Evaluasi Keperawatan
Implementasi/ Evaluasi Keperawatan
Implementasi/ Evaluasi Keperawatan
Implementasi/ Evaluasi Keperawatan
Implementasi/ Evaluasi Keperawatan
THANKS!

Anda mungkin juga menyukai