Anda di halaman 1dari 7

Kajian Dampak Sosial dan Ekonomi Pandemi

Covid-19 di Kabupaten Tulungagung


Latar Belakang

● Pandemi Covid-19 yang melanda Indonesia secara umum dan Kabupaten Tulungagung
khususnya menyebabkan krisis ekonomi di berbagai daerah dan berbagai sektor usaha

● Tindakan preventif pemerintah pusat untuk mencegah penyebaran virus yang menyebabkan
menurunnya produktivitas dan pada gilirannya akan mempengaruhi tingkat kesejahteraan
sosial-ekonomi masyarakat.
Tujuan

● memberikan gambaran secara sistematik mengenai dampak pandemi covid-19 terhadap


kehidupan sosial-ekonomi masyarakat

● memberikan rekomendasi kepada masyarakat, pelaku usaha dan pembuat kebijakan untuk
memberikan alternatif strategi penanggulangan sesuai sektor yang terdampak atau mengalami
krisis.
Ruang Lingkup Pekerjaan
● Pengumpulan data dan informasi terkait dengan penanganan Pandemi Covid-19 di Kabupaten
Tulungagung. Serta data yang terkait dengan penanganan sosial dan ekonomi bagi masyarakat
yang terdampak covid-19.

● Melakukan pemotretan, pengidentifikasi data-data yang didapat sebagai salah satu input dalam
penyusunan Kajian Dampak Sosial dan Ekonomi Pandemi Cavid-19 di Kabupaten Tulungagung,
dan hasilnya sesuai dengan karakteristik dan pemetaan dampak sosial dan ekonominya

● Penyusunan rekomendasi strategi penanganan dampak Pandemi Covid-19 yang sesuai dari segi
sosial dan ekonomi di Kabupaten Tulungagung yang didalamnya didukung gambaran konsep
penanganan dampak dan hal-hal lainnya yang terkait.
Metode
Literature Review

Tujuan : Mengetahui program yang telah dilakukan pemerintah untuk penanganan Covid-19 di Indonesia, Jawa Timur dan
khususnya Kabupaten Tulungagung

Focus Group Discussion (FGD)

Tujuan : Menggali informasi serta kebijakan yang telah dilakukan pemerintah daerah Tulungagung dalam penanganan Covid-19.
Metode FGD melibatkan para pemangku kebijakan (stakeholders).

Survey

Tujuan : Mengetahui dampak Covid-19 pada masyarakat di Kabupaten Tulungagung melalui beberapa aspek yaitu dampak
Covid-19 terhadap kesempatan kerja, usaha mikro, ketahanan pangan, akses kesehatan, layanan kesehatan, akses pada
program perlindungan sosial, akses bantuan pemerintah karena dampak pandemi, perkembangan dan kesejahteraan anak,
gender serta dukungan untuk UMKM. Survey yang dilakukan merupakan survey yang berfokus pada rumah tangga serta usaha
Komposisi Tim

1. Tim Leader: Shochrul Rohmatul Ajija, SE., M.Ec


2. Tenaga Ahli Perencanaan:

1. Pujo Sakti Nur Cahyo, S.Hum, M.Hum

2. Riris Diana Rachmayanti, S.KM., M.Kes

3. Tenaga Pendukung (Surveyor):

1. Alfira Cahyaning Rifami, SE

2. Risa Aulia Ramadhani, SE

3. Sesotya Putri Alfani, SE

4. Wahyu Setyorini

5. Zidna Fitriyana

4. Tenaga Pendukung (Administrasi): Siti Munawaroh, SE


Timeline

Minggu Ke-
No Jenis Kegiatan
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12

1. Persiapan

2. Survey

Tabulasi Data

Analisa Data

3. Laporan Pend.

4. Laporan Interim

5. Laporan Akhir

Anda mungkin juga menyukai