Anda di halaman 1dari 14

1

“HIDUP adalah
sebuah
PERJALANAN”
3

BISAKAH KITA
MELAKUKAN
PERJALANAN BESAR
TANPA TUJUAN DAN
PERENCANAAN??
4

KENAPA HARUS MEMILIKI


TARGET ?
 Membuat lebih fokus

 Membantu untuk memilih mana yang lebih


penting dan lebih prioritas.
 Memacu potensi Bisa memunculkan
potensi-potensi yang mungkin terpendam
 Membantu merancang masa depan
Langkah-langkah terbaik dalam
mencapai target (goal setting)

1. Tetapkan Mimpi / Tujuan Hidup.


2. Gunakan Metode SMART.
3. Buatlah Target / Goal Tertulis.
4. Buatlah Action Plan dan Lakukan yang
Terbaik
5. Berkomitmen Pada Tujuan.
6

MIMPI / TUJUAN
“ORANG-ORANG SUKSES MENGAWALI LANGKAHNYA DENGAN
BERMODALKAN MIMPI”

 Jika kita tidak memiliki mimpi / tujuan, maka kita tidak akan
pernah memperoleh pencapaian.

 Memiliki mimpi berarti berani dan siap menerima segala risiko.

Baik risiko untuk gagal maupun risiko untuk sukses.


S.M.A.R.T
7

S : Spesific. Harus jelas apa, kenapa, kapan, bagaimana,


dimana.
M : Measurable. Dapat diukur, agar target dapat dipantau
sudah seharusnya ada patokan ukuran.

A : Attainable. Bisa juga disebut realistis atau masih dapat


dicapai.
R : Relevant. Harus sesuai dengan tujuan jangka panjang.
T : Timely. Target harus memiliki deadline, batas waktu.
8

TARGET TERTULIS
Tulisan fisik membuat target menjadi lebih nyata,
sehingga kita tidak mudah melupakannya.

Gunakan kata yang lebih pasti, seperti “harus” dan


bukannya “ingin”.

Letakkan di tempat yang selalu dapat kita lihat,


sehingga dapat memberi semangat setiap harinya.
9

ACTION PLAN

Action plan berisi tentang langkah-langkah


yang menuntun kita menuju target.

“Selalu ingat bahwa langkah-langkah kecil


mampu membawa perubahan yang besar.”
Contoh Action 10
Plan
Goal: Menjadi mahasiswa berprestasi

Action Plan:
1. Belajar dengan tekun.
2. Mengatur waktu dengan bijaksana.
3. Aktif di kelas dan organisasi kemahasiswaan.
4. Belajar bahasa asing.
5. Bergaul dengan orang-orang yang membawa hal-hal positif,
dan seterusnya.

Buat juga resolusi setiap tahunnya,


agar lebih terarah dalam menentukan tujuan.
11

FOKUS DAN BERKOMITMEN


PADA TUJUAN
 Komitmen akan menginspirasi untuk mengeluarkan kemampuan terbaik Anda.

 Komitmen memperlihatkan kepada dunia keseriusan Anda dalam bertindak.

 Komitmen juga melindungi serta menguatkan kredibilitas dan reputasi Anda.

 Komitmen memberikan Anda energi, momentum yang tak pernah berhenti, dan
rasa bangga yang tak ternilai.

 Komitmen juga memberikan kekuatan.


12

“Sebuah
“Sebuah tujuan
tujuan tidaklah
tidaklah relevan,
relevan, mimpi
mimpi
tidak
tidak akan
akan berguna
berguna dan
dan harapan
harapan tidaklah
tidaklah
lebih
lebih dari
dari sekedar
sekedar khayalan,
khayalan,
sampai
sampai Anda
Anda berkomitmen
berkomitmen penuh
penuh untuk
untuk
mewujudkannya.”
mewujudkannya.”
13

“Tidak ada hal yang sia-sia dalam


berjuang. Yang ada hanyalah sia-sia
saat kita tidak ada usaha untuk
memperjuangkannya”
14

“SELAMAT
BERJUANG”

Anda mungkin juga menyukai