Anda di halaman 1dari 17

Laporan Capaian Kompetensi

AYAT SUDRAJAT
kangayat810@gmail.com
Dinas Pendidikan Kota Tangerang Selatan
Rabu, 5 November 2014
PENGOLAHAN NILAI
1. PENGOLAHAN NILAI PENGETAHUAN
Mata Pelajaran: ……………………………
NILAI HARIAN RAPOR (LCK)
NO NAMA RNH NTS NAS
KD- KD- dst ANGKA PRED
3.1 3.2
1 Adi 3.33 2.67 3.00 3.33 2.67 3.00 B
2

Keterangan:
1. Nilai Harian : hasil tes tulis, tes lisan, dan penugasan pada KD tertentu.
2. RNH : Rerata Nilai Harian
3. NTS : Nilai Tengah Semester
4. NAS : Nilai Akhir Semester
5. PRED : Predikat
2. PENGOLAHAN NILAI
KETERAMPILAN
Mata Pelajaran: ……………………………..
RAPOR (LCK)
NO NAMA PRAKT PROY PORTO NILAI PRED

1 Adi 3.33 3.00 2.67 3.00 B


2 ...

Keterangan:
1. PRAKT : Rerata nilai praktik
2. PROY : Nilai Proyek
3. PORTO : Nilai Portofolio
4. PRED : Predikat
3. PENGOLAHAN NILAI SIKAP
Mata Pelajaran: ………………………
Hsl Observ Sikap Profil RAPOR (LCK)
NO NAMA hasil PD PT JUR SIKAP DLM
OBSERV MAPEL
Sem San- Pe- secara umum
bel tun duli

1 Adi SB B C B B B C B
Keterangan:
Sem bel : Semangat belajar;
PD : Penilaian Diri ;
PT : Penilaian Teman/Antarpeserta didik;
JURN : Jurnal
SIKAP DLM MAPEL: merupakan profil sikap spiritual (KI-1) dan sikap sosial (KI-2)
secara umum berdasarkan hasil observasi, penilaian diri, penilaian antarpeserta
didik, dan jurnal.
MAPEL: .......................................
No KD Kompetensi Nilai Kriteria Catatan
1 A Sikap A
Pengetahuan B-
Keterampilan B-
2 B Sikap B
Pengetahuan A
Keterampilan A
3 C Sikap A
Pengetahuan C+
Keterampilan C
4 D Sikap B
Pengetahuan A-
Keterampilan B+
5 E Sikap B
Pengetahuan C
Keterampilan C+

MAPEL Sikap
Pengetahuan
Keterampilan
DESKRIPSI KOMPETENSI
MATA PELAJARAN KOMPETENSI CATATAN
KELOMPOK A: WAJIB
5. Sejarah Indonesia Pengetahuan Baik, sudah menguasai seluruh kompetensi, teru-
tama sangat baik dalam menganalisis berbagai
teori tentang proses masuk dan berkembangnya
agama dan kebudayaan Islam di Indonesia.

Keterampilan Sudah terampil dalam menyajikan informasi


mengenai keterkaitan antara konsep berpikir
kronologis (diakronik ) , sinkronik, ruang, dan waktu
dalam sejarah. Terampil dalam mengolah informasi
mengenai proses masuk dan berkem-bangnya
kerajaan Islam dengan menerapkan cara berpikir
kronologis, dan menyajikannya dalam bentuk
tulisan. Namun masih perlu banyak berlatih dalam
menyajikan kesimpulan.

Sikap spiritual Menunjukkan sikap toleran antar umat beragama,


dan sosial jujur dan bertanggungjawab dalam mengerjakan
tugas. Namun perlu ditingkatkan kepedulian
terhadap berbagai hasil budaya.
Contoh lain Deskripsi Capaian Kompetensi
Mapel Kompetensi Nilai Kriteria Catatan
………… Sikap Spiritual Sudah memiliki sikap amat baik dalam proses
AB
& Sosial pembelajaran dan harus dipertahankan
Sudah memahami semua kompetensi dan harus
Pengetahuan 3,33 B+
dipertahankan
Baik, namun perlu peningkatan pada kompetensi
Keterampilan 2,67 B-
……, ……., dan ………….

………… Menunjukkan sikap toleran antar umat beragama,


Sikap Spiritual jujur dan bertanggungjawab dalam mengerjakan
B
& Sosial tugas, namun perlu peningkatan dalam bekerja
sama.
Belum tuntas, harus meningkatkan kompetensi
Pengetahuan 2,00 C pada KD …….., KD………. dst
Sudah memahami semua kompetensi dan harus
Keterampilan 3,67 A-
dipertahankan
LAPORAN CAPAIAN KOMPETENSI PESERTA DIDIK
(RAPOR)
CAPAIAN KOMPETENSI
MATA PELAJARAN PENGETAHUAN KETERAMP. SIKAP
KEL. WAJIB (A) NIL PRED NIL PRED MAPEL ANTARMAPEL
1 Pend. Agama & 4.00 A 3.66 A- SB Peserta didik sudah
Budi Pekerti menunjukkan sikap
mengamalkan ajaran
2 PPKn 3.00 B 2.66 B- C agamanya, mulai
3 Bhs. Indonesia 2.66 B- 2.66 B- B konsisten menerap-
kan sikap santun, jujur
4 Matematika 4.00 A 3.66 A- SB dan kerjasama, namun
masih perlu ditingkat-
5 Sejarah Indonesia 3.33 B+ 2.33 C+ B kan lagi sikap percaya
6 Bhs. Inggris diri dan kepedulian
terhadap lingkungan.
... dst
LAPORAN CAPAIAN KOMPETENSI PESERTA DIDIK
(RAPOR)

EKSTRA KUIKULER KEIKUTSERTAAN DALAM KEGIATAN

1. Praja Muda Karana Memuaskan. Aktif dalam perkemahan Wirakarya dan


(Pramuka) Raimuna cabang Jakarta Selatan

2. Palang Merah Remaja Sangat memuaskan. Mengikuti berbagai lomba PMR. Aktif
(PMR) dalam kegiatan bulan dana PMI dan membantu korban banjir
di daerah Pondok Karya
PREDIKAT & NILAI KOMPETENSI
INTERVAL NILAI KOMPETENSI
PREDIKAT
PENGETAHUAN KETERAMPILAN SIKAP

96 - 100 A 4.00 4.00 SB


(Sangat
91 - 95 A- 3.67 3.67 Baik)
85 - 90 B+ 3.33 3.33 B
80 – 84 B 3.00 3.00 (Baik)
75 – 79 B- 2.67 2.67
70 – 74 C+ 2.33 2.33 C
65 – 69 C 2.00 2.00 (Cukup)
60 – 64 C- 1.67 1.67
55 – 59 D+ 1.33 1.33 K
< 54 D 1.00 1.00 (Kurang)
KETUNTASAN BELAJAR
•Peserta didik dinyatakan sudah tuntas belajar
untuk KD pada KI-3 dan KI-4 apabila hasil tes
formatif mencapai nilai ≥ 2.67.
•Ketuntasan seorang peserta didik untuk KD pada
KI-1 dan KI-2 dilakukan dengan memperhatikan
aspek sikap pada KI-1 dan KI-2 untuk seluruh
matapelajaran, yakni jika profil sikap peserta didik
secara umum berada pada kategori baik (B)
menurut standar yang ditetapkan.
IMPLIKASI DARI KETUNTASAN
•KD pada KI-3 dan KI-4: diberikan remedial individual sesuai
dengan kebutuhan kepada peserta didik yang memperoleh
nilai < 2.67;
•KD pada KI-3 dan KI-4: diadakan remedial klasikal sesuai
dengan kebutuhan apabila > 75% peserta didik memperoleh
nilai < 2.67;
•KD pada KI-3 dan KI-4: peserta didik yang memperoleh nilai >
2.67dapat diberi pengayaan dan melanjutkan KD berikutnya ;
•Untuk KD pada KI-1 dan KI-2, pembinaan terhadap peserta
didik yang secara umum profil sikapnya belum berkategori baik
dilakukan secara holistik (oleh guru matapelajaran, guru BK,
dan orang tua).
Kriteria Kenaikan Kelas

Kenaikan kelas dalam Kurikulum 2013 ditentukan oleh Satuan


Pendidikan, dengan ketentuan minimal sebagai berikut :
a.    Menyelesaikan seluruh program pembelajaran dalam dua semester
pada tahun pelajaran yang diikuti.
b.    Mencapai tingkat kompetensi yang dipersyaratkan, minimal sama
dengan KKM.
c.    Mencapai nilai sikap untuk semua mata pelajaran minimal baik.
d.    Tidak terdapat nilai kurang dari KKM maksimal pada tiga mata
pelajaran.
e.    Ketidakhadiran siswa tanpa keterangan maksimal 15 % dari jumlah
hari efektif.
KKM
• Karakteristik KD :
0 sulit mudah 100
• Daya dukung
0 minimal maksimal 100
• Karakteristik Peserta Didik
0 minimal maksimal 100
Mapel C1,C2,C3

Anda mungkin juga menyukai