Anda di halaman 1dari 16

PENGKAJIAN PADA KELUARGA

kelompok 3
Disusun Oleh :
1. Yossy Desica
2. Nurah Nur
3. Iqbal Jaelani R
4. Nuraeni
5. Dewi Sri Rahayu
• LATAR BELAKANG
• Keperawatan keluarga merupakan pelayanan
holistik yang menempatkan keluarga dan
komponennya sebagai fokus pelayanan dan
melibatkan anggota keluarga dalam tahap
pengkajian, diagnosis keperawatan,
perencanaan, pelaksanaan, dan evaluasi
(Depkes, 2010).
• Pengertian lain dari keperawatan keluarga
adalah proses pemberian pelayanan kesehatan
sesuai kebutuhan keluarga dalam lingkup praktik
keperawatan (Depkes RI, 2010).
A. Pengkajian
• Data Umum
Nama KK : Tn. H
Alamat : 60 tahun
Pekerjaan KK : PNS
Pendidikan KK : S1

• Komposisi Keluarga

No. nama JK Hub dgn KK umur Pendidikan Status


terakhir kesehatan

1. Ny. N P istri 67 thn SMP Sehat


2. An. Y P Anak 21 thn SMK Sehat
– Type Keluarga : Nuclear Family yaitu : Keluarga yang terdiri dari suami
istri dengan anak.
– Suku : Sunda
– Agama : islam
Lanjutan........
– Riwayat Tahap Perkembangan :
• Tahap melepas anak dewasa muda
• Keluarga usia pertengahan : di mulai saat anak terakhir
meninggalkan rumah dan berakhir pada saat pensiun
atau salah satu pasangan meninggal.

Tugas Perkembangan
a. Mempertahankan kesehatan.
b. Meningkatkan hubungan anak – anak dan keluarga.
c. Meningkatkan kegiatan social di waktu luang
d. Meningkatkan keakraban pasangan
Keadaan Lingkungan
A. Lingkungan fisik
• keluarga mengatakan, jenis rumah yang dimiliki yaitu
permanen dan milik rumah pribadi
• keluarga mengatakan, memeliki ventilasi sekitar 50%
• keluarga mengatakan, luas halaman yang dimiliki sekitar 5-10
m
• keluarga mengatakan, keluarga membuang sampah di
belakang rumah dengan tempat pembuangan sampah yang
sudah di sediakan.
• keluarga mengatakan, sumber air yang digunakan yaiu
memakai sumur bor
B. Pendidikan
• keluarga mengatakan, dikeluaga semua yang
tinggal dirumah bisa membaca dan menulis
• keluarga mengatakan, pendidikan terendah
pada keluarga yaitu ibu hanya lulusan SMP
• keluarga mengatakan, pendidikan tertinggi
yaitu ayah dengan pendidikan terakhir S1
C. Keamanan & Transfortasi
• keluarga mengatakan, kesehariannya
menggunakan kendaraan pribadi yaitu mobil
atau motor
• Fassilitas keamanan yang tersedia menurut
keluarga yaitu adanya posronda yang di jaga
oleh warga secara bergantian
D. Pelayanan kesehatan & sosial
• keluarga mengatakan, jarak tempuh sekitar > 3 km Ke
pelayanan kesehatan seperti puskesmas.
• keluarga mengatakan, biasanya keluarga pergi ke perawat
terdekat terlebih dahulu karena salah satu dari anggota
keluarga tersebut ada yang bertugas sebagai perawat.
• Keluarga mengatakan ayahnya memiliki riwayat susah BAK
E. Komunikasi
• keluarga mengatakan, kesehariannya keluarga
menggunakan handpone pribadi
• keluarga mengatakan, kesehariannya
menggunakan bahasa sunda dan Indonesia
F. Ekonomi
• keluarga mengatakan, penghasilan
perbulannya yaitu >4.000.000
• keluarga mengatakan, pengeluaran
setiap bulannya sekitar 1-2jt
ANALISA DATA
No. Data Etiologi Masalah
1. DS : Klien mengeluh Gangguan Eliminasi
-klien mengeluh susah BAK kesulitan BAK Urin. SDKI.D.0040
DO : ↓
-klien terlihat kesulitan untuk Berkemih tidak
membuang air kecil tuntas
- klien di pasang kateter urine ↓
Gangguan eliminasi
urin.

2. DS : Klien mengeluh Nyeri akut .


-klien mengeluh nyeri nyeri SDKI.D.0077
P = nyeri timbul saat ingin BAK. ↓
Q = Nyeri seperti di sayat-sayat Tampak meringis
S = skala nyeri 3 ↓
T = nyeri di rasakan < 3 jam Nyeri akut
DO :
-klien tampak meringis
- bersikap protektif (mis. Posisi
menghindari nyeri)
c. Skoring
Kriteria Skor Bobot Skoring Pembenaran

1.Sifat 3 1 3/3x1=1 Gangguan eliminasi urine sudah


masalah : terjadi dengan melihat keadaan
Aktual klien yang susah untuk buang air
kecil.
2.kemungkina 2 2 2/2x2=2 Kemungkinan masalah dapat di
n masalah ubah dengan mudah karena
dapat di ubah : adanya keinginan dari klien untuk
Mudah2 sembuh.
3.potensial 3 1 3/3x1=2 Adanya keinginan kuat dari klien
masalah untuk untuk bisa sembuh agar tidak
di cegah : merasakan sakit lagi.
tinggi
Lanjutan.........

4.menonjolnya 2 1 2/1x1=2 Keluarga menganggap ketika sedang


masalah : ada masalah susah BAK akan segera
segera diatasi karena merasa itu sebagai
masalah

Total 6
• Intervensi
Manajemen Eliminasi Urin Manajemen Nyeri
• Observasi
• Observasi - Identifikasi nyeri, karakteristik,durasi, frekuensi,
- Identifikasi tanda dan gejala retensi atau - kualitas intensitas nyeri
inkontinensia urine - Identifikasi skala nyeri
- Identifikasi faktor yang menyebabkan retensi atau - Identifikasi faktor yang memperberat dan memperingan
inkotinensia urine nyeri
- Terapeutik - Monitor efek samping penggunaan analgetik,jika perlu
- Catat waktu-waktu dan haluaran urine - Berikan teknik nonfarmakologis untuk mengurangi rasa
- Batasi asupan cairan, jika perlu nyeri
- Ambil sampel urine tengah(midstream)atau kultur - Fasilitasi istirahat dan tidur
• Edukasi - Anjurkan memonitor nyeri
- Ajarkan tanda dan gejala infeksi saluran kemih • Kolaborasi
- Ajarkan mengukur asupan cairan dan haluaran - Pemberian analgetik,JP
- Ajarkan mengambil specimen urine midstream
- Ajarkan mengenali tanda berkemih dan waktu yang
tepat untuk berkemih
- Ajarkan terapi modalitas penguatan otot-otot
panggul/berkemih
- Anjurkan minum yang cukup,jika tidak ada
kontraindikasi
- Anjurkan mengurangi minum menjelang tidur
Kolaborasi
- Kolaborasi pemberian obat
• Fungsi Keluarga
Ada lima fungsi keluarga menurut friedman yaitu :
– Fungsi afektif
Fungsi afektif berhubungan dengan fungsi internal keluarga, basis kekuatan keluarga. Reinforcement, sumber
kasih sayang, kebutuhan psikososial, interaksi hubungan dan ikatan yang terjalin dalam keluarga. Fungsi afektif
merupakan basis sentral bagi pembentukan dan keberlangsungan unit keluarga individu. Dan dengan demikian
fungsi afektif merupakan fungsi paling penting vital keluarga
– Fungsi Sosialisasi
Adalah proses perkembangan dan perubahan yang di alami individu yang menghasilkan interaksi sosial dan
belajar berperan dalam lingkungan sosial
– Fungsi Reproduksi
Keluarga berfungsi untuk meneruskan kelangsungan keturunan dan sumber daya manusia, dan adanya program
KB maka fungsi ini sedikit terkontrol.
– Fungsi Ekonomi
Merupakan fungsi keluarga untuk memenuhi kebutuhan seluruh anggota keluarga. Seperti kebutuhan akan
makanan dan tempat berlindung.
– Fungsi Perawatan Keluarga
Keluarga berfungsi melaksanakan praktek asuhan keperawatan untuk mencegah terjadinnya gangguan
kesehatan dan merawat anggota keluarga yang sakit. Sehingga keluarga memiliki kemampuan untuk :
• Mengenal masalah kesehatan
• Mengambil Keputusan
• Merawat anggota keluarga yang sakit
• Memodifikasi lingkungan yang sehat
• Memanfaatkan fasilitas kesehatan
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai