Anda di halaman 1dari 13

SISTEM BILANGAN

SISTEM BILANGAN

• Pada kesempatan ini, kita akan membahas secara singkat mengenai sistem
bilangan. Mungkin istilah ini tidak asing di telinga teman-teman sekalian karena
memang sistem bilangan merupakan cara untuk menuliskan suatu bilangan.
• Selain itu, dapat kita katakan bahwa sistem bilangan merupakan simbol yang
digunakan untuk menerangkan hal secara detail melalui angka.
• Dalam pembahasan kali ini, akan disampaikan sedikit mengenai 4 (empat) macam
sistem bilangan, yaitu sistem bilangan biner, sistem bilangan desimal, sistem
bilangan oktal, dan sistem bilangan heksadesimal
SISTEM BILANGAN

• Sistem Bilangan Desimal


• Sistem Bilangan Biner
• Sistem Bilangan Oktal
• Sistem Bilangan heksadesimal
SISTEM BILANGAN DESIMAL

• Sistem bilangan desimal


• Bilangan desimal adalah bilangan yang pastinya sudah pernah teman-teman kenal
sebelumnya, yang mana bilangan desimal adalah bilangan yang menggunakan sepuluh simbol
angka, yaitu 0, 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, dan 9, atau biasa disebut dengan bilangan berbasis 10.
• Sehingga, dapat dikatakan bahwa sistem bilangan desimal adalah sistem bilangan yang
menggunakan bilangan desimal.
• Basis 10
• Bilangan : 0,1,2,3,4,5,6,7,8,9=
SISTEM BILANGAN DESIMAL

• Contoh:
Angka 321 dengan dasar 10 maka
(3*12 2 )+(1*10 0 )=321
Angka 4352 dengan dasar 10 maka
(4*10 3 )+ (5* 10 2 )+(3* 10 1 )+(2*100 )=4352
SISTEM BILANGAN BINER

• Basis 2
• Bilangan :0,1
SISTEM BILANGAN BINER

• CONTOH:
• 1110 bilangan decimal nya adalah
(1*23 )+(1*22 )+(1*21 )+0*20 )=
8 + 4 + 2 + 0 =14
110111 bilangan decimal nya adalah
(1*25 ) + (1*24 ) +(0*233 ) +(1*22 )+(1*21 )+(1*20 )
32 + 16 + 0 + 4 + 2 + 1 =55
SISTEM BILANGAN BINER

• Konverensikan bilangan decimal 50 ke bilangan biner di lakukan dengan cara sebagai berikut:

• 50/2= 25 sisa 0
• 25/2=12 sisa 1 cara membaca hasil 1 1 0 0 1 0
• 6/2 = 3 sisa 0
• 3/2 =1 sisa 1
• ½ = 0 sisa 1
SISTEM BILANGAN OKTAL
Sistem bilangan oktal adalah sistem bilangan yang menggunakan bilangan oktal, yang mana bilangan oktal tersebut
terdiri dari delapan simbol angka yaitu 0, 1, 2, 3, 4, 5, 6, dan 7, atau biasa disebut dengan bilangan berbasis 8.
• Bilangan oktal juga dapat digunakan untuk menyederhanakan bilangan biner, seperti 8 = 2 3 yang berarti satu digit
bilangan oktal dapat mewakili tiga digit bilangan biner.
• Bilanga octal merupakan bilangan bersadasar 8, jadi bilangan ini hanya terdiri dari angka 0 hingga 7.Contoh : 355
bilangan oktal ke decimal
355 oktal=(3 * 82 ) + (5 * 81) + (5 *80 )
= 192 + 40 + 5
= 237 Desimal
204 bilangan oktal ke desimal
204 oktal =(2*82 ) + (0*81 ) + (4*80 )
= 128 + 0 + 4
=132 decimal
SISTEM BILANGAN OKTAL

• Konveresikan 96 desimal menjadi bilangan oktal :


• 96/8 = 12 sisa 0
• 12/8 = 1 sisa 4 hasil :140 oktal
• 1/8 = 0 sisa 1

• Konveresikan 1011101 bilangan biner ke bilangan oktal

• 1011101 = 1 001 101


1 3 5
Dengan demikian 1011101 (biner)=135 (oktal)
• Sistem bilangan yang menggunakan bilangan heksa desimal yang mana berbasis 16 dengan angka-angkanya yaitu 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7,
SISTEM BILANGAN HEXA DESIMAL
8, 9, A, B, C, D, E, dan F.
• Sistem bilangan ini identic dengan sistem bilangan oktal, sehingga sistem bilangan heksadesimal dapat digunakan untuk menjadi
alternative dalam menyederhanakan bilangan biner.

• Bilangan hexadecimal merupakan bilangan berdasar 16,


jadi bilangan ini terdiri dari angka 0 hingga 9 dan A,B,C,D,E,F

Contoh :
3A bilangan desimalnya adalah :
3A Hexa = (3*163 ) + (10*160 )
=48 + 10
= 58 desimal
A341 bilangan decimal nya adalah
A341 Hexa = (10*163 ) +(3*162) + (4*161 ) + (1*160 )
= 40960 + 768 + 64 + 1
=41793
SISTEM BILANGAN HEXA DESIMAL

• Konveresikan bilangan decimal 400 menjadi bilngan hexadesimal


• 4000/16= 25 sisa 0
25/16 = 1 sisa 9 hasil= 190 hexadesimal
1/16 = 0 sisa 1

Konveresikan 11011001101(biner)menjadi hexadesimal


0110 1100 1101
11011001101 =
6 C D
jadi hasilnya adalah 6CD hexa
OLEH
NAMA : MARIA RISNA BANI (2020110063)
ADRIANUS PEHAN BEDA RITAN (2020110061)
CHRISTIN MARIA KOBESI (2020110058)
ASRIATI HARA AJI (2020110057)
ASNI SUSANTI DIA ATE (2020110056)
NAILA ZANJABILA ZULPA (2020110059)
EKA WIDYATI (2020110062)
MOH SAHIRUDDIN (2020110065)
MARIS ADRIANA ILI(2020110060)
YOHANA WATILDA (2020110064)

Anda mungkin juga menyukai