Anda di halaman 1dari 4

FORMAT PAPARAN ASESOR DAN ASESI

UNTUK AGENDA UJICOBA TERBATAS


TAHUN 2020

info@banpaudpnf.or.id banpaudpnf.kemdikbud.go.id
PAPARAN ASESI UNTUK AGENDA UJICOBA TERBATAS

1. Format paparan asesi dan asesor untuk Instrumen EDS-PA dan Manualnya
Aspek/Standar Butir Pernyataan Saran dan Catatan*

Standar Proses
Supervisi Kegiatan Pembelajaran Sinergitas pengawasan dan
Magang/Praktik Mandiri/Praktik pengendalian antara LKP dan
Langsung Pemerintah dalam hal ini, Dinas
Pendidikan dan Kebudayaan
setempat sangat penting guna
menciptakan masyarakat yang
terampil dan handal diberbagai
bidang (tenaga kerja yang handal)
PAPARAN ASESI UNTUK AGENDA UJICOBA TERBATAS

• Inilah yang menjadi dilema buat kami selama ini, akan kurang terjalinnya sinergitas pengawasan dan
pengendalian antara LKP dengan Pemerintah dalam hal ini adalah Dinas terkait. dalam standar proses ini
permasalahan yang sama mungkin setiap LKP adalah Kurangnya pengawasan Program dan juga lembaga.
Pengawasan yang selama ini hanya dilakukan oleh pengelola sendiiri tanpa melibatkan pihak luar, adapaun
pegawasan yang dilakukan oleh pemerintah adalah sebatas mengugurkan kewajiban. Kenapa kami
mengakatakan demikian, karena pengawasan yang dilakukan oleh pemerintah dalam hal ini adalah dinas
pembimbing tidak memberikan jejak yang bisa dikaji kembali, tidak memberikan jejak yang bisa di revisi
kembali dan tidak memberikan jejak yang bisa dijadikan perbandingan terhadap sistem kerja kami
sebelumnya.
PAPARAN ASESI UNTUK AGENDA UJICOBA TERBATAS

• itu artinya pengawasan yang selama ini dilakukan terhadap pelaksanaan program dan juga pengelolaan
lembaga masih sangat rendah, pengawsan umunya hanya dilakukan secara parsial, tidak secara
konperhensif. Pengawasn yang sudah dilakukan pun tidak didokumentasikan dengan baik. Sehingga dapat
disimpulkan bahwa pengawasan / supervisi terhadap pelaksanaan program dan juga pengelolaan lembaga
masih sangat lemah.

• Bagi kami inilah hal yang paling urgen untuk kami sampaikan, karena kami tidak menitik beratkan pada
hasil yang kami capai tapi lebih kepada bagaimana proses pengawasan ini bisa lebih dioptimalkan untuk
menghsilkan ouput yang handal dan berdaya saing.

Anda mungkin juga menyukai