Anda di halaman 1dari 18

SOSIALISASI PEMANTAUAN

KESEHATAN
ANAK USIA SEKOLAH DAN REMAJA
DI MASA PANDEMI COVID-19
JENJANG SMA/ SEDERAJAT WILAYAH KEC. SANANWETAN TAHUN
AJARAN 2021 / 2022
Catatan untuk Upload file Foto
1. Mohon setelah kelopak mata difoto, nama file diganti dengan nama siswa. Contoh

2. Mohon setelah bagian gigi dan mulut (5 posisi) difoto, foto tersebut digabung /
dikolase jadi 1 file, lalu nama file diganti dengan nama siswa.
Contoh 
SISTEMATIKA ALUR PENGISIAN GOOGLE FORM

Mensosialisasikan dan mendistribusikan link google form ke guru UKS di wilayah kerjanya.

Merekap dan melaporkan hasil pemantauan/skrining via google form.

Menindaklanjuti apabila ada penemuan kasus kesehatan


Berkoordinasi dalam pendistribusian link google form kepada guru
Siswa dan/atau wali murid kelas, memantau kelengkapan kelas yang sudah lengkap
pengisiannya dan yang belum


Mendistribusikan link google form kepada siswa/i atau muridnya,

Guru UKS memantau kelengkapan siapa saja yang sudah lengkap pengisiannya
dan yang belum (diabsen)


Menyiapkan foto yang dibutuhkan (foto gigi dan mulut, foto kelopak
Guru Kelas mata, dsb)

Melakukan pengukuran BB, TB, dst dan mengisi google form
Prediksi Hambatan Pengisian

1. Keterbatasan siswa/i, seperti misalnya kendala tidak ada sarana komunikasi


(internet tidak bisa, dsb)
2. Substansi (tidak paham dengan pertanyaan)
3. Sarana prasarana (tidak punya alat ukur)
4. Data yang diisikan tidak valid (pengukuran suhu, berat badan, dsb)
Prediksi Hambatan Pengisian dan Usulan Solusi

Keterbatasan sarana komunikasi (internet tidak bisa, dsb)  distribusikan


angket/instrumen/google form untuk survei gambaran sasaran pada saat
pelaksanaan sosialisasi (juga terkait pelaksanaan pembelajaran selama pandemi) 
rekap hasil, diharapkan akan muncul terkait hambatan pembelajaran selama
pandemi yang merujuk pada kesiapan/kebiasaan menggunakan teknologi
Prediksi Hambatan Pengisian dan Usulan Solusi

Substansi (tidak paham dengan pertanyaan)  buat sistem berjenjang : garda terdepan
adalah guru kelas, garda terakhir adalah puskesmas  sertakan dalam info /
instruksi
BAGAIMANA BILA ADA PERTANYAAN / KESULITAN
PENGISIAN GOOGLE FORM?
SISTEM TANYA JAWAB BERJENJANG

Memiliki pertanyaan terkait definisi/istilah atau
tata cara pengisian google form


Guru Kelas menjawab pertanyaan apabila mengetahui jawaban dari
PJ Program UKS Puskesmas pertanyaan siswa/wali murid

Apabila tidak dapat menjawab, pertanyaan diteruskan kepada Guru UKS

Guru UKS menjawab pertanyaan dari Guru Kelas


Guru Kelas Apabila tidak dapat menjawab pertanyaan, pertanyaan diteruskan


kepada PJ Program UKS Puskesmas

Guru UKS ●
Menjawab pertanyaan dari Guru UKS
Prediksi Hambatan Pengisian dan Usulan Solusi

Sarana prasarana (tidak punya alat ukur)  buat sistem berjenjang, garda terdepan
pinjam – garda terakhir PUSTU  sertakan dalam info / instruksi
BAGAIMANA BILA ADA YANG TIDAK MEMILIKI ALAT
UKUR
(BB, TB, dsb) ?
SISTEM BERJENJANG, GURU KELAS DIMOHON UNTUK
MENGARAHKAN SISWA/WALI MURID MEMINJAM ALAT
1 ●
SAUDARA
UKUR KE : ATAU TETANGGA TERDEKAT

PUSKESMAS PEMBANTU DI WILAYAH KOTA BLITAR YANG TERDEKAT


2

DARI RUMAH

CATATAN : DIMOHON INFORMASI / PENGARAHAN INI DILAKUKAN SECARA PRIBADI,


3 GURU KELAS / GURU UKS BILA BERSEDIA MEMFASILITASI

BUKAN DI FORUM.
UNTUK MENCEGAH TIMBULNYA PERSEPSI BAHWA PEMERIKSAAN HARUS DILAKUKAN DI
PUSKESMAS PEMBANTU
Prediksi Hambatan Pengisian dan Usulan Solusi

Data yang diisikan tidak valid (pengukuran suhu, berat badan, dsb)  menjadi
catatan untuk kemudian dilakukan konfirmasi
Gambaran Hasil Pemantauan Kesehatan Secara Online

SMA / Sederajat di Wilayah Kec. Sananwetan Tahun Ajaran 2020/2021


Gambaran Hasil Analisis Sebaran Data
(Data Kec. Sananwetan, responden : 912 orang)
Sebaran Data Pengisian Suhu Badan
Distribusi Hasil Pengukuran Suhu Badan
38 (1 orang) >39 (14 0 - 34 (82
0% orang) orang)
2% 9%
35 (173
orang)
19%
36 - 37 (642
orang)
70%
Gambaran Hasil Analisis Sebaran Data
(Data Kec. Sananwetan, responden : 912 orang)
Distribusi Hasil Pengukuran Frekuensi Napas
<12 kali (53 orang)
6%

> 20 (490 orang) 14 -20 kali


54% (369 orang) 40%
Gambaran Hasil Analisis Sebaran Data
(Data Kec. Sananwetan, responden : 912 orang)
Distribusi Hasil Pengukuran Frekuensi Nadi
>100 kali (25 orang)
3%

< 60 kali (194 orang)


21%

60 -100 kali
(693 orang)76%
Gambaran Hasil Analisis Sebaran Data
(Data Kec. Sananwetan, responden : 912 orang)
Distribusi Hasil Pengukuran IMT
gemuk (20 sangat gemuk
orang) (10 orang)
2% 1%
berat badan berat badan
lebih (95 kurang (277
orang) orang)
11% 30%

berat badan
ideal (510
orang
56%
KENDALA DALAM PELAKSANAAN SKRINING
KESEHATAN VIA GOOGLE FORM BULAN OKTOBER –
-
NOPEMBER 2020
PADA DATA YANG MASUK, PRIORITAS DATA YANG PERLU
DIVALIDASI ULANG ANTARA LAIN : PENGUKURAN SUHU TUBUH,
FREKUENSI NAPAS, FREKUENSI NADI, BERAT BADAN, TINGGI
BADAN, LINGKAR PERUT.
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai