Anda di halaman 1dari 12

MEMORI

MEMORI: kemampuan untuk menyimpan


informasi sehingga dapat digunakan lagi
di masa yang akan datang

ENCODING storage RETRIEVAL


Proses mengubah • Memori jngka Proses pemulihan
informasi kedlm pendek atau mengingat
smbol/gelombang • Memori jangka kembali
listrk
panjang
encoding
• Proses pengubahan informasi terjadi
dlm 2 cara:
a. Tidak sengaja
b. Sengaja
• Berkaitan dgn memori span
storage
• Memory traces:jejak2 ingatan

Learnng
(encoding) Mengingat atau
memanggil

Retention
(storage)
Mengingat dan lupa
A. Lama interval
B. Isi interval
3 Jenis memori dalam proses memori:
• Memori sensoris,
Encoding: Pada saat melihat atau mendengar sesuatu,
informasi dari indera-indera itu akan diubah dalam
bentuk impuls-impuls neural dan dihantar ke bagian
tertentu di otak, yang berlangsung selama
sepersekian detik.
storage: Memori sensoris mempunyai kapasitas
penyimpanan informasi yang amat besar, tetapi
informasi yang disimpan cepat hilang.mekanisme ini
penting dalam hidup manusia karena dengan memori
ini manusia bisa menaruh perhatian pada sejumlah
kecil informasi yang berguna untuk hidup manusia.
Short term M
• Encoding: Proses pertama, informasi yang masuk akan dirujukan
ke gudang informasi dalam memori jangka panjang. Di sana
pola-pola informasi dibandingkan dengan pola-pola yang sudah
ada. Dengan demikian akan terpilih informasi yang sudah
dikenal dengan yang punya arti, proses ini disebut dengan
pattern recognition. Mekanisme yang digunakan untuk
menyeleksi informasi adalah attention atau perhatian.
• Storage: Kapasitas dalam memori jangka pendek sangat
terbatas. Ada cara untuk membantu mengatasi keterbatasan
memori jangka pendek yakni dengan chunk (sepotong informasi
yang disajikan sebagai satu kesatuan arti) , dengan jembatan
keledai, atau dengan maintenance rehersial (pengulangan-
pengulangan informasi). Tanpa pengulangan kebanyakan memori
jangka pendek tidak bertahan lebih dari 20 detik.
Long term M
• Informasi yang diterima melalui indera
untuk dapat masuk ke dalam memori
jangka panjang, perlu dilakukan proses
seleksi yakni semantic atau imagery
coding.
•  Kapstas sngt besar,,,butuh juga reorgnss
dr short term M
RETRIEVAL
Proses mengingat kembali merupakan
proses mencari dan menemukan
informasi yang disimpan dalam memori
untuk digunakan kembali bila dibutuhkan
informasi dalam memori jangka panjang
sangat terorganisir. Karena informasi
terorganisasi, maka proses mengingat
bila diberi petunjuk (retrival cues) akan
berlangsung beberpa detik saja.
3 JENIS PROSES MENGINGAT
• RECALL
• RECOGNITION
• REDINTEGRATIVE
teori-teori tentang lupa yang khususnya merujuk pada
memori jangka panjang :
1. Decay Theory
• Teori ini beranggapan bahwa memori akan meninggalkan
jejak (memory trace). Jejak ini akan menghilang jika tidak
pernah dipakai lagi.
2. Interference Theory
• Proses lupa terjadi karena informasi yang satu
mengganggu proses mengingat informasi yang lain. Bila
informasi yang baru kita terima menyebabkan kita sulit
mencari informasi yan sudah ada dalam memori kita
terjadilah interferensi retroaktif, yakni informasi yang
sudah disimpan dalam memori jangka panjang mengganggu
proses mengingat informasi yang baru saja disimpan.
3. Retrieval Failure
• Kegagalan untuk mengingat kembali disebabkan oleh tidak adanya
petunjuk yang memadai.

4. Motivated Forgetting
• Menurut teori ini, kita akan cenderung untuk berusaha melupakan
hal-hal yang tidak menyenangkan, dan informasi itu sendiri masih
selalu ada dalam ingatan.

5. Lupa karena sebab-sebab fisiologis


• Setiap penyimpanan informasi akan disertai dengan engram
(perubahan fisik di otak). Gangguan pada engram akan
menyebabkan amnesia. Amnesia ada dua, yakni amnesia retrograd
(lupa akan informasi yang dimasukkan beberapa waktu yang lalu),
dan amnesia anteeograd (lupa akan informasi yang baru saja
diterima).

Anda mungkin juga menyukai