Anda di halaman 1dari 8

“HAKIKAT MANUSIA”

Aniharyati,SKM.M.Pd
Manusia sebagai makhluk ciptaan Tuhan

Manusia sebagai makhluk ciptaan tuhan bertujuan untuk


mencapai tujuan baik secara duniawi dan surgawi,
kebahagiaan itu dicapai bila manusia semakin
menyempurnakan dirinya.
Secara sederhana, itu berarti bahwa manusia baru akan
menjadi lebih baik, lebih berkembang, lebih mendekati
Tuhan bila dalam hidup ini dia berdamai dengan sesama
manusia, dengan dunia alam ini, dan tentu dengan
Tuhan.
Manusia sebagai makhluk individu

Manusia memiliki arti sebagai makhluk yang berakal dan


berbudi.
Manusia disebut makhluk individu jika memiliki unsur
jasmani dan rohani, unsur fisik dan psikis, serta unsur
jiwa dan raga.
Di sini menunjukkan bahwa manusia sebagai individu
memiliki arti bahwa manusia memiliki unsur dalam
dirinya yang tidak dapat terbagi yang merupakan satu
kesatuan yang tidak dapat dipisahkan.
Manusia sebagai makhluk sosial

Manusia sebagai makhluk sosial bermula dari


ketidakmampuan manusia sebagai makhluk individu
dalam memenuhi kebutuhannya. Dari sini manusia mulai
membutuhkan bantuan orang lain. Kemudian dengan
sendirinya manusia bergaul dengan masyarakat sehingga
timbul kesatuan antar individu yang saling meringankan
beban satu sama lainnya.
Alasan Manusia sebagai makhluk sosial :

1. Manusia tunduk pada aturan, norma sosial yang


berlaku
2. Perilaku manusia mengharapkan penilaian dari orang
lain
3. Manusia memiliki kebutuhan untuk berinteraksi
dengan orang lain
4. Potensi manusia akan berkembang bila ia hidup di
tengah-tengah manusia
Manusia sebagai makhluk yang unik dan multidimensi

Dalam proses memenuhi


kebutuhan, manusia harus
berlaku baik terhadap
sesamanya agar tidak
timbul pertikaian.
Manusia sebagai makhluk yang unik dan multidimensi

Hidup manusia mempunyai dua tujuan, yaitu bahagia dunia


dan akhirat. Untuk memperoleh kebahagiaan dunia, manusia
harus berlaku baik terhadap sesamanya agar segala sesuatunya
dimudahkan. Sedangkan untuk memenuhi kebahagiaan akhirat
hubungannya dengan Tuhan dan sesama. Ketika hubungan
kita dengan Tuhan baik, damai, takwa terhadap perintah
Tuhan, maka kebahagiaan akhirat pun akan mudah diraih.
SEKIAN DAN
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai