Anda di halaman 1dari 46

PGRI Pembekalan Seleksi PPPK Tahun 2021

Kabupaten Bogor ~ Kompetensi Profesional

KOMPETENSI
PROFESIONAL
PGRI Pembekalan Seleksi PPPK Tahun 2021
Kabupaten Bogor ~ Kompetensi Profesional

KOMPETENSI GURU

Pasal 8 UU No. 14/2005 (UU Guru dan Dosen) menegaskan


guru wajib memiliki kualifikasi akademik, kompetensi,
sertifikat pendidik, sehat jasmani dan rohani, serta memiliki
kemampuan untuk mewujudkan tujuan pendidikan nasional.

Kompetensi Guru yang dimaksud dalam pasal 8 UU Guru dan


Dosen tersebut kemudian dijelaskan dalam UU Guru dan
Dosen pasal 10 ayat (1) menyatakan
“Kompetensi guru sebagaimana dimaksud dalam Pasal 8
meliputi kompetensi pedagogik, kompetensi kepribadian,
kompetensi sosial, dan kompetensi profesional yang
diperoleh melalui pendidikan profesi”
PGRI Pembekalan Seleksi PPPK Tahun 2021
Kabupaten Bogor ~ Kompetensi Profesional

DEFINISI PROFESIONAL

Menurut bahasa, Profesional adalah istilah bagi seseorang yang


menawarkan jasa atau layanan sesuai dengan protokol dan peraturan
dalam bidang yang dijalaninya dan menerima gaji sebagai upah untuk
jasanya. Orang tersebut juga merupakan anggota suatu entitas atau
organisasi yang didirikan sesuai dengan hukum di sebuah negara atau
wilayah.

Maka:
1. Bersangkutan dengan profesi,
2. Memerlukan kepandaian khusus untuk menjalankannya.
3. Mengharuskan adanya pembayaran untuk melakukannya
PGRI Pembekalan Seleksi PPPK Tahun 2021
Kabupaten Bogor ~ Kompetensi Profesional

DEFINISI
KOMPETENSI PROFESIONAL GURU
Dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2005
dijelaskan kompetensi profesional adalah kemampuan penguasaan materi
pelajaran secara luas dan mendalam, yang mencakup penguasaan materi
kurikulum mata pelajaran di sekolah dan substansi keilmuan yang
menaungi materinya, serta penguasaan terhadap struktur dan metodologi
keilmuannya.
PP Nomer 74 tahun 2008 menjabarkan bahwa kompetensi profesional
guru merupakan kemampuan guru dalam menguasai pengetahuan bidang
ilmu pengetahuan, teknologi, atau seni dan budaya yang diampu.
PGRI Pembekalan Seleksi PPPK Tahun 2021
Kabupaten Bogor ~ Kompetensi Profesional

DASAR HUKUM

1.Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14


Tahun 2005 (UU Guru dan Dosen)
2.Peraturan Pemerintah No 57 tahun 2021 tentang
Standar Nasional Pendidikan
3.PP Nomer 74 tahun 2008 tentang Guru
4.Peraturan Menteri Pendidikan Nasional Republik
Indonesia Nomor 16 Tahun 2007 Tentang Standar
Kualifikasi Akademik dan Kompetensi Guru
PGRI Pembekalan Seleksi PPPK Tahun 2021
Kabupaten Bogor ~ Kompetensi Profesional

Indikator Kompetensi Profesional


(Permendiknas Tahun 16/2007)

1. Menguasai materi, struktur, konsep, dan pola pikir keilmuan yang


mendukung pelajaran yang dimampu.
2. Menguasai standar kompetensi dan kompetensi dasar mata pelajaran/bidang
pengembangan yang dimampu.
3. Mengembangkan materi pembelajaran yang dimampu secara kreatif.
4. Mengembangkan keprofesionalan secara berkelanjutan dengan melakukan
tindakan reflektif.
5. Memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi untuk berkomunikasi dan
mengembangkan diri.
PGRI Pembekalan Seleksi PPPK Tahun 2021
Kabupaten Bogor ~ Kompetensi Profesional

INDIKATOR 1 KOMPETENSI PROFESIONAL GURU


Menguasai materi, struktur, konsep, dan pola pikir keilmuan yang mendukung pelajaran yang dimampu.

B. Indonesia
1. Memahami hakikat bahasa dan pemerolehan bahasa.
2. Memahami kedudukan, fungsi, dan ragam bahasa Indonesia.
3. Menguasai dasar-dasar dan kaidah bahasa Indonesia sebagai rujukan
penggunaan bahasa Indonesia yang baik dan benar.
4. Memiliki keterampilan berbahasa Indonesia (menyimak, berbicara, membaca,
dan menulis)
5. Memahami teori dan genre sastra Indonesia.
6. Mampu mengapresiasi karya sastra Indonesia, secara reseptif dan produktif.
PGRI Pembekalan Seleksi PPPK Tahun 2021
Kabupaten Bogor ~ Kompetensi Profesional

Contoh Soal dan Pembahasan B. Indonesia


Kompetensi : Profesional
Indikator : Menganalisis sifat bahasa

SOAL
Status sosial dan latar belakang budaya yang berbeda dari setiap
anggota masyarakat memunculkan adanya idiolek, dialek, dan
ragam bahasa. Hal ini menunjukkan bahwa bahasa itu bersifat .......
A. konvensional
B. unik
C. dinamis
D. bervariasi
E. produktif
PGRI Pembekalan Seleksi PPPK Tahun 2021
Kabupaten Bogor ~ Kompetensi Profesional

PEMBAHASAN

D. Bervariasi
Setiap anggota masyarakat suatu bahasa biasanya terdiri dari berbagai status
sosial dan latar belakang budaya yang tidak sama sehingga bahasa yang
digunakan menjadi bervariasi. Ada tiga istilah dalam variasi bahasa yaitu
1) idiolek: ragam bahasa yang bersifat perorangan;
2) dialek: variasi bahasa sekelompok anggota masyarakat pada suatu tempat/
suatu waktu;
ragam: variasi bahasa yang digunakan dalam situasi tertentu (ragam baku &
ragam tidak baku). Munculnya variasi bahasa tersebut menunjukkan bahwa
bahasa bersifat bervariasi.
PGRI Pembekalan Seleksi PPPK Tahun 2021
Kabupaten Bogor ~ Kompetensi Profesional

INDIKATOR 1 KOMPETENSI PROFESIONAL GURU


Menguasai materi, struktur, konsep, dan pola pikir keilmuan yang mendukung pelajaran yang dimampu.

Matematika
1.Menguasai pengetahuan konseptual dan prosedural serta keterkaitan
keduanya dalam konteks materi aritmatika, aljabar, geometri, trigonometri,
pengukuran, statistika, dan logika matematika.
2.Mampu menggunakan matematisasi horizontal dan vertikal untuk
menyelesaikan masalah matematika dan masalah dalam dunia nyata.
3.Mampu menggunakan pengetahuan konseptual, prosedural, dan keterkaitan
keduanya dalam pemecahan masalah matematika, serta. penerapannya dalam
kehidupan sehari-hari.
4.Mampu menggunakan alat peraga, alat ukur, alat hitung, dan piranti lunak
komputer.
PGRI Pembekalan Seleksi PPPK Tahun 2021
Kabupaten Bogor ~ Kompetensi Profesional

CONTOH SOAL DAN PEMBAHASAN MATEMATIKA


Kompetensi : Profesional
Indikator : Menguasai pengetahuan konseptual dan prosedural serta keterkaitan
keduanya dalam konteks materi aritmatika, aljabar, geometri,
trigonometri, pengukuran, statistika, dan logika matematika

SOAL
Umur Ayah empat kali lebih tua dari anaknya. Setelah 16 tahun umur Ayah
akan menjadi dua kali lebih tua dari anaknya. Tentukan umur mereka sekarang.
A.Anak 20 tahun, ayah 40 tahun
B.Anak 22 tahun, ayah 44 tahun
C.Anak 24 tahun, ayah 48 tahun
D.Anak 26 tahun, ayah 52 tahun
E.Anak 28 tahun, ayah 56 tahun
PGRI Pembekalan Seleksi PPPK Tahun 2021
Kabupaten Bogor ~ Kompetensi Profesional

Pembahasan

C. Anak 24 tahun, ayah 48 tahun

A = 4m
A+16 = 2 X (m+16)
4m + 16 = 2m + 32
2m = 16
m=8
Umur anak sekarang = 8 + 16 = 24 tahun
Umur ayah sekarang = 24 x 2 = 48 tahun
PGRI Pembekalan Seleksi PPPK Tahun 2021
Kabupaten Bogor ~ Kompetensi Profesional

INDIKATOR 1 KOMPETENSI PROFESIONAL GURU


Menguasai materi, struktur, konsep, dan pola pikir keilmuan yang mendukung pelajaran yang dimampu.

IPA
1. Mampu melakukan observasi gejala alam baik secara langsung
maupun tidak langsung.
2. Memanfaatkan konsep-konsep dan hukumhukum ilmu
pengetahuan alam dalam berbagai situasi kehidupan sehari-
hari.
3. Memahami struktur ilmu pengetahuan alam, termasuk
hubungan fungsional antarkonsep, yang berhubungan dengan
mata pelajaran IPA.
PGRI Pembekalan Seleksi PPPK Tahun 2021
Kabupaten Bogor ~ Kompetensi Profesional

CONTOH SOAL DAN PEMBAHASAN IPA


Kompetensi : Profesional
Indikator : Memahami struktur ilmu pengetahuan alam, termasuk hubungan
fungsional antar konsep, yang berhubungan dengan mata pelajaran
IPA

SOAL
Lulu dan Ika akan melakukan percobaan. Bahan dan alat yang disediakan adalah
batang yang terbuat dari plastik, kayu, tembaga, dan besi dengan panjang dan
besar yang sama yang setiap ujungnya diolesi mentega, gelas berisi air panas.
Variabel bebas percobaan Lulu dan Ika adalah . . .
A.Jenis batang
B.Besar kecilnya batang
C.Mentega
D.Air panas
E.Suhu air
PGRI Pembekalan Seleksi PPPK Tahun 2021
Kabupaten Bogor ~ Kompetensi Profesional

Pembahasan

B. Besar kecilnya batang

Variabel bebas merupakan variabel yang memiliki sifat


Independen atau tidak dipangaruhi oleh variabel yang lain.
Dalam hal ini yang menjadi variabel bebas adalah Besar
Kecilnya Batang
PGRI Pembekalan Seleksi PPPK Tahun 2021
Kabupaten Bogor ~ Kompetensi Profesional

INDIKATOR 1 KOMPETENSI PROFESIONAL GURU


Menguasai materi, struktur, konsep, dan pola pikir keilmuan yang mendukung pelajaran yang dimampu.

IPS
1.Menguasai materi keilmuan yang meliputi dimensi pengetahuan, nilai, dan
keterampilan IPS.
2.Mengembangkan materi, struktur, dan konsep keilmuan IPS.
3.Memahami cita-cita, nilai, konsep, dan prinsip-prinsip pokok ilmu-ilmu sosial
dalam konteks kebhinnekaan masyarakat Indonesia dan dinamika kehidupan
global.
4.Memahami fenomena interaksi perkembangan ilmu pengetahuan, teknologi,
seni, kehidupan agama, dan perkembangan masyarakat serta saling
ketergantungan global.
PGRI Pembekalan Seleksi PPPK Tahun 2021
Kabupaten Bogor ~ Kompetensi Profesional

CONTOH SOAL DAN PEMBAHASAN IPS


Kompetensi : Profesional

Indikator :“Memahami fenomena interaksi perkembangan ilmu


pengetahuan, teknologi, seni, kehidupan agama, dan
perkembangan masyarakat serta saling ketergantungan global.”
Soal:

Adanya integrasi sosial berdasarkan pada nilai dan norma yang disepakati bersama dan
memberi tuntutan bagaimana individu berperilaku.

Berikut faktor yang mempengaruhi terbentuknya integrasi sosial adalah . . .

A. Semangat gotong royong yang semakin bergeser sebagai makhluk sosial


B. Kebutuhan telah terpenuhi dan adanya persamaan kebudayaan
C. Adanya konsesus nilai dalam masyarakat dan sikap terbuka pada perubahan
D. Menurunnya tantangan dari pihak luar dan persamaan visi, misi, dan tujuan
E. Bergesernya nilai toleransi dan munculnya sikap individualisme
PGRI Pembekalan Seleksi PPPK Tahun 2021
Kabupaten Bogor ~ Kompetensi Profesional

Pembahasan

C. Adanya konsesus nilai dalam masyarakat dan sikap terbuka


pada perubahan

Proses integrasi dapat dipahami sebagai sebuah proses penyesuaian


antar unsur dalam masyarakat yang majemuk hingga terbentuk
keserasian dalam kehidupan sosial bermasyarakat
PGRI Pembekalan Seleksi PPPK Tahun 2021
Kabupaten Bogor ~ Kompetensi Profesional

INDIKATOR 1 KOMPETENSI PROFESIONAL GURU


Menguasai materi, struktur, konsep, dan pola pikir keilmuan yang mendukung pelajaran yang dimampu.

PKn
1.Menguasai materi keilmuan yang meliputi dimensi pengetahuan, sikap, nilai,
dan perilaku yang mendukung kegiatan pembelajaran PKn.
2.Menguasai konsep dan prinsip kepribadian nasional dan demokrasi
konstitusional Indonesia, semangat kebangsaan dan cinta tanah air serta bela
negara.
3.Menguasai konsep dan prinsip perlindungan, pemajuan HAM, serta penegakan
hukum secara adil dan benar.
4.Menguasai konsep, prinsip, nilai, moral, dan norma kewarganegaraan Indonesia
yang demokratis dalam konteks kewargaan negara dan dunia.
PGRI Pembekalan Seleksi PPPK Tahun 2021
Kabupaten Bogor ~ Kompetensi Profesional

CONTOH SOAL DAN PEMBAHASAN PPKn


Kompetensi : Profesional
Indikator : Menguasai materi keilmuan yang meliputi dimensi pengetahuan, sikap,
nilai, dan perilaku yang mendukung kegiatan pembelajaran PKn.

SOAL
Pak bejo adalah adalah guru Pkn di sekolah “mekar indah”. Dia tinggal di desa Mangun
Harjo. Siska adalah tetangga dari Pak Bejo. setiap pembagian dari hasil evaluasi Siska selalu
diberi nilai 85 oleh Pak Bejo. sementara Rudi siswa yang paling pintar di kelasnya hanya
mendapat 80. Dari kasus di atas artinya Pak bejo tidak melaksanakan prinsip penilaian :
A. adil
B. obyektif
C. menyeluruh
D. sistematis

E. beracuan kriteria
PGRI Pembekalan Seleksi PPPK Tahun 2021
Kabupaten Bogor ~ Kompetensi Profesional

Pembahasan

B. obyektif
Obyektif berarti penilaian didasarkan pada prosedur dan
kriteria yang jelas, tidak dipengaruhi subjektivitas penilai
PGRI Pembekalan Seleksi PPPK Tahun 2021
Kabupaten Bogor ~ Kompetensi Profesional

INDIKATOR 2 KOMPETENSI PROFESIONAL


Menguasai standar kompetensi dan kompetensi dasar mata pelajaran/bidang pengembangan yang diampu.

1.Memahami standar kompetensi lima mata pelajaran SD/MI.


2.Memahami kompetensi dasar lima mata pelajaran SD/MI.
3.Memahami tujuan pembelajaran lima mata pelajaran SD/MI.
PGRI Pembekalan Seleksi PPPK Tahun 2021
Kabupaten Bogor ~ Kompetensi Profesional

1. Memahami standar kompetensi lima mata pelajaran SD/MI.

SOAL
Langkah - langkah menulis soal tes uraian sebagai berikut,kecuali…

A. Melakukan analisis KI dan KD serta Indikator


B.Mendefenisikan tujuan -tujuan pembelajaran dan lingkup bahan ajar
yang mestinya diungkap
C. Menyusun kisi -kisi
D. Membuat atau menulis soal
E. Membuat pedoman penskoran
PGRI Pembekalan Seleksi PPPK Tahun 2021
Kabupaten Bogor ~ Kompetensi Profesional

Jawaban : A ( Melakukan analisis KI dan KD serta Indikator)

Langkah - langkah menulis soal tes uraian :


1.Mendefinisikan tujuan - tujuan pembelajaran dan lingkup bahan ajar yang mestinya
diungkap
2.Menyusun kisi- kisi
3.Membuat atau menulis soal sekaligus dengan kunci jawaban
4.Mengorganisasikan tes menurut tipe -tipe soal yang dibuat
5.Membuat petunjuk pengerjaan soal dan penskoran
6.Mengadakan uji coba
7.Merevisi soal
PGRI Pembekalan Seleksi PPPK Tahun 2021
Kabupaten Bogor ~ Kompetensi Profesional

2. Memahami kompetensi dasar lima mata pelajaran SD/MI.

SOAL
Silabus dan RPP adalah pedoman bagi guru dalam melaksanakan pembelajaran
yang berupa rencana pembelajaran. Perbedaan antara silabus dan RPP adalah…
A. Silabus berisi kompetensi dasar dan RPP berisi kegiatan belajar yang
diarahkan untuk mencapai kompetensi dasar
B. Silabus berasal dari pengembangan standar isi dan standar kompetensi
lulusan dan RPP bersumber dari standar kompetensi kelulusan
C. RPP dibuat oleh setiap guru dan silabus dibuat oleh tim guru
D. RPP dibuat oleh guru dan silabus dibuat oleh satuan Pendidikan
E. Silabus berisi rincian kegiatan pembelajaran sedangkan RPP berisi
pendekatan penilaian hasil belajar
PGRI Pembekalan Seleksi PPPK Tahun 2021
Kabupaten Bogor ~ Kompetensi Profesional

Jawaban : A (Silabus berisi kompetensi dasar dan RPP berisi kegiatan belajar yang
diarahkan untuk mencapai kompetensi dasar

KI dan KD dikembangkan dari standar kelulusan. Silabus


dikembangkan dari KI dan KD sementara RPP mengembangkan KD
ke dalam indikator pencapaian komptensi dasar dan tujuan
pembelajaran RPP disusun oleh masing - masing guru sedangkan
silabus dikembagkan oleh Kemendikbud.
PGRI Pembekalan Seleksi PPPK Tahun 2021
Kabupaten Bogor ~ Kompetensi Profesional

3. Memahami tujuan pembelajaran lima mata pelajaran SD/MI.

SOAL
Seorang guru sebelum melaksanakan pembelajaran mempersiapkan
perangkat pembelajaran. Setelah menyusun indikator pembelajaran lalu
menyusun tujuan pembelajaran. Hal ini termuat dalam…
A. Silabus pembelajaran
B. Rencana Pelaksanaan Pembelajaran
C. Rencana Penilaian Pembelajaran
D. Analisis KI dan KD
E. Program Semester
PGRI Pembekalan Seleksi PPPK Tahun 2021
Kabupaten Bogor ~ Kompetensi Profesional

Jawaban : B (Rencana Pelaksanaan Pembelajaran)

Indikator dan tujuan pembelajaran adalah komponen


dari rencana pelaksanaan pembelajaran. Pada silabus
tidak terdapat indikator dan tujuan pembelajaran
PGRI Pembekalan Seleksi PPPK Tahun 2021
Kabupaten Bogor ~ Kompetensi Profesional

INDIKATOR 3 KOMPETENSI PROFESIONAL


Mengembangkan materi pembelajaran yang diampu secara kreatif.

1. Memilih materi lima mata pelajaran SD/MI yang sesuai


dengan tingkat perkembangan peserta didik.
2. Mengolah materi lima mata pelajaran SD/MI secara
integratif dan kreatif sesuai dengan tingkat perkembangan
peserta didik.
PGRI Pembekalan Seleksi PPPK Tahun 2021
Kabupaten Bogor ~ Kompetensi Profesional

1. Memilih materi lima mata pelajaran SD/MI yang sesuai dengan tingkat
perkembangan peserta didik

SOAL
Seorang guru mencari materi dan media dari internet saat menyusun RPP. Materi
dan media tersebut akan disampaikan pada proses pembelajaran dengan maksud
agar siswa tidak kesulitan memahami pelajaran.
Langkah apa yang harus dilakukan oleh seorang guru saat memilih materi
pelajaran.
A. mengidentifikasi aspek aspek yang terdapat dalam kompetensi Inti kompetensi
dasar dan indikator
B. menganalisis potensi peserta didik relevansi dan karakteristik daerah dan
struktur kurikulum
C. menyesuaikan dengan tingkat perkembangan fisik intelektual emosional sosial
dan spiritual peserta didik
D. melihat kebermanfaatan bagi peserta didik aktualitas kedalaman dan keluasan
materi pelajaran
E. relevansi dengan kebutuhan peserta didik dan tuntutan lingkungan
PGRI Pembekalan Seleksi PPPK Tahun 2021
Kabupaten Bogor ~ Kompetensi Profesional

Jawaban : A (mengidentifikasi aspek aspek yang terdapat dalam


kompetensi Inti kompetensi dasar dan indikator)

Langkah pemilihan materi :


• Mengidentifikasi aspek-aspek yang terdapat dalam standar
kompetensi dan kompetensi dasar.
• Memilih jenis materi yang sesuai dengan standar kompetensi
dan kompetensi dasar.
• Memilih sumber bahan ajar
PGRI Pembekalan Seleksi PPPK Tahun 2021
Kabupaten Bogor ~ Kompetensi Profesional

2. Mengolah materi lima mata pelajaran SD/MI secara integrative dan kreatif sesuai
dengan tingkat perkembangan peserta didik

SOAL
Media pembelajaran yang cocok untuk menjelaskan materi tentang
Ken Arok dan Ken Dedes adalah ….
A. Sejarah tokoh masyarakat jawa
B. Sumber buku paket
C. Gambar peta dan globe
D. Video kisah Ken Arok dan Ken Dedes
E. Gambar candi
PGRI Pembekalan Seleksi PPPK Tahun 2021
Kabupaten Bogor ~ Kompetensi Profesional

Jawaban : D (Video kisah Ken Arok dan Ken Dedes)

Dengan menggunakan video, maka materi yang disampaikan


kepada peserta didik akan lebih dipahami dibandingkan
dengan cerita guru secara lisan.
PGRI Pembekalan Seleksi PPPK Tahun 2021
Kabupaten Bogor ~ Kompetensi Profesional

INDIKATOR 4 KOMPETENSI PROFESIONAL


Mengembangkan keprofesionalan secara berkelanjutan dengan melakukan tindakan reflektif.

1. Melakukan refleksi terhadap kinerja sendiri secara\ terus


menerus.
2. Memanfaatkan hasil refleksi dalam rangka peningkatan
keprofesionalan.
3. Melakukan penelitian tindakan kelas untuk peningkatan
keprofesionalan.
4. Mengikuti kemajuan zaman dengan belajar dari berbagai sumber
PGRI Pembekalan Seleksi PPPK Tahun 2021
Kabupaten Bogor ~ Kompetensi Profesional

1. Melakukan refleksi terhadap kinerja sendiri secara\ terus menerus.

SOAL

Untuk menghindari penilaian yang subjektif dan untuk memudahkan guru dalam menilai
prestasi yang dicapai peserta didik, maka dalam penilaian ranah psikomotor guru
menggunakan….

A soal jawaban singkat

B soal uraian objektif

C soal pilihan ganda

D rubrik penilaian

E tes performance
PGRI Pembekalan Seleksi PPPK Tahun 2021
Kabupaten Bogor ~ Kompetensi Profesional

Jawaban : D (rubrik penilaian)

Pembahasan : untuk penilaian ranah psikomotor, penilaian


yang sesuai adalah praktek atau performan . Agar tidak
subjektif maka dibutuhkan rubrik penilaiannya
PGRI Pembekalan Seleksi PPPK Tahun 2021
Kabupaten Bogor ~ Kompetensi Profesional

2. Memanfaatkan hasil refleksi dalam rangka peningkatan keprofesionalan.

SOAL
Hasil analisis kondisi pembelajaran menunjukkan, semua siswa memiliki handphone, kompetisi dan
kerjasama tim rendah, guru perlu memberikan umpan balik yang cepat dan spesifik pada siswa
terutama dalam penyelesaian tugasnya, siswa perlu aktivitas pembelajaran yang menyenangkan dan
memahami betul tujuan yang akan dicapai, dan semua siswanya menyukai tantangan.

Berdasarkan hasil analisis tersebut, guru sebaiknya menerapkan pembelajaran dengan menggunakan ....

A e-learning

B social media

C mobile learning

D cloud computing

E games based learning


PGRI Pembekalan Seleksi PPPK Tahun 2021
Kabupaten Bogor ~ Kompetensi Profesional

Jawaban : E (games based learning)

Pembahasan : Berdasarkan narasi yang ada semua siswa memiliki


handphone, kompetisi dan kerjasama tim rendah, siswa perlu
aktivitas pembelajaran yang menyenangkan, semua siswanya
menyukai tantangan
PGRI Pembekalan Seleksi PPPK Tahun 2021
Kabupaten Bogor ~ Kompetensi Profesional

4. Mengikuti kemajuan zaman dengan belajar dari berbagai sumber

SOAL

Pak Eko adalah seorang guru menemukan suatu model pembelajaran yang sangat inovatif dan
kemudian dipublikasikan oleh seorang wartawan di suatu media massa. Berdasarkan pernyataan
tersebut, kegiatan yang dilakukan Pak Eko merupakan upaya pengembangan keprofesian
berkelanjutan dalam katagori....

A. karya inovatif teknologi tepat guna

B. karya inovatif menciptakan karya

C. publikasi ilmiah di media massa

D. pengembangan diri fungsional

E. pengembangan diri kolektif


PGRI Pembekalan Seleksi PPPK Tahun 2021
Kabupaten Bogor ~ Kompetensi Profesional

Jawaban : B (karya inovatif menciptakan karya)

Pembahasan: Pak Eko menemukan suatu model


pembelajaran yang sangat inovatif dan dipublikasikan
oleh seorang wartawan di suatu media massa
PGRI Pembekalan Seleksi PPPK Tahun 2021
Kabupaten Bogor ~ Kompetensi Profesional

INDIKATOR 5 KOMPETENSI PROFESIONAL


Memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi untuk berkomunikasi dan mengembangkan diri.

1.Memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi


dalam berkomunikasi.
2.Memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi
untuk pengembangan diri.
1. Memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi dalam berkomunikasi

SOAL

Bayaknya situs komunikasi dalam media sosial seperti facebook, twitter, instagram,
dan myspace membuat komunikasi dan saling bertukar informasi semakin mudah.
Perkembangan digital ini menuntut baik pendidik dan peserta didik bukan hananya
mampu mencari dan memanfaatkan informasi saja, melainkan juga mampu
menciptakan (create) informasi di internet. Pemanfaatan pembelajaran digital
tersebut, termasuk dalam kategori potensi ....

A akses informasi

B alat komunikasi

C media pembelajaran

D pemanfaatan informasi

E pendidikan dan pembelajaran


PGRI Pembekalan Seleksi PPPK Tahun 2021
Kabupaten Bogor ~ Kompetensi Profesional

Jawaban : A (Akses Informasi)

Pembahasan: Twitter, Facebbok dan Instagram


merupakan perangkat lunak untuk saling berbagi
informasi
2. Memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi dalam pengembangan diri

SOAL

Hasil analisis kondisi pembelajaran menunjukkan, semua siswa memiliki handphone,


kompetisi dan kerjasama tim rendah, guru perlu memberikan umpan balik yang cepat dan
spesifik pada siswa terutama dalam penyelesaian tugasnya, siswa perlu aktivitas
pembelajaran yang menyenangkan dan memahami betul tujuan yang akan dicapai, dan
semua siswanya menyukai tantangan.

Berdasarkan hasil analisis tersebut, guru sebaiknya menerapkan pembelajaran dengan


menggunakan ....

A. E-learning

B. social media

C. mobile learning

D. Cloud computing

E. Games based learning


Jawaban : E (Game Based Learning)

metode pembelajaran dengan menggunakan game


(permainan) yang bertujuan untuk membantu
memudahkan proses pembelajaran, membuat
pembelajaran menjadi menarik, bahkan bisa
meningkatkan efektivitas pembelajaran.
PGRI Pembekalan Seleksi PPPK Tahun 2021
Kabupaten Bogor ~ Kompetensi Profesional

TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai