Anda di halaman 1dari 20

Edukasi Teknologi Bagi

Anak-anak
Sudahkan Kita Menyadari
Pentingnya Edukasi Teknologi bagi
Kita??
Media Sosial

WhatsApp Twitter Massenger

05 06
Facebook Instagram YouTube
Media Sosial Pastinya
memiliki dampak baik dan
dampak buruk yang
berpengaruh pada
pergaulan kita
Ayo Kita Simak
Penjelasan Berikut
Dampak Baik
● Mengetahui Hal-hal baru
● Menjadi media untuk
berekspresi
● Dapat menambah ilmu kita
● Mendapatkan teman. Baik
dalam Negeri maupun Luar
Negeri
● Membantu berpikir Kreatif
Dampak Buruk
● Mengetahui hal-hal yang
seharusnya tidak perlu
diketahui
● Penipuan
● Membuat pengguna jadi
malas
● Menjadi malas dalam
berpikir
● Pergaulan yang salah
Lalu, Bagaimana Cara Kita
mengatasi dampak buruk
dari Sosial Media?
01
Kurangi Penggunaan
Sosial Media
02
Gunakan Waktumu
Untuk lebih banyak
membaca buku
03
Kurangi Aktifitas
bermain dengan
Teman Sosial Media
04
Gunakan waktu kita
untuk lebih sering
bermain dengan
teman di dunia
nyata
05
Selalu gunakan
Sosial Media
dibawah
pengawasan orang
Dewasa
Pesan Singkat
Jangan Lupa selalu gunakan Sosial Media dengan baik dan
bijaksana serta harus selalu dalam pengawasan orang
dewasa. Salam Sehat jangan Lupa pakai Masker Semua
yah!!!
Terima Kasih
KUIS
Kuis Pertama...
Dari ketiga logo dibawah ini, Logo
yang manakah Sosial Media
Twitter…

A B C
Kuis Kedua…
Dari ketiga jawaban dibawah ini
manakah dampak baik dari sosial
media…

A B C

Membantu Menjadi malas


berpikir Penipuan dalam
Kreatif berpikir
Terima kasih
Sudah Menjawab
Sampai Jumpa
Lagi

Anda mungkin juga menyukai