Anda di halaman 1dari 6

MATERI KULIAH

TEORI PEMBANGUNAN
Devista Nanasi
18081101002
INDIKATOR PEMBANGUNAN:

INDIKATOR EKONOMI (MONETER)


• PENDAPATAN PERKAPITA
• PERTUMBUHAN EKONOMI YANG TINGGI AKAN MENAIKKAN ANGKATAN KERJA
• LAJU INFLASI TERKAIT DENGAN KENAIKAN HARGA BARANG DAN JASA
• SURPLUS / DEFISITNYA APBN DARI PDB (PRODUCT DOMESTIC BRUTO)
• PERTUMBUHAN EKONOMI YANG DIPENGARUHI OLEH SUMBANGAN KONSUMSI
DAN SUMBANGAN INVESTASI
INDIKKATOR NON EKONOMI
• BIDANG HUKUM
• MENINGKATNYA PERAN DAN FUNGSI PROGRAM LEGALISASI NASIONAL
• MENINGKATNYA JUMLAH TENAGA PERANCANG PERUNDANG-UNDANGAN YANG
BERKUALITAS

• BIDANG SOSBUD
• MENINGKATNYA KELUARGA YANG MENGGUNAKAN JAMBAN YANG SEHAT

• MENINGKATNYA KELUARGA YANG MENGGUNAKAN AIR YANG BERSIH


PROSES TAHAPAN PEMNANGUNAN
(ROSTOW)
TAHAP PEREKONOMIAN TRADISIONAL
• BERORIENTASI PADA PEMENUHAN KEBUTUHAN SENDIRI. PRODUKTIVITAS MASIH RENDAH,
APLIKASI TEKNOLOGI DAN MANAJEMEN SANGAT TERBATAS.
• CIRI2
• TINGKAT PRODUKTIVITAS PERKAPITA DAN PRODUKTIVITAS PEKERJA MASIH SANGAT RENDAH,
KARENA ILMU PENGETAHUAN MODERN DAN TEKNOLOGI BELUM DIKENAL
• SEBAGIAN BESAR TENAGA KERJA BERADA DI SEKTOR PERTANIAN
• STRUKTUR SOSIAL BERSIFAT HIERARKIS DAN FEODAL
• HUBUNGAN KELUARGA MASIH SANGAT ERAT DAN KEKUASAAN DIPEGANG OLEH MEREKA YANG
MEMPUNYAI TANAH LUAS
• TAHAP PRA-LEPAS LANDAS
• PEREKONOMIAN MAMPU BERTUMBUH DAN BERKEMBANG DENGAN KEKUATAN MANDIRI
• INDIKATOR: KUALITAS SDM, AKUMULASI PEMUPUKAN MODAL, BERFUNGSINYA LEMBAGA-LEMBAGA
EKONOMI MODERN
• TAHAP LEPAS LANDAS
• INDIKATOR: PERTUMBUHAN EKONOMI DAN INVESTASI SANGAT TINGGI, PENERAPAN TEKNOLOGI DAN
MANAJEMEN MODERN MAKIN LUAS DAN INTENSIF, PEREKONOMIAN MAKIN MAMPU MEMPERTAHANKAN
TINGKAT PERTUMBUHAN JANGKA PANJANG, STRUKTUR EKONOMI MAKIN SEIMBANG DAN KUAT,
PERANAN EKONOMI MODERN MAKIN BESAR.
• TAHAP KEDEWASAAN
• DIMANA MASYARAKAT SUDAH SECARA EFEKTIF MENGGUNAKAN TEKNOLOGI MODERN PADA SEBAGIAN
BESAR FAKTOR-FAKTOR PRODUKSI DAN KEKAYAAN ALAM.
• TAHAP KONSUMSI TINGKAT TINGGI
• ADANYA JAMINAN YANG LEBIH BAIK BAGI ANGKATAN KERJA
• TERSEDIANYA KONSUMSI BAGI RAKYAT YANG SEMAKIN MEMADAHI
• NEGARA MENCARI PERLUASAN KEKUATAN DI MATA DUNIA
KEBIJAKAN YANG HARUSNYA DITERAPKAN
OLEH NEGARA YANG SEDANG
BERKEMBANG:
• GLOBALISASI BUTUH KEPEMIMPINAN, PERENCANAAN, SUMBER DAYA, DAN MANAGEMENT.
• YANG TERBAIK: FIGHT BACK ATAU MERESPON UNTUK MENDAPAT KEUNTUNGAN DARI PELUANG DAN
MEMINIMALISIR KONSEKUENSI NEGATIF.
• SAYANGNYA, KEBANYAKAN NEGARA BERKEMBANG TIDAK PUNYA KAPASITAS RESOURCES DAN KOMPETENSI
YANG CUKUP UNTUK MENGELOLA GLOBALISASI
• UNTUK ITULAH, STRATEGINYA YANG DAPAT DILAKUKAN BERIKUT INI:
• ETHICS: TIADA PELANGGARAN ATAS HAM
• EQUITY: TIADA KETIMPANGAN DI DALAM DAN ANTAR NEGARA
• INCLUSION: TIADA MARGINALISASI INDIVIDU, ORGANISASI, KOMUNITAS DAN BANGSA.
• HUMAN SECURITY: TIADA ANCAMAN ATAS WARGA NEGARA DAN TENAGA KERJA SECARA FISIK, MENTAL, DAN PSIKOLOGIS.
• SUSTAINABILITY: TIADA DESTRUKSI LINGKUNGAN.
• DEVELOPMENT: TIADA KEMISKINAN DAN DEPRIVASI.

Anda mungkin juga menyukai