Anda di halaman 1dari 10

BASIS DATA

PERTEMUAN V
Relational Model (Data Relasional)
Data-data disajikan dalam bentuk Model tabel
(baris dan kolom). Setiap tabel mempunyai key yang
unik dan setiap relasi harus berelasi dengan minimal
satu tabel.
Istilah dalam relational model
Relasi ; tabel yang terdiri dari beberapa baris dan kolom
Atribute ; kolom pada sebuah relasi
Tupel ; baris pada sebuah relasi
Domain ; Kumpulan nilai yang valid untuk satu atau lebih
atribute
Derajat (degree) ; Jumlah atribute dalam sebuah relasi
Cardinality ; Jumlah tuple dalam sebuah relasi
MHS Atribute

Nim Nama Alamat


Relasi Baris
10296832 Nurhayati Jakarta
10296126 Asti Jakarta
31296500 Budi Depok
Domain Derajat
Relational Key

Super key
Satu atribute/kumpulan atribute yang secara unik mengiden-
Tifikasikan sebuah tupel didalam relasi

Candidat key
Atribute didalam relasi yang mempunyai nilai unik

Primary key
Candidat key yang dipilih untuk mengidentifikasikan secara
Unik dalam relasi

Alternate key
Candidate key yang tidak dipilih sebagai primary key
Foregin key
Atribute dengan domain yang sama menjadi kunci utama pada
Sebuah relasi tetapi pada relasi lain atribute tersebut hanya
Sebagai atribute biasa

Primary key Alternate key Candidate key

Nim Nama Alamat


10296832 Nurhayati Jakarta
10296126 Asti Jakarta
31296500 Budi Depok
Realational Integrity Rules
1. Null
Nilai suatu atribute yang tidak diketahui
2. Entity integrity
Primary key tidak dapat bernilai null
3. Referential Integrity
Domain dapat dipakai sebagai primary key bila merupakan
atribute tunggal pada domain yang bersangkutan

Keuntungan Relational Model :


1. Bentuknya Sederhana
2. Mudah melakukan berbagai operasi data
Contoh tabel dan keterhubungannya
MHS
Nim Nama Alamat
05110001 Joko p Jakarta
05110004 Paijo Medan
05110006 Bejo Bogor

Mata kuliah
Kode_mk Nama_mk SKS
MK01 Basis data 4
MK02 PTI 2
MK03 Pancasila 2
Nilai
Nim Kode_mk Mid Final
05110001 MK01 55 80
05110004 MK02 80 75
05110006 MK01 70 90
Bahasa pada Relational model
Menggunakan bahasa query  pernyataan yang diajukan
Untuk mengambil informasi
Terbagi 2 :
1. Bahasa formal
bahasa query yang diterjemahkan dengan menggunakan
Simbol-simbol matematis
Contoh : Aljabar relasional
Bahasa query prosedural  menspesifikasikan
data apa yang dibutuhkan dan bagaimana men
dapatkannya

Kalkulus relasional
Bahasa query non-prosedural  menspesifikasikan
data apa yang dibutuhkan tanpa bagaimana men
dapatkannya
2. Bahasa Komersial
Bahasa query yang dirancang sendiri oleh programmer
menjadi suatu program aplikasi agar pemakai mudah menggunakan

Contoh : QUEL
Berbasis pada bahasa kalkulus relasional
SQL
Berbasis pada bahasa kalkulus relasional dan
aljabar relasional

Contoh Basis Data relasional


ORACLE  Orale
SYBASE  Power Soft
MICROSOFT Access  Microsoft
Latihan
Pemodelan data dengan Relational Model

1. Relasional pada Basis data Perpustakaan


( Anggota, Pegawai, Buku, Peminjam)

2. Relasional pada Basis data Persewaan VCD


( Anggota, Pegawai, VCD, Peminjaman)

Anda mungkin juga menyukai