Anda di halaman 1dari 11

Teknik isolasi

Teknik isolasi
Digunakan sebagai dasar melakukan
identifikasi bakteri

Ada beberapa Teknik isolasi


1.Metode streak
2.Metode sebar
3.Metode tuang
Gambar Metode Pour Plate
Goresan T

Cara kerja :
• · Bagi cawan menjadi 3 bagian menggunakan
spidol marker
• · Inokulasi daerah 1 dengan streak zig-zag
• · Panaskan jarum inokulan dan tunggu dingin,
kemudian lanjutkan streak zig-zag pada daerah 2
(streak pada gambar). Cawan diputar untuk
memperoleh goresan yang sempurna
• · Lakukan hal yang sama pada daerah 3
3. Goresan Kuadran (Streak quadrant)

Cara kerja :
Hampir sama dengan goresan T, namun berpola
goresan yang berbeda yaitu dibagi empat. Daerah
1 merupakan goresan awal sehingga masih
mengandung banyak sel mikroorganisma.Goresan
selanjutnya dipotongkan atau disilangkan dari
goresan pertama sehingga jumlah semakin sedikit
dan akhirnya terpisah-pisah menjadi koloni
tunggal.
Metode Spread Plate (Penyebaran)

Metode ini serupa dengan isolasi bakteri


pada penuangan. Hal yang mbedakan
adalah pada penuangan suspensi sampel
kedalam medium isolasi diawali dengan
pengenceran sampel pada setiap
penuangan.
Langkah - Langkah
1. Medium yang telah dipersiapkan dituangkan
kedalam cawan petri steril.
2. Menunggu hingga medium memadat.
3. Setelah itu dituangkan suspensi sampel kedalam
cawan petri yang telah berisi medium yang
memadat.
4. Penyebaran suspensi sampel dilakukan dengan
menyebarkan suspensi dengan batang druglasky
yang telah dipanaskan terlebih dahulu.

Anda mungkin juga menyukai