Anda di halaman 1dari 11

1.

KALOR

Kalorik : suatu materi yang tak terlihat, yang mengalir dari benda
yang bertemperatur tinggi ke benda yang bertemperatur rendah.
kalor

T1 T2 Dengan T1 > T2

1.Kalor dan energi


Kalor  energi nyang dipindahkan karena perbedaan temperatur
Energi  energi (dlm termis) karena energi dalam temperaturnya

Satuan Kalor : 1 kal = 4,186 J = 3,968 x 10-3 Btu


1J = 0,2389 kal = 9,478 x 10-4 Btu
1 Btu = 1055 J = 252,0 kal
2. Kapasitas Kalor dan Jenis Kalor

Kapasitas kalor (C)  jumlah kalor yang diperlukan untuk


menaikkan temperatur dari suatu sampel bahan sebesar 1 Co.
Q = C T

Kalor jenis, c  jumlah kalor yang diperlukan untuk menaikkan


temperatur dari 1 gr massa bahan sebesar 1 Co.
Q = m c T
T2
Juka nilai c = tidak konstan  Q =  m c dT
T1
Tabel.1 : Kalor jenis (c) beberapa bahan pada 25 C
Bahan c (kal/gr. Co) Bahan c (kal/gr. Co)

Aluminium 0,215 Kuningan 0,092


Tembaga 0,0924 Kayu 0,41
Emas 0,0308 Glas 0,200
Besi 0,107 Es (-5 C) 0,50
Timbal 0,0305 Alkohol 0,58
Perak 0,056 Air Raksa 0,033
Silikon 0,056 Air (15 C) 1,00

Tabel.2 : Konduktivitas termal (k) untuk beberapa bahan


Bahan k (W/m.Co) Bahan k (W/m.Co)

Aluminium 238 Asbestos 0,08


Tembaga 397 Concrete 0,8
Emas 314 Gelas 0,8
Besi 79,5 Karet 0,2
Timbal 34,7 air 0,6
Perak 427 kayu 0,08
udara 0,0234
II. PERPINDAHAN PANAS (Heat Transfer)

Perpindahan panas  ilmu yang mempelajari tentang perpindahan


panas antar material/benda karena adanya
beda suhu (panas.dingin)
1. Kegunaan Perpindahan Panas
 Untuk merencanakan alat-2 penukar panas (heat exchanger)
 Untuk menghitung kebutuhan media panas/pendingin pada
suatu reboiler/kondenser dalam destilasi
 Untuk perhitungan furnace (dapur)  radiasi
 Untuk perancangan ketel uap/boiler
 Untuk perancangan alat2 penguap (evaporator)
 Untuk perancangan reaktor kimia
 Eksotermis  butuh pendingin
 Endotermis  butuh pemanas
2. Mekanmisme Perpindahan Panas
Proses untuk mendapatkan kesetimbangan termal dari suatu
benda/material, yaitu :
a.Konduksi
 Proses perpindahan panas dari tempat yang suhunya tinggi
ke tempat yang suhunya lebih rendah, dengan melalui media
penghantar panas tetap (padat, cair atau gas), atau medium
yang berlainan yang bersinggungan secara langsung.
Secara matematis dinyatakan dalam :

q = laju peprindahan panas (W)


A = luas penampang dimana kalor mengalir (m2)
dT/dx = gradien suhu pada penampang
Gambar.1 :
Contoh Proses Konduksi
Konduksi keadaan tunak untuk satu dimensi :
1. Bidang datar :

(a) Bilamana konduktivitas thermal bahan tetap, tebal dinding


adalah ∆x, sedang T1 dan T2 adalah suhu permukaan
dinding seperti terlihat pada gambar berikut :
Profil Suhu
q
T1
T2 q

x
∆x

Gambar.2 :
Konduksi pada satu bahan
datar
dT kA
q   kA atau q  T1  T2 
dx x
(b) Jika dalam sistem tersebut terdapat lebih dari satu macam

bahan, dan terdiri dari beberapa lapis dinding seperti

terlihat pada gambar berikut :

A
q
q
A
B
C Gambar.3 : Konduksi pada tiga bahan
(a) datar
1 2 3 4
(a) Bahan dengan tiga lapisan
q (b) Rangkaian ekivalen dari (a)

RA RB RC

x A x B x C
K B .A K C .A
K A .A
(b)
Berdasarkan Gambar.3(a) & (b) akan diperoleh :

T2  T1 T3  T2 T4  T3
q  K A A  K B A  KC A
x A xB xC

T1  T4
q
x A x B xC
 
K A.A K B .A KC .A

x A x B xC
; ; (tahanan thermal)
K A. A K B . A K C . A

2. Sistem Silinder - Radial


Suatu silinder panjang dengan jari-jari dalam ri, jari-jari

luar ro dan panjang L


Dimana silinder ini mengalami beda suhu Ti – To. Untuk
silinder yang panjangnya sangat besar dibandingkan dengan
diameternya, dapat diandaikan bahwa aliran kalor
berlangsung menurut arah radial.

dT
q   kA
dr
Dengan kondisi batas :
ro
q T = Ti pada r = ri
ri
T = To pada r = ro
L

dT
Jika A = 2ПrL q  2rlk
dr
............................(1)
Jika persamaan (1) di integralkan, akan diperoleh :

2KL Ti  To 
q 
Ln ro / ri 
Dan basar tahanan thermal :

Ln ro / ri 
Rth 
2KL
Besar kalor total adalah :

q  U 0 . A.Tmenyeluruh
Dimana :
Uo = koefisien perpindahan kalor menyeluruh
A = luas bidang aliran kalor
ΔTm = beda suhu menyeluruh

Anda mungkin juga menyukai