Anda di halaman 1dari 10

KELOMPOK III

DEFRIANI FITRI (S18007)


ERNAWATI HIDAYAT (S18050)
FERDIANA PADANG (S18011)
GAPRILIA LUMME (S18054)
NOPRIANTO APPULEMBANG (S18061)
WINDI CLAUDIA RINGGI (S18073)
GOUT
DEFENISI

Gout adalah penyakit yang diakibatkan


gangguan metabolis urin yang ditandai dengan
heperurikemi dan serangan sinovitis akut yang
berulang-ulang. (Chairuddin) penyakit ini pling
sering mnyerang pria usia pertengahan sampai
usia lanjut dan wanita pasca menopause.
(fauci,braunwald).
ETIOLOGI

Gangguan metabolic dengan meningkatnya


konsentrasi asam urat ini ditimbulkan dari
penimbunan Kristal di sendi oleh monosodium
urat ( MSU, gout) dan kasium pirofosfat
dihidrat ( CPPD, pseudogout ), dan pada tahap
yang lebih lanjut terjadi degenerasi tulang
rawan sendi.
PATOFISIOLOGI

Adanya gangguan metabolisme purin dalam tubuh,


intake bahan yang mengandung asam urat tinggi, dan
sistem ekskresi asam urat yang tidak adekuat akan
menghasilkan akumulasi asam urat yang berlebihan di
dalam plasma darah (Hiperurecemia), sehingga
mengakibatkan kristal asam urat menumpuk dalam
tubuh. Penimbunan ini menimbulkan iritasi lokal dan
menimbulkan respon inflamasi.
MANIFESTASI KLINIS

Terdapat empat stadium perjalanan klinis


gout yang tidak di obati (Silvia A. Price)
1. Stadium pertama adalah hiperurisemia
asimtomatik
2. Stadium kedua arthritis gout akut
3. Stadium ketiga setelah serangan gout akut
4. Stadium keempat adalah tahap gout kronik
PENATALKSANAAN MEDIK

1. Terapi Non Farmakologi


2. Terapi Farmakologi
KOMPLIKASI

1. Erosi, deformitas dan ketidakmampuan


aktivitas karena inflamasi kronis dan tofi
yang menyebabkan degenerasi sendi.
2. Hipertensi dan albuminuria.
3. Kerusakan tubuler ginjal yang menyebabkan
gagal ginjal kronik.
PEMERIKSAAN PENUNJANG

1. Kadar asam urat serum meningkat.


2. Laju sedimentasi eritrosit (LSE) meningkat.
3. Kadar asam urat urine dapat normal atau
meningkat.
4. Analisa cairan synovial dari sendi
terinflamasi atau tofi menunjukkan Kristal
urat monosodium yang membuat diagnosis.
5. Sinar X sendi menunjukkan massa tofaseus
dan destruksi tulang dan perubahan sendi
ASUHAN KEPERAWATAN
GOUT

Anda mungkin juga menyukai