Anda di halaman 1dari 10

INTERFERE

NSI
INTERFERENSI DAN SYARAT-SYARATNYA
 Interferensi adalah Perpaduan dua atau lebih sumber
cahaya sehingga menghasilkan keadaan yang lebih
terang dan keadaan yang gelap.

 Interferensi Maksimum : gelombang saling


memperkuat/konstruktif,

 Interferensi Minimum : gelombang saling


memperlemah/destruktif,
INTERFERENSI DAN SYARAT-SYARATNYA
CONTOH SUMBER GELOMBANG
INTERFERENSI
 1. Satu lampu dengan dua celah
Cahaya
ditembakan
masuk melalui
celah ganda

Sumber Cahaya
Lampu
dan kemudian
mengalami
interferensi
INTERFERENSI CELAH GANDA (YOUNG)
INTERFERENSI CELAH GANDA (YOUNG)

Pita merah adalah puncak gelombang dan pita putih adalah lembah
gelombang. Bila pita merah bertemu dengan pita merah maka akan terjadi
interferensi maksimum dan sebaliknya jika pita merah bertemu dengan pita
putih maka akan terjadi interferensi minimum.
INTERFERENSI CELAH GANDA (YOUNG)

Anda mungkin juga menyukai