Anda di halaman 1dari 6

PEMBAHASAN

Hambatan pertumbuhan janin menurut


Lubchenko  bayi yang kecil masa
kehamilan, yaitu bayi yang berat badannya di
bawah persentil 10 berdasarkan usia gestasi
sehingga memiliki risiko tinggi mortalitas.

Janin dicurigai mengalami IUGR Terdapat beberapa pendapat lain yang


mendefinisikan IUGR. Ada ahli yang
menyatakan IUGR terjadi ketika bayi lahir
dengan BB dibawah persentil 5. Ada pula yang
mendefiniskan IUGR sebagai standar
pertumbuhan bayi yang berat badan rerata
sesuai usia tidak berada pada standar deviasi
±2.

Cunningham G, Leveno K, Bloom S, Hauth J, Rouse D, Spong C. Obstetri Wlliams. 23rd ed. Setia R, editor. Jakarta: EGC; 2014. 142 p.
Diagnosis IUGR

1. Pengukuran Tinggi Fundus Uteri (TFU)


Lakukan pengukuran TFU secara serial sebagai uji penapisan yang murah,
mudah, dan cukup akurat.. Pengukuran lebih dari 2-3 cm yang diharapkan
pada usia kehamilan, maka dicurigai terjadi IUGR.

diagnosis IUGR dapat ditegakkan pada


2. Pemeriksaan USG umur kehamilan 28 minggu secara
Diagnosis dapat dilakukan menggunakan USG, dengan mengukur klinisn namun pemeriksaan secara
perbandingan antara lingkar kepala (HC) terhadap lingkar perut janin USG dapat mengidentifikasi IUGR
(HC:AC). lebih dini
a. Jenis IUGR yang simetris umumnya janin kecil, namun proporsional 
akibat gangguan pada fase pertumbuhan yaitu pada fase hiperplasia
dan hipertrofi sel sehingga didaptkan tubuh janin yang kecil secara 3. Pengukuran cairan amnion
keseluruhan. Keadaan oligohidramnion maupun keadaan kantong
b. Jenis asimetris terdapat hambatan pertumbuhan pada area perut. Hal amnion yang kecil juga harus dicurigai sebagai suatu
ini terjadi pada usia kehamilan lanjut (fase tiga pertumbuhan) yaitu fase IUGR.
hipertrofi  akibat penurunan suplai glukosa sehingga terjadi
penurunan penyimpanan di hati sehingga didapati lingkar perut janin 4. Velosimetri doppler
akan berkurang diibading lingkar kepala. Janin akan mengkompensasi Dilakukan untuk mengetahui aliran darah abnormal pada
dengan cara suplai oksigen dan nutrisi ke otak akan tetap normal arteri umbilikalis. Perubahan dini pada plasenta juga dapat
(brain sparing). dideteksi pada arteri umbilikalis dan arteri cerebri media
janin. Kelainan lebih lanjut pada IUGR dapat diamati pada
aliran abnormal duktus venosus, aorta dan alirah darah
paru.
INDIKASI ABSOLUT SECTIO SECAREA

a. Disproporsi absolut
Pada pasien ini tidak dilakukan persalinan
b. Korioamnionitis
dengan SC
c. Deformitas pada pelvis ibu
d. Eklampsia dan HELLP syndrome
e. Asfiksia janin atau asidosis janin
f. Prolaps tali pusat
g. Plasenta previa
h. Letak dan presentasi abnormal
i. Ruptur uteri

Mylons, Ioannis, Klaus Friese: Indication for and Risks of Elective Cesarean Section. Deutsches Arzteblatt Internatiional. 2015; 7: 489–495
INDIKASI RELATIF SECTIO SECAREA

Pada pasien ini tidak dilakukan persalinan a. CTG yang patologis


dengan SC b. Persalinan tidak maju (prolonged labour,
secondary arrest)
c. Persalinan SC sebelumnya

Mylons, Ioannis, Klaus Friese: Indication for and Risks of Elective Cesarean Section. Deutsches Arzteblatt Internatiional. 2015; 7: 489–495
THANKS

Anda mungkin juga menyukai