Anda di halaman 1dari 7

MATERI 2 SEJARAH INDONESIA

KELAS X
A. AKTIVITAS RUANG DAN WAKTU
B. KONSEP PERUBAHAN DAN BERKELANJUTAN
Perubahan dan Keberlanjutan dalam Sejarah
Kehidupan manusia senantiasa diwarnai
dengan perubahan dan keberlanjutan.
Perhatikan contoh berikut!
• Menyebabkan
kerusakan dan koban
jiwa.
Perubahan
• Menandai kekalahan
Jepang dalam Perang
Pasifik.

• Mengubah situasi politik


di wilayah jajahan Jepang.
• Munculnya gerakan
Keberlanjutan
kemerdekaan di berbagai
Ledakan bom atom di wilayah termasuk
Jepang pada 1945 Indonesia.
Konsep Ruang dan Waktu dalam
Perubahan dan Keberlanjutan

Kehidupan Manusia

Dipengaruhi oleh Diwarnai dengan

Ruang dan Waktu Perubahan dan


Keberlanjutan
Aktivitas Manusia dalam Ruang dan Waktu
Ruang dan waktu merupakan panggung kehidupan manusia.

Tempat terjadinya suatu peristiwa atau cakupan


Konsep ruang
pembahasan.

Masyarakat mengalami
pergerakan berturut-
Perkembangan turut dari satu bentuk ke
bentuk lain.

Masyarakat tetap
Kesinambungan mengadopsi lembaga
dan kebiasaan lama.

Konsep Waktu
Peristiwa pada masa lalu
Pengulangan
terjadi lagi.

Masyarakat mengalami
pergeseran dan
Perubahan
perkembangan.
Aktivitas Manusia dalam Perubahan dan Keberlanjutan

merupakan
Ketidaksamaan suatu keadaan dengan
Perubahan
keadaan lainnya dari waktu ke waktu.

merupakan Perwujudan dari proses perkembangan


Keberlanjutan kehidupan masyarakat yang terus berlanjut
meskipun situasi dan kondisi berubah.

Perubahan yang dialami manusia dalam kehidupan bermasyarakat mencakup


berbagai aspek seperti komposisi penduduk, kondisi lingkungan, sistem hubungan
sosial, dan lembaga kemasyarakatan. Perubahan ini disebut perubahan sosial.
Perubahan sosial memiliki sifat berkelanjutan. Artinya, perubahan tersebut tidak
terhenti pada satu titik, tetapi terus berlanjut ke tahap perubahan-perubahan lain.
Perubahan dalam kehidupan manusia disebabkan oleh faktor-faktor
tertentu. Ada tiga faktor yang memengaruhi perubahan. Apa saja ketiga
faktor tersebut?

Faktor Internal • Dinamika penduduk


• Penemuan baru
• Pertentangan dalam masyarakat
• Pemberontakan atau revolusi

Faktor Eksternal • Lingkungan fisik


• Peperangan
• Pengaruh budaya asing

Faktor Penghambat • Perkembangan ilmu pengetahuan terhambat


• Sikap tradisional masyarakat
• Kepentingan yang tertanam kuat
• Hambatan ideologis
• Adat dan kebiasaan
KUIS
Jawablah Pertanyaan berikut!

1. Apa yang dimaksud dengan “perubahan “ dalam ruang lingkup ilmu Sejarah?
2. Apa yang dimaksud dengan “berkelanjutan “ dalam ruang lingkup ilmu Sejarah?
3. Apa yang dimaksude dengan “ Pembaruan (inovasi) “ dalam ruang lingkup ilmu
Sejarah?
4. Bagaimana cara mengatasi beberapa faktor penghambat dalam proses perubahan
dalam kehidupan manusia??
5. Berikan dan jelaskan satu contoh peristiwa yang mewarnai kehidupan manusia ke
dalam Arah perubahan dan berkelanjutan?

Anda mungkin juga menyukai