Anda di halaman 1dari 10

RENANG

Pengertian Renang

Aktivitas menggerakan, mengapungkan atau


mengangkat seluruh bagian tubuh ke atas
permukaan air dengan menggerakan kaki
ataupun lengan. 
• KOMITE RENANG
• Federasi Renang Internasional (Fédération
Internationale de Natation, disingkat FINA) adalah
induk organisasi internasional olahraga renang.

• Persatuan Renang Seluruh


Indonesia disingkat PRSI adalah organisasi yang
mengatur kegiatan olahraga renang di Indonesia.
PRSI berdiri pada tanggal 21 Maret 1951 di Jakarta
dengan ketua umum pertamanya adalah Prof. dr.
Poerwo Soedarmo.
STANDART RENANG

Ukuran Kolam Renang Standar Nasional :


Panjang kolam : 50 m
Lebar kolam renang : 25 m
Kedalaman kolam Renang minimum : 2 meter
Lebar lintasan kolam renang : 2, 5 m
Jumlah Lintasan Kolam Renang : 8
Temperatur Air pada kolam renang : 25° C – 28° C
PERALATAN RENANG

1. Baju Renang

2. Kacamata Reanang

3. Cap (Penutup Kepala)

4. Papan Pelampung

5. Hand Paddle

6. Pull Buoy

7. Ban Renang
TEKNIK DASAR GAYA DADA

1. Teknik Meluncur.
Badan berdiri tegak dan menempel di pinggir kolam renang,
kemudian satu kaki harus menempel pada bagian samping
dinding kolam renang.

Langkah kedua posisi badan harus membungkuk sejajar


permukaan air dan posisi kedua tangan lurus kearah depan
kemudian menghimpit kepala lurus dengan daun telinga.

Ketiga yaitu untuk mendapatkan luncuran yang jauh dan cepat


maka kaki harus mendorong dengan kuat. Setelah meluncur
posisi kaki, tangan dan tubuh harus lurus sejajar permukaan Air
dan jangan lupa untuk menjaga keseimbangan badan.
2. Teknik Latihan Gerakan Tangan Pada Renang
Gaya Dada.
Setelah meluncur kemudian luruskan kedua
tangan dan kepala sejajar dengan permukaan air.
Kedua lakukan gerakan menarik kedua tangan
ke arah dada, pada saat itu Anda juga harus
secara bersamaan mendayung air dengan kedua
telapak tangan, lihat gambar dibawah ini.
Teknik gerakan tangan gaya dada
3. Teknik Gerakan Mengambil Nafas Pada
Renang Gaya Dada.
kepala harus naik keatas permukaan air saat
menghirup udara, hal ini dilakukan ketika tangan
diayunkan kebelakang dan condong kebawah.
Karena gerakan tersebut dapat membuat badan
sedikit terangkat dan memudahkan untuk
bernafas, setelah itu buang nafas didalam air
secara pelan pelan.
Teknik gerakan mengambil nafas gaya dada

Anda mungkin juga menyukai