Anda di halaman 1dari 11

BAHAYA MSG PADA MIE INSTAN &

PENGGUNAAN STYROFOAM SEBAGAI


WADAHNYA

Dosen : Melova Amir, Dr.Dra.M.Sc.

Kelompok I :

 Prayogo Pangestu 14334013


 Taufik Ahmad C14334014
 Tri Nanda Putra 14334060
 Riski Nur Hayati 14334106
 Alifah Nabilah H.A.A 14334111
 Seiring dengan perkembangan zaman, kebutuhan hidup manusia semakin
meningkat. Di sisi lain, kesibukan dalam berbagai aktivitas seperti pekerjaan
seringkali membuat kita menomor duakan kebutuhan-kebutuhan pokok,
seperti makanan.

 Makanan adalah bahan ,biasanya berasal dari hewan atau tumbuhan,yang


dikonsumsi manusia untuk mendapatkan nutrisi dan energi untuk melakukan
segala aktivitas dalam kehidupannya

 Makanan cepat saji dibagi menjadi 2


› Fast food
› Junk food
Definisi Fast Food Dan Junk
Food
 Fast Food

Bertram (1975) mendefinisikan fast food sebagai makanan yang


dapat disiapkan dan dikonsumsi dalam waktu yang singkat.

 Junk food

Makanan yang mengandung tinggi kalori tapi rendah nutrisi.Junk


food juga mengandung banyak sodium, lemak jenuh, dan kolesterol.
Golongan yang termasuk dalam makanan fast food dan junk
food menurut WHO, yaitu:
 Makanan asinan mengandung kadar garam sangat tinggi

 Mie instan mengandung bahan pengawet.

 Makanan yang dibakar atau dipanggang

 Makanan manisan beku seperti ice cream,


cake beku

 Makanan daging berlemak dan jeroan mengandung lemak jenuh


Definisi mie menurut SII (Standar Industri Indonesia)
 adalah produk makanan yang dibuat dari tepung gandum atau
tepung terigu dengan atau tanpa penambahan bahan makanan lain
dan bahan tambahan makanan yang diijinkan

 Komposisi mie instan


 tepung terigu
 minyak sayur
 garam
 minyak sayur
 monosodium glutanmat (MSG)
 gula, air, natrium benzoat,dll
Monosodium glutamate (MSG) adalah garam
natrium dari asam glutamat. Monosodium
glutamate mengandung sekitar sepertiga
natrium dari garam meja dan digunakan dalam
jumlah yang lebih kecil.

Kandungan garam natrium asam glutamat


pada MSG berfungsi sebagai penguat dan
penyedap rasa
 Glutamat adalah salah satu jenis asam amino penyusun
protein dan merupakan komponen alami dalam setiap
makhluk hidup

 Glutamat yang masih terikat dengan asam amino lain sebagai


protein tidak memiliki rasa, , tetapi dalam bentuk bebas
memiliki rasa gurih.
Efek Konsumsi Monosodium Glutamate

 Jika monosodium glutamat dipanaskan dalam suhu tinggi,


MSG akan terpecah menjadi pyrolised-1 (Glu-P-1) dan
glutamamic pyrolind-2 (Glu-P-2), yaitu dua zat yang bersifat
mutagenik dan karsinogenik.

 Dapat menyebabkan kanker kerongkongan,lambung,usus,


hati, dan otak.
Kemasan makanan(Styrofoam )
 Kemasan pangan dalam pengertiannya menurut Pasal 1 angka
35 Undang-undang No. 18 tahun 2012 tentang Pangan
menyebutkan, “Kemasan pangan adalah bahan yang
digunakan untuk mewadahi dan / atau membungkus pangan,
baik yang bersentuhan langsung dengan pangan maupun
tidak”.

 Penemuan Styrofoam memiliki sejarah . Ditemukan dari


beberapa ahli menemukan senyawa Polystrene yg terdapat
didalamnya
Bahaya Yang Ditimbulkan Dalam
Penggunaan Kemasan Styrofoam
 Styrofoam terbuat dari butiran-butiran styrene yang diproses dengan
menggunakan benzana.
 Benzana sendiri termasuk zat yang bisa menimbulkan berbagai penyakit,
seperti:
• mengganggu sistem syaraf
• mempercepat detak jantung,
• Anemia
• hilang kesadaran dan kematian
• merusak sumsum tulang belakang
• tyroid

 WHO sudah mengkategorikan Styrofoam sebagai bahan karsinogen


(bahan penyebab kanker).
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai

  • MORFISTUM
    MORFISTUM
    Dokumen3 halaman
    MORFISTUM
    Aditya Pratama
    Belum ada peringkat
  • FARMASETIKA
    FARMASETIKA
    Dokumen4 halaman
    FARMASETIKA
    Aditya Pratama
    Belum ada peringkat
  • TAUFIKAC
    TAUFIKAC
    Dokumen10 halaman
    TAUFIKAC
    Aditya Pratama
    Belum ada peringkat
  • Tac
    Tac
    Dokumen10 halaman
    Tac
    Aditya Pratama
    Belum ada peringkat
  • Pertemuan 5 PDF
    Pertemuan 5 PDF
    Dokumen10 halaman
    Pertemuan 5 PDF
    Aditya Pratama
    Belum ada peringkat
  • LIPID
    LIPID
    Dokumen47 halaman
    LIPID
    Aditya Pratama
    Belum ada peringkat