Anda di halaman 1dari 18

Pertumbuhan dan

Perkembangan Tumbuhan
Disusun Oleh:
Elisabeth Meliana
 
NIM : 857 818 713
 
Enggar Handayani NIM : 857 816 275
 
Susilowati NIM : 857 815 431
 
Triastuti Kuswandari NIM : 857 818 738
 
Yohanes Wien Febri Hertatianto NIM : 857 817 435
Pengertian Tumbuhan
Tumbuhan adalah satu-satunya makhluk hidup yang
dapat membuat makanan sendiri di dalam sel-selnya
dengan menggunakan energi matahari.
Seperti makhluk hidupnya lainnya, tumbuhan juga
dapat tumbuh dan berkembang.
Tumbuhan ditopang terutama oleh batang dan akarnya.
Pada sebagian besar tumbuhan , batang dan akar juga
berperan penting dalam pengangkutan cairan.
Pengertian Pertumbuhan dan Perkembangan
Pertumbuhan merupakan proses yang ditandai oleh
adanya pertambahan ukuran, volume , dan berat suatu
organisme.
Sedangkan perkembangan merupakan suatu proses
menuju keadaan yang lebih sempurna. Pada proses
perkembangan ini terjadi proses-proses diferensiasi.
Proses Pertumbuhan dan Perkembangan
Kacang Hijau
Tujuan

Tujuan dilakukannya praktikum ini adalah untuk


mengamati pertumbuhan dan perkecambahan kacang
hijau.
Alat dan Bahan pada hari ke 0
1. Biji Kacang Hijau
2. Gelas Aqua
3. Kapas
4. Air
5. Alat Tulis
Hari Ke 1
Panjang Batang Panjang Akar

0 cm 1 cm
Hari Ke 2
Panjang Batang Panjang Akar
0 cm 2 cm
Hari ke 3
Panjang Batang Panjang Akar
1.5 cm 3 cm
Hari Ke 4
Panjang Batang Panjang Akar

5 cm 3 cm
Hari Ke 5
Panjang Batang Panjang Akar

10,5 cm 3 cm
Hari Ke 6
Panjang Batang Panjang Akar

12 cm 4 cm
Hari ke 7
Panjang Batang Panjang Akar

15 cm 5 cm
Hari ke 8
Panjang Batang Panjang Akar

16 cm 5 cm
Pertanyaan
 Dihari keberapa akar kecambah kacang hijau mulai tumbuh ?
Jawab hari ke 2
 Adakah yang arah pertumbuhannya ke atas? Mengapa demikian?
Jawab : tidak ada. Karena akar tumbuhan biasanya tumbuh ke bawah menuju
ke tanah/ sumber makanan. Tujuan utamanya adalah menyerap air dan
mineral . Akar juga bertindak sebagai jangkar untuk menahan tumbuhan
dengan kuat dalam tanah.
Kesimpulan
 Biji kacang hijau dapat ditanam dengan media kapas dan air dengan wadah
gelas plastic. Biji kacang hijau mulai tumbuh lembaga pada hari ke-1 dan
mulai tumbuh akar hari ke 2, hari ke 3 mulai tumbuh daun dan batang.
 Biji kacang hijau dapat berkecambah karena di dalamnya terdapat lembaga
tumbuhan. Lembaga tumbuhan memiliki 3 bagian yaitu akar lembaga, daun
lembaga, dan batang lembaga.
 Tanaman kacang hijau dapat mengalami pertumbuhan dengan ditandai
adanya pertambahan panjang akar dan batang. Selain itu tanaman kacang
hijau juga mengalami perkembangan dengan ditandai perubahan bentuk dari
biji kacang kemudian muncul akar, batang, dan daun

Anda mungkin juga menyukai