Anda di halaman 1dari 8

5 TIPS & TRIK

MENDAPATKAN
BESISWA
By : Bung Said
Tujuan apa
yang ingin
kamu capai?
5 Pertanyaan yang menentukan tujuan
1. Sudahkah meluruskan niat untuk belajar karena mencari ridho Allah dan
memberi manfaat untuk banyak orang?
2. Sudahkah memilih bidang studi yang sesuai minat?
3. Sudahkan tahu Universitas terbaik dengan bidang studi tersebut?
4. Sudahkkah tahu korelasi antara Minat/Bakat-Pengalaman kerja dan Bidang
studi yang diminati?
5. Sudahkah tahu apa yang akan dilakukan setelah studi?
Doa dan ibadah adalah hal
yang paling penting dalam kiat
mencapai sukses. Ketika kita
memilih untuk menjadi orang
yang “Biasa-biasa” saja kita
hanya akan melakukan hal-hal
yang diwajibkan tapi ketika
memilih ingin menjadi orang
yang “Luar Biasa” maka kita
akan melakukan banyak
ibadah-ibadah wajib maupun
Sunnah dan memperbanyak
Doa serta tawakal kepada
Allah.
SALAM SUKSES
JAZAKUMULLAHU KHAYR

@Bungsaid

Anda mungkin juga menyukai