Anda di halaman 1dari 31

Lembaga Pengembangan Pendidikan Dan Penjaminan Mutu

Universitas Syiah Kuala

Judul Materi
PENILAIAN HASIL BELAJAR
(Kognitif, Afektif & Psikomotorik)

Disampaikan pada:
Kegiatan Pelatihan Keterampilan Dasar Teknik Instruksional (PEKERTI)
Hari : Senin, 14 Agustus 2020

Dr. Cut Morina Zubainur, S.Pd., M.Pd


Email : cut.morina@fkip.unsyiah.ac.id
Tujuan sesi/materi:
Setelah mengikuti sesi ini, peserta pelatihan diharapkan
dapat membuat instrumen penilaian hasil belajar yang
terdiri atas
• Kisi-kisi soal lengkap untuk satu semester
• Mengkonstruk 3 butir soal untuk penilaian untuk ranah
kognitif beserta deskripsi jawaban yang diharapkan
dan pedoman penilaian (rubrik).
• Mengembangkan instrumen penilaian untuk ranah
afektif dan psikomotor.
• Contoh tugas mahasiswa
Kualitas pembelajaran (perkuliahan) sangat
ditentukan oleh kemampuan pengajar (dosen)
dalam merancang, melaksanakan, dan
melakukan penilaian hasil belajar.

Penilaian Hasil Belajar

proses pengumpulan informasi


tentang capaian pembelajaran
mahasiswa

Capaian Pembelajaran
Lulusan (CPL)

Capaian Pembelajaran
Mata Kuliah (CPMK)
Capaian Pembelajaran Lulusan

Sikap pengetahuan keterampilan

Penilaian Hasil Belajar:

terencana
Memantau proses Mengetahui hasil
sistematis
kemajuan belajar
Melakukan perbaikan
kesesuaian strategi
Pelaksanaan Penilaian Hasil Belajar:

PROGRAM (PEMBELAJARAN)

F F ... S
Teknik & Instrumen Penilaian Hasil Belajar:

Tes Soal Non tes


pengamatan Lembar Pengamatan
tertulis
Lembar Pedoman
wawancara Wawancara
lisan
kuisioner Kuisioner/Angket
praktik
penugasan

produk Tugasan
(Pertanyaan/Instruksi

portofolio
Contoh Tes:

tertulis Jelaskan prosedur mengelas


yang benar!

lisan Bagaimana prosedur mengelas


yang benar!

praktik Lakukan pengelasan dengan


prosedur yang benar!
Lembar Pengamatan Aktivitas Mahasiswa

Non Tes (1): Pengamatan


Sintaks Kegiatan yang Maula Poppy Riska
na
Aulia ...
Discovery diharapkan
Learning
Stimulation Merespon informasi
yang diberikan sebagai
rasa ingin tahu

Problem mengidentifikasi
Statement masalah yang
diberikan &
merumuskan hipotesis
solusi
Lembar Pengamatan Aktivitas Mahasiswa

Non Tes (1): Pengamatan


Sintaks Kegiatan yang Maula Poppy Riska
na
Aulia ...
Discovery diharapkan
Learning
Problem mengidentifikasi
Statement masalah yang
diberikan &
merumuskan hipotesis
solusi
Data Melakukan
collection eksperimen/ eksplorasi
untuk mengumpulkan
informasi sebanyak-
banyaknya untuk
menguji hipotesis
Lembar Pengamatan Aktivitas Mahasiswa

Non Tes (1): Pengamatan


Sintaks Kegiatan yang Maula Popp Ris Aulia ...
na y ka
Discover diharapkan
y
Learning
Data Mengolah informasi
processin yang telah diperoleh
g dari kegiatan
pengumpulan data
Verificati Melakukan
on pemeriksaan untuk
membuktikan hipotesis
yang telah ditetapkan
pada data processing.
Lembar Pengamatan Aktivitas Mahasiswa

Non Tes (1): Pengamatan


Sintaks Kegiatan yang diharapkan Ma Pop Risk Aul ...
Discov ula py a ia
ery na
Learnin
g
Genera Menarik kesimpulan yang
lization dapat dijadikan prinsip
umum dan berlaku untuk
semua kejadian/masalah
yang sama
danmerumuskan prinsip-
prinsip yang mendasari
generalisasi.
Non Tes (2): Wawancara
Apakah aktivitas pembelajaran
Terstruktur tadi membantumu menjawab
tes yang diberikan?

Lembar Pedoman Tema:


Wawancara Apakah aktivitas pembelajaran
tadi membantumu menjawab
Kebaruan
tes yang diberikan? Jelaskan!
Semiterstruktur Kejelasan Bahagian mana dari materi
Sumber pelajaran yang dapat kamu
kuasai dengan baik?
belajar
... Apa yang membantumu
memahaminya?
Kesulitan
Bagaimana pendapat saudara
Tidak tentang pelaksanaan
terstruktur pembelajaran tadi?
Non Tes (3): Kuisioner
Terbuka

pertanyaan Tertutup

Kuisioner/Angket Semi
Terbuka &
Tertutup
pernyataan
Non Tes (3):
Pertanyaan Sangat Jelas Cukup Kurang Tidak
Jelas jelas Jelas Jelas
5 4 3 2 1
Apakah kamu dapat memahami
dengan jelas penjelasan yang diberikan
dosen?

Pertanyaan Sangat Jelas Cukup Kurang Tidak Lainny


Jelas jelas Jelas Jelas a
5 4 3 2 1
Pertanyaan Bagaimana penjelasan yang ....
diberikan dosen terkait dengan
materi yang diajarkan?

Bagaimana pendapatmu tentang aktivitas pembelajaran tadi terkait


dengan tes yang diberikan?

+/_ Pernyataan Sangat Setuju Biasa Kurang Tidak


Setuju saja Setuju Setuju

5 4 3 2 1

pernyataan + Penjelasan yang diberikan dosen sangat


jelas bagimu.
- Penjelasan yang diberikan dosen sangat
tidak jelas bagimu.
Kisi-kisi:
Rubrik:
Rubrik merupakan panduan penilaian yang menggambarkan kriteria yang
diinginkan dosen dalam menilai atau memeringkatkan hasil pekerjaan mahasiswa.

Fungsi:
• menjelaskan deskripsi tugas
• memberikan informasi bobot penilaian
• memberikan umpan balik yang cepat dan akurat kepada mahasiswa
• Penilaian lebih objektif dan konsisten
• Mahasiswa menjadi pembelajar aktif
• Mahasiswa memperoleh “content knowledge” dan “procedural knowledge“.
• Mahasiswa dapat menilai kinerja kelompoknya sendiri
• Sebagai alat refleksi yang efektif bagi dosen dan mahasiswa tentang proses
pembelajaran yang telah berlangsung.
• Sebagai alat atau pedoman penilaian kinerja atau hasil kerja mahasiswa.
Jenis Rubrik:
• Holistik
• Analitik
Contoh Rubrik Holistik
Contoh Rubrik Analitik
Contoh Rubrik Sikap
Contoh:
Nama MK: Metode Penelitian
Instrumen penilaian:
- kognitif: tes
- Afektif: angket sikap
- Psikomotor: penyelesaian
masalah
Kisi-kisi (2)
Tujuan Akhir Indikator Soal Soal Bentuk soal Deskripsi jawaban yang
yang diharapkan diharapkan/kunci jawaban
Menjelaskan Mahasiswa
menjelaskan tujuan
Tujuan dilakukan sebuah
penelitian untuk..…
PG e
pentingnya atau pentingnya a. Mengidentifikasi
penelitian. penelitian. suatu permasalahan.
b. Menyelesaikan suatu
permasalahan.
c. Mengujicoba suatu
tindakan.
d. Mengidentifikasi
potensi suatu
treadment/produk.
e. Menyelesaikan suatu
permasalahan atau
untuk
mengidentifikasi
potensi suatu
treadment/produk.
Mengidentifikasi Mahasiswa Apakah uji statistik yang Uraian Uji t berpasangan karena untuk
metode analisis menentukan tepat digunakan untuk menguji peningkatan perlu
statistik yang sesuai analisis statistik melakukan pengujian dibandingkan data pretest
berdasarkan jenis yang sesuai dengan hipotesis “terdapat dengan posttest pada kelompok
data. jenis data peningkatan kemampuan yang sama.
penelitian berpikir kritis matematis
siswa melalui model
Discovery Learning“?
Jelaskan!
Contoh penilaian kognitif (PG):
1. Tujuan dilakukan sebuah penelitian untuk..…
a.Mengidentifikasi suatu permasalahan.
b.Menyelesaikan suatu permasalahan.
c.Mengujicoba suatu tindakan.
d.Mengidentifikasi potensi suatu treadment/produk.
e.Menyelesaikan suatu permasalahan atau untuk
mengidentifikasi potensi suatu treadment/produk.
Contoh penilaian kognitif (uraian):
Apakah uji statistik yang tepat digunakan untuk
melakukan pengujian hipotesis “terdapat
peningkatan kemampuan berpikir kritis
matematis siswa melalui model Discovery
Learning“? Jelaskan!
Contoh penilaian sikap (angket sikap):

Materi yang dijelaskan tadi menarik dan penting.


a. Sangat setuju
b. Setuju
c. Biasa saja
d. Kurang setuju
e. Tidak setuju
Contoh penilaian psikomotor:
Permasalahan:
Upaya yang dapat dilakukan untuk memaksimalkan
pertumbuhan tanaman X dapat dilakukan dengan
pemberian pupuk A atau B. Manakah pupuk yang tepat
untuk digunakan pada musim penghujan seperti
sekarang ini?

Mahasiswa diminta menjawab permasalahan yang


diajukan melalui prosedur penelitian tertentu, dan
ditulis sebagai laporan penelitian.
Rubrik kemampuan penyelesaian masalah
Aspek 1 2 3 4
Kemampuan Tidak menuliskan Menuliskan Menuliskan Menuliskan informasi
memahami masalah informasi yang sebahagian kecil sebahagian besar yang tersedia pada
tersedia pada informasi yang informasi yang permasalahan dan
permasalahan dan tersedia pada tersedia pada pertanyaan dengan
pertanyaan. permasalahan dan permasalahan dan lengkap dan benar
pertanyaan pertanyaan
Kemampuan Tidak menuliskan Menuliskan Menuliskan Menuliskan rancangan
merencanakan rancangan sebahagian kecil sebahagian besar penyelesaian masalah
penyelesaian masalah penyelesaian masalah. rancangan rancangan dengan lengkap dan
penyelesaian masalah penyelesaian masalah benar
Kemampuan Tidak dapat Menyelesaikan Menyelesaikan Menyelesaikan
melaksanakan menyelesaikan permaslaahan sesuai permaslaahan sesuai permaslaahan sesuai
penyelesaian masalah permaslaahan sesuai dengan sebahagian dengan sebahagian dengan rancangan
dengan rancangan kecil rancangan yang besar rancangan yang yang telah dibuat
yang telah dibuat. telah dibuat telah dibuat dengan lengkap dan
benar
Kemampuan Tidak memeriksa Memeriksa kembali Memeriksa kembali Memeriksa kembali
memeriksa kembali kembali penyelesaian sebahagian kecil sebahagian besar semua aspek
penyelesaian masalah masalah yang telah aspek penyelesaian aspek penyelesaian penyelesaian masalah
dijalankan. masalah yang telah masalah yang telah yang telah dijalankan
dijalankan dijalankan dengan lengkap dan
benar
Tugas Individu:
Pilih satu mata kuliah yang bapak/ibu ampu.
Identifikasi aspek penilaian hasil belajar (kognitif,
afektif, psikomotor) yang tepat dilakukan.
Lakukan pengembangan terhadap instrumen
penilaiannya (kisi-kisi, instrumen penialaian
kognitif, afektif, psikomotor, deskripsi jawaban
yang diharapkan dan rubrik penilaian)
Kumpulkan ke cut.morina@fkip.unsyiah.ac.id

Anda mungkin juga menyukai