Anda di halaman 1dari 7

Evolusi Primata

Kelompok 7 (Kelas Evolusi AB)

Dosen Pengampu :
Dr. Margareta Rahayuningsih, M. Si.
Anggota Kelompok 7

01 02 03
Lintangsari Anggun Novita C Diyah Ayu Sahmatika
4401418090 4401418093 4401418095

04 05 06
Nurul Aini Amrina Rosyada Ingghrid Ranesti
4401419001 4401419010 4401419011
01
Perkembanagn Primata Primitif
ke Primata Maju
• Evolusi primata merupakan
salah satu contoh evolusi
dengan data yang “cukup
lengkap’’
• Primata muncul sekitar 70
juta tahun yang lalu seiring
dengan punahnya
dinosaurus. Sekarang, ordo
primata dibagi menjadi dua
sub ordo:
 Prosimian (meliputi lemur,
tarsius, dll)
 Antropoid (kera, monyet,
manusia).
 Monyet pertama muncul kira-kira
50 juta tahun lalu. Awal mulanya,
monyet dunia baru muncul dari
cabang primata kuno, dan • Orangutan
belakangan monyet dunia lama
berevolusi sebagai garis
keturunan terpisah. Garis
keturunan yang tersisa setelah
pemisahan monyet disebut garis
Hominoid.
 George Gaylord Simpson
menyarankan pengelompokan
garis itu ke superfamilia
Hominoidea. Pengelompokan itu
mencakup: Hylobatidae (kera
kecil), Pongidae (kera besar),
Hominidae (manusia).
• Bukti yang digunakan untuk
mempelajari perubahan akan
ditinjau dari banyak segi,
misalnya data fosil dan data dari
organisme yang hidup pada
masa kini yang dapat
memberikan petunjuk mengenai
apa yang terjadi peda masa lalu.
Suatu sifat akan berevolusi
sesuai dengan perkembangan
waktu dan tempat.
Perkembangan Primata primitif
ke Primata maju, meliputi:
 Hubungan antara tulang
vertebra dan tengkorak
mengalami perubahan yang
Bola mata pada organisme non primata tidak mempunyai tulang
yang meliputinya. Tetapi pada kera dan manusia, mata sudah
sepenuhnya terlindung
Ujung jari bercakar berangsur-angsur berubah menjadi kuku
Kehidupan arboreal menyebabkan fungsi tangan lebih penting
daripada kaki.
Volume otak mengalami perubahan pesat.

Anda mungkin juga menyukai