Anda di halaman 1dari 14

PENTINGNYA AUDIT MUTU

INTERNAL PERGURUAN TINGGI

Bambang Supriyadi
Koordinator Kopertis V
TUJUAN AUDIT

 Agar pelaksanaan penjaminan mutu


internal terkontrol, terarah dan memenuhi
evaluasi penjaminan mutu eksternal
 Hasil pelaksanaan SPMI melebihi SNPT
 Ada continuous improvement
VISI, MISI, TUJUAN DAN
STRATEGI
 Kejelasan dan kerealistikan VMTS
 Pentahapan pencapaian VMTS
 Kesesuaian dan diimplementasikannya
VMTS pada program2 di Fak dan PS
Penjaminan Mutu Internal

 Kebijakan mutu internal


 Deskripsi sistem penjaminan mutu internal
 Evaluasi atas fungsionalitas sistem
penjaminan mutu internal
Kinerja dan Pengelolaan
Program Akademik
 Program Pendidikan
 Analisis kinerja Akademik PT-FAK-PS (mutu input, mutu
proses, mutu output). Analisis sebaiknya mencapai
identifikasi atas key problems or key potentials;
 Manajemen program: perencanaan, pelaksanaan,
pengembangan, monitoring; sistem informasi

 Program Penelitian dan Pengabdian Masyarakat


 Profile kegiatan dan hasil (jumlah, revenue, publikasi,
patent, HaKi, dsb)
 Manajemen program: perencanaan, pelaksanaan,
pengembangan, monitoring; sistem informasi
Evaluasi sistem tatakelola
dan organisasi PT
 Evaluasi atas struktur organisasi dan
efektivitasnya untuk pengelolaan PT-Fak-
Jurusan/PS
 Evaluasi atas sistem governance,
efektivitas fungsi dan sistem pengambilan
keputusan dan kebijakan termasuk
pengangkatan dan evaluasi kinerja
pimpinan
Pengelolaan Sumber Daya

 A. Staff
 Profil
staf akademik dan pendukung: sebaran
mutu (kualifikasi dan kompetensi), workload
 Evaluasi atas kecukupan SDM yg tersedia
 Manajemen SDM: sistem recruitment,
deployment, promosi, etc.
 Sistem informasi manajemen SDM
Pengelolaan Sumber Daya

 B. Keuangan
 Analisis laporan keuangan institusi beberapa
tahun terakhir
 Evaluasi atas Sistem dan prosedur keuangan
internal
 Evaluasi atas Sistem akuntansi
 Evaluasi atas Sistem informasi keuangan
Pengelolaan Sumber Daya

 C. Sarana dan Prasarana


 Profileketersediaan sarana dan prasarana
 Evaluasi atas kecukupan/service level dan
efisiensi pemanfaatan
 Evaluasi atas manajemen sarana dan
prasarana (dari pengadaan hingga
penghapusan);
 Sistem informasi: pemanfaatan
Analisis Lingkungan
eksternal

 Analisis
dan evaluasi tentang peluang
dan tantangan yang terkait dengan
keberadaan dan pengembangan PT
(Kalau ada).
Ringkasan hasil dan Strategi
Pengembangan
 Risalah hasil audit
 Cross-sectional and aggregative analysis/audit
 Identifikasi masalah pokok dan/atau potensi
dan peluang
 Matriks Strategi
 Strategi
atau solusi alternatif yang dapat dipilih
untuk mengatasi masalah atau
mengkapitalisasi potensi
Indicators Keberhasilan

 Indikator Manajemen
 Indikator Penyelenggaraan Program
Akademik
 Indikator Potensi Unggulan (bila ada)

Anda mungkin juga menyukai