Anda di halaman 1dari 21

GAMBARAN UMUM

AKUNTANSI
Tujuan Pembelajaran
Setelah mengikuti sesi ini,
diharapkan mahasiswa/mahasiswi
mampu memahami:
 Definisi Akuntansi
 Tujuan Akuntansi
 Pemakai Informasi Akuntansi
 Asumsi Dasar dalam Akuntansi
AKUNTANSI???
??????
DEFINISI AKUNTANSI
Suatu sistem informasi yang digunakan untuk
mengubah data dari transaksi menjadi
informasi keuangan.

Proses Identifikasi, Pencatatan, Penggolongan,


Peringkasan, Pelaporan dan Penganalisaan
terhadap transaksi ekonomi dari suatu entitas
kepada pemakai informasinya.
Luca Pacioli = summa de Arithmetica,
Geometria, Proportione et Proportionalite
(1494) menjelaskan sistem untuk membuat
catatan keuangan secara efisien dan akurat
“double entry”

Akuntansi = muhasabah
Muhasabah dari kata hasaba = menghitung
dengan seksama atau teliti yang harus
tercatat dalam buku.
Akuntansi dalam Islam dapat kita lihat dari dari Al-
Qur’an. Dalam Surat Al-Baqarah ayat 282
“Hai orang-orang yang beriman, apabila kamu
bermuamalah tidak secara tunai untuk waktu yang
ditentukan hendaklah seorang penulis diantara kamu
menuliskannya dengan benar.  Dan janganlah penulis
enggan menuliskannya sebagaimana Allah telah
mengajarkannya, maka hendaklah ia menulis, dan
hendaklah orang yang berhutang itu mengimlakkan apa
yang ditulis itu, dan hendaklah ia bertakwa kepada Allah
Tuhannya, dan janganlah ia mengurangi sedikitpun
daripada utangnya.  Jika yang berhutang itu orang yang
lemah akal atau lemah keadaannya atau dia sendiri tidak
mampu mengimlakkan, maka hendaklah walinya 
mengimlakan dengan jujur……dan seterusnya.
Jadi dalam surat ini dibahas masalah muamalah.
Termasuk di dalamnya kegiatan jual-beli, utang-
piutang dan sewa-menyewa. Dari situ dapat kita
simpulkan bahwa dalam Islam telah ada perintah
untuk melakukan sistem pencatatan yang tekanan
utamanya adalah untuk tujuan kebenaran,
kepastian, keterbukaan, dan keadilan antara
kedua pihak yang memiliki hubungan muamalah.
Yang dalam bahasa akuntansi lebih dikenal
dengan istilah accountability.
AKUNTANSI

Akuntansi ibarat spion mobil, ia


membantu mengetahui hal
yang perlu dihindari
AKUNTANSI
Akuntansi juga ibarat
lampu depan mobil, ia
memperlihatkan
Jalan-jalan yang bisa
dilakukan untuk meraih
tujuan
AKUNTANSI

Akuntansi ibarat Speedometer,


menunjukkan kecepatan laju
kendaraan.
AKUNTANSI

Akuntansi ibarat Fuel Indicator,


menunjukkan tingkat ketersediaan
bahan bakar.
TUJUAN AKUNTANSI
• Dapat mengetahui akibat transaksi terhadap
harta, hutang dan modal.
• Dapat mengetahui susunan harta-harta, hutang
dan modal perusahaan.
• Dapat mengetahui nilai-nilai harta, hutang dan
modal perusahaan pada setiap saat bila
diperlukan.
• Dapat dengan pasti, mengetahui laba atau rugi
perusahaan selama periode akuntansi tertentu.
• Menyajikan informasi ekonomi dari suatu
entitas kepada pihak-pihak yang
berkepentingan.
Akuntansi Sebagai Sistem Informasi
PEMAKAI INFORMASI AKUNTANSI

• PIHAK INTERN
Manajemen
Karyawan
• PIHAK EKSTERN
Kreditur
Investor
Asumsi Dasar adalah acuan
atau ketetapan yang menjadi
landasan dalam membuat
laporan keuangan
ECONOMIC
ENTITY

KESATUAN EKONOMI

Perusahaan dipandang sebagai suatu unit


usaha yang berdiri sendiri, sehingga
terpisah dari pemiliknya.
GOING
CONCERN

KELANGSUNGAN USAHA

Menganggap bahwa suatu perusahaan akan hidup


terus untuk mencapai tujuan-tujuannya, dalam arti
diharapkan tidak akan terjadi likuidasi di masa yang
akan datang.
MONETERY
UNIT

Semua aktivitas ekonomi haruslah dinyatakan


dalam unit moneter karena dianggap paling
stabil dan dapat memberikan dasar yang
tepat untuk penilaian dan analisa akuntansi

Anda mungkin juga menyukai