Anda di halaman 1dari 13

ASUHAN KEPERAWATAN LANSIA

DENGAN MASALAH PSIKOSOSIAL


DEFINISI
Lansia yang tidak mencapai integritas diri akan
merasa putus asa dan menyesali masa lalunya
karena tidak merasakan hidupnya bermakna
(Anonim, 2006).
Sedangkan menurut Erikson yang dikutip oleh
Arya (2010) perubahan psikososial lansia adalah
perubahan yang meliputi pencapaian keintiman,
generatif dan integritas yang utuh.
FAKTOR YANG MEMPENGARUHI
KESEHATAN PSIKOSOSIAL LANSIA

 Penurunan Kondisi Fisik


 Penurunan Fungsi dan Potensial Seksual
 Perubahan Aspek Psikososial
 Perubahan Yang Berkaitan Dengan Pekerjaan
 Perubahan Dalam Peran Sosial Di Masyarakat
PERUBAHAN PSIKOSOSIAL YANG
TERJADI PADA LANSIA

 Perubahan fungsi sosial


 Perubahan peran sesuai dengan tugas

perkembangan
 Perubahan tingkat depresi

 Perubahan stabilitas emosi


Masalah-masalah psikososial menurut (Nanda,
2012)

 Berduka
 Keputusasaan
 Ansietas
 Ketidakberdayaan
 Risiko penyimpangan perilaku sehat
 Gangguan citra tubuh
 Koping tidak efektif
 Koping keluarga tidak efektif
 Sindroma post trauma
 Penampilan peran tidak efektif
 HDR situasional
SALAH SATU MASALAH KEPERAWATAN
PSIKOSOSIAL PADA LANSIA

 Definisi Ansietas
Menurut Lynn S. Bickley (2009) “ kecemasan
merupakan reaksi yang sering terjadi pada keadaan
sakit, pengobatan, dan sistem perawatan kesehatan
itu sendiri, bagi sebagian klien kecemasan
merupakan saringan terhadap persepsi dan reaksi
mereka, bagi sebagian lainnya kecemasan dapat
menjadi bagian dari sakit yang dideritanya.”
ETIOLOGI

Menurut Sylvia D. Elvira ( 2008 : 11 ) Ada


beberapa faktor yang menyebabkan kecemasan.
Antara lain faktor Organ Biologi dan Faktor
Psikoedukatif.
RENTANG RESPON KECEMASAN
PENATALAKSANAAN KECEMASAN

 Upaya meningkatkan kekebalan terhadap stress


 Terapi Psikofarmaka
 Terapi Somatik
 Psikoterapi
 Terapi Psikoreligius
ASUHAN
KEPERAWATAN
IDENTITAS PASIEN
 Inisial : Ny. M
 Umur : 53 tahun
 Jenis kelamin : Perempuan
 Agama : Islam
 Pendidikan : SD
 Pekerjaan : Berladang
 Suku bangsa : Jawa
 Status marital : Menikah
 Alamat lengkap : Jln. Adisucipto Gg. Cempaka Putih
Dalam
ALASAN MASUK
Klien mengatakan terkena stroke 2 tahun yang
lalu dan dibawa ke RSUD Soedarso . Klien
melakukan terapi di RS sebanyak 4 kali. Tetapi
tidak ada perubahan yang signifikan. Klien terkena
stroke sudah 4 kali. Dan terakhir terkena stroke 1
bulan yang lalu klien tiba-tiba terjatuh saat ingin
ke WC dan mengalami kelumpuhan di bagian kiri
tubuh klien dari ekstremitas atas ke ekstremitas
bawah dan bicara jadi pelo

Anda mungkin juga menyukai