Anda di halaman 1dari 11

FISIKA

RADIASI
???

Apa yang
dimaksud
dengan radiasi ?

Radiasi adalah emisi dan propagasi (Perambatan) energi


melalui materi atau ruang dalam bentuk gelombang
elektromagnetik atau partikel.
Jenis-Jenis Radiasi

A.Berdasarkan Sumber Radiasi


1. Radiasi Alam : Radiasi benda-benda langit,Radiasi dari kerak
bumi
2. Radiasi Buatan : Radiasi dari tindakam medik dan Radiasi dari
reaktor nuklir

B.Berdasarkan Muatan Listrik


1. Radiasi Pengion : Radiasi Alfa,Radiasi Beta,Radiasi
Gamma,Radiasi Sinar X,Radiasi Proton
2. Radiasi Non-Pengion : Radiasi Neutron,Gelombang Ultrasonik,
Radiasi UV
C.Berdasarkan Ada Tidaknya Ionisasi

1.Radiasi Yang Tidak Menimbulkan Ionisasi


A.Radiasi Ungu Ultra
B.Radiasi Inframerah
C. Gelombang Ultrasonik
2.Radiasi Yang Dapat Menimbulkan Ionisasi
A. Sinar Alfa
B. Sinar Beta
C. Sinar Gamma
D. Sinar X
E. Proton
???
Apa saja
kegunaan dari
radiasi ?

1. Radiasi dan zat radioaktif digunakan untuk diagnosis,


pengobatan dan penelitian.
2. Penggunaan radiasi elektromagnetik dalam melakukan
komunikasi.
3. Para peneliti menggunakan bahan radioaktif dalam
melakukan penelitian.
Satuan- Satuan Radiasi

1. Roentgen
2. Rad
3. Gray (Gy)
4. Rem
5. Sievert (Sv)
6. Becquerel (Bq)

Catatan :
1 rad = 100 erg/gram
1 Gray = 100 rad
Rem = Rad x Faktor Kualitas
1 Roentgen = 1 Rad = 1 Rem
1 Sievert (Sv) = 100 Rem
Bahaya Radiasi
Pengaruh radiasi terhadap tubuh manusia sangat beragam, tergantung dari
jumlah dosis dan luas lapangan radiasi yang diterima.Pada tahun 1950, komisi
internasional untuk perlindungan terhadap penyinaran menetapkan beberapa
pengaruh sinar x yang telah diketahui, sebagai berikut:
1.Luka permukaan yang dangkal
 Kerusakan kulit (skin damage)

 Epilasi (epilation)

 Kuku rapuh (brittleness of nails)

2.Kerusakan hemopoetik
 Limfopenia

 Leukopenia

 Anmenia

 Kehilangan respon terhadap daya tahan spesifik


3.Induksi keganasan
 Leukimia

 Karsinoma kulit

 Sarkoma

4.Berkurangnya kemungkinan hidup


5.Aberasi genetik
 Mutasi gen langsung

 Perubahan kromosom

6.Efek lainnya
 Katarak lentikuler

 Obesitas

 Sterilitas
Peralatan Proteksi Radiasi
1. Gonad

2. Apron

3. Tabir radiasi

4. Kacamata Pb

5. Sarung tangan Pb

6. Pelindung tiroid

7. Dokumentasi

Anda mungkin juga menyukai