Anda di halaman 1dari 13

Tipe Jaringan Komputer

a. Jaringan Peer to Peer

Pada jaringan ini, kedudukan setiap computer yang terhubung dalam jaringan
adalah sama. Tidak ada computer yang menjadi pelayan utama (server). Sehingga
semua kmputer dalam jaringan dapat saling berkomunikasi dan berbagi penggunaan
perangkat keras dan perangkat lunak.
b. Jaringan Client Server

• Pada Jaringan client server terdapat sebuah computer yang mengatur


semua fasilitas yang tersedia dalam jaringan computer, seperti
komunikasi, penggunaan bersama perangkat lunak, serta mengontrol
jaringan. Komputer pengatur ini disebut Server. Semua computer lain
selain server disebut client.
Topologi Jaringan Komputer

Topologi merupakan diagram yang mewakili cara computer terhubung dalam jaringan.
Terdapat bermacam-macam topologi didalam teori jaringan computer. Berikut adalah topologi
jaringan computer menurut fisik yang sering digunakan

• Topologi Bush
• Topologi Ring
• Topologi Mesh
• Topologi Star
• Topologi Three
Topologi Bush
Topologi Ring
Topologi Mesh
Topologi Star
Topologi Three
IP Address
IP Address  (Internet Protocol Address atau sering disingkat IP) adalah deretan angka biner antara 32 bit sampai
128 bit yang dipakai sebagai alamat identifikasi untuk tiap komputer host dalam jaringan Internet. Panjang dari
angka ini adalah 32 bit (untuk IPv4), dan 128 bit (untuk IPv6) yang menunjukkan alamat dari computer tersebut
pada jaringan Internet berbasis TCP/IP.
Pembagian Kelas IP Address
Oktet pertama
Kelas Alamat IP Panjang Net ID Panjang Host ID
( desimall)
Alamat unicast untuk jaringan skala besar
Kelas A 1–126 0xxx xxxx *Panjang Host ID: 8 bit(1 octet) Net ID: 24
bit (3 oktet)
Alamat unicast untuk jaringan skala
menengah hingga skala besar
Kelas B 128–191 1xxx xxxx
*Panjang Host ID: 16 bit(2 octet) Net ID: 16 bit (2
oktet)

Alamat unicast untuk jaringan skala kecil


Kelas C 192–223 110x xxxx *Panjang Host ID: 24 bit(3 octet) Net ID: 8 bit (1
oktet)

Kelas D 224–239 1110 xxxx Alamat multicast (bukan alamat unicast)


Direservasikan;umumnya digunakan sebagai
Kelas E 240–255 1111 xxxx alamat percobaan (eksperimen); (bukan
alamat unicast)

Anda mungkin juga menyukai