Anda di halaman 1dari 18

Bismillah..

Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh


Sebelumnya Ibu ucapkan selamat bergabung di kelas Biologi Lintas
Minat X IPS dan X Keagamaan MAN Kotim Tahun Pelajaran 2020/2021

Alhamdulillah puiji syukur tidak lupa kita panjatkan kehadirat Allah atas
nikmat dan karuniaNya.
Perkenalkan dengan saya Ibu Erny sebagai pengampu mata pelajaran
Biologi yang In sya Allah selama 1 tahun ke depan.

Sebelum memulai pembelajaran hari ini, marilah kita sama-sama berdoa


smoga Allah memberikan kemudahan dan kelancaran dalam belajar
sehingga ilmu yang kita dapatkan bisa menjadi amal sholeh yang
bermanfaat bagi semua..aamiin.
Media Pembelajaran

BIOLOGI

Untuk SMA/MA Kelas X


DAFTAR ISI

BAB I Ruang Lingkup Biologi

BAB II Keanekaragaman Hayati pada Makhluk Hidup

BAB III Virus

BAB IV Bakteri

BAB V Protista

BAB VI Fungi
BAB

I Ruang Lingkup Biologi

A. Hakikat Biologi sebagai


Ilmu Sains
B. Metode Ilmiah
C. Prosedur Keselamatan
Kerja di Laboratorium
Tujuan Pembelajaran:
 Menjelaskan karakteristik umum sains
 Menjelaskan apa yang di kaji (ruang lingkup)
ilmu Biologi
 Menjelaskan pentingnya IPTEK dalam
perkembangan Biologi
 Memberikan contoh masalah Biologi pada
berbagai tingkat organisasi kehidupan
Apa yang
Anda
ketahui
tentang
penerapan
biologi
dalam
kehidupan
masa kini?
A. Biologi sebagai Sains

Sosial

Sains

Alam Biologi
Karakteristik Sains:
• Rasional
• Objektif
• Empiris
• Akumulatif
Biologi merupakan bagian dari IPA yang mempunyai
karakteristik sebagai berikut :

a. Objek kajian berupa benda konkret


b. Dikembangkan berdasarkan pengalaman empiris
c. Langkah-langkah sistematis
d. Hasilnya objektif
e. Menggunakan cara berpikir logis
f. Hukum-hukum berlaku umum
* Pengertian dan Cabang Biologi

Hidup

Ilmu

Ilmu yang mempelajari makhluk hidup

Anatomi Ekologi Fisiologi Fikologi


Anestesi Embriologi Genetika Mikrobiologi
Bakteriologi Entomologi Higiene Ornitologi
Bioteknologi Etologi Histologi Paleontologi
Botani Evolusi Imunologi Patologi
Filogeni Teratologi Zoologi Ontogeni
Taksonomi Virologi Mikologi Ginekologi
Cabang-Cabang Ilmu Biologi
Virologi

Zoologi

Mikologi

Botani

Entomologi
* Struktur Organisasi Kehidupan
Kehidupan memiliki struktur yang sangat terorganisir. Struktur
organisasi kehidupan dalam berbagai tingkat dapat dijelaskan
sebagai berikut.

Bioma
Ekosostem
Komunitas
Populasi
Organisme
Sistem Organ
Organ
Jaringan
Sel
Molekul
Struktur Organisasi Kehidupan

Sistem organ (Sistem peredaran darah)

Organ (jantung)

Jaringan (otot jantung)

Sel (otot jantung)

Molekul (protein)
Struktur Organisasi Kehidupan

Individu
(seorang anak perempuan)

Populasi
(sekelompok orang)
Keterkaitan Biologi dengan Ilmu yang Lain
SEJA

SOSIO
RAH
TIK
LOGI
ANTRO
POLO GI
GEO
GRAFI
BIOLO
GI
EKONO
MI

MTK

FISIKA
Dampak Negatif Perkembangan Teknologi
Kerusakan ekosistem

Hama menjadi resisten akibat


penggunaan pestisida

Senjata
Biologi
Dampak Positif Perkembangan Teknologi

Bidang peternakan
Inseminasi Buatan

Bidang pertanian
Kultur Jaringan
Bidang industri
Bidang Susu fermentasi
kesehatan (yoghurt)
Identifikasi
Virus
Tugas Biologi 1
Jawablah soal berikut!
1. Sebutkan karakteristik sains!
2. Jelaskan objek yang di kaji dalam ruang lingkup biologi!
3. Tulis nama cabang biologi dari objek yang di kaji dari tabel berikut
No Objek yang di kaji Cabang Biologi
1. Jamur
2. Struktur bunga
3. Burung
4. Serangga
5. Virus
6. Sel tumbuhan
7. Jaringan kulit
8. Pewarisan sifat
9. Makhluk hidup dan lingkungan
10. Kebersihan lingkungan
4. Sebutkan peranan biologi bagi kehidupan di bidang :
a. Pertanian :

b. Peternakan :

c. Kedokteran :

d. Industri :

e. Lingkungan :

Silahkan kalian sambil membrowsing buku Biologi untuk menjawab dan


mempelajari lebih lengkapnya materi Bab 1. Ruang Lingkup Biologi
Kemudian kalau ada yang di tanyakan bisa kita lanjutkan diskusi di group
telegram masing-masing kelas.
Tugas boleh di tulis tangan / ketik terus kirim di group telegram.
Demikian materi pertemuan hari ini.
Wassalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh

Anda mungkin juga menyukai